Tekuk West Ham United, MU Ancam 'Big Four'

BolaSkorBolaSkor - Sabtu, 21 Desember 2013
Tekuk West Ham United, MU Ancam 'Big Four'
Tekuk West Ham United, MU Ancam 'Big Four'
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Manchester - Manchester United sedikit demi sedikit mulai merangkak untuk menembus posisi empat besar klasemen Liga Inggris. Kemenangan 3-1 melawan West Ham United mengatar MU menghuni posisi ketujuh. MU unggul dua gol pada babak perama melalui Danny Welbeck dan Adnan Januzaj. Di paruh selanjutnya, MU menambah satu gol lagi melalui Ashley Young. Gol balasan West Ham dicetak Carlton Cole. Kemenangan ini mengantar MU menghuni posisi ketujuh klasemen bermodalkan 30 angka, hanya berselisih tiga poin saja dari Chelsea yang saat ini berada di posisi keempat. Manchester United bermain di depan pendukungnya sendiri yang memadati Stadion Old Trafford saat menghadapi West Ham United pada pertandingan pekan ke-17 Liga Inggris, Sabtu (21/12) malam WIB. MU masih belum dapat menurunkan Robin van Persie di pertandingan ini akibat cedera. Sebagai gantinya, pelatih David Moyes memasang Danny Welbeck berduet bersama Wayune Rooney di lini serang. West Ham mengandalkan Mark Noble dan Modibo Maiga di lini serang dalam skema 4-4-2. Meski berstatus sebagai tim tamu, MU menguasai penuh jalannya pertandingan di babak pertama dengan memiliki 79 persen penguasaan bola. Tusukan kedua sayapnya, Antonio Valencia dan Adnan Januzaj, menjadi tumpuan MU dalam membongkar pertahanan sang lawan. Terus menyerang, MU membuka keunggulan saat laga memasuki menit ke-26. Melalui serangan balik, Wayne Rooney memberikan umpan terobosan pendek kepada Welbeck yang berada di sebelah kanan. Dengan tenang, pemain asal Inggris itu menempatkan bola ke pojok kiri gawang West Ham. 1-0 MU unggul. MU menggandakan keunggulannya di menit ke-36. Adalah pemain muda yang kini hangat menjadi perbincangan di tanah Inggris, Adnan Januzaj, yang mencetak angka. Dia mencetak angka melalui sepakan kaki kanan dari sisi kiri pertahanan West Ham. Antonio Valencia nyaris mencetak gol ketiga MU di menit ke-41. Sayang, sontekannya masih melebar di sisi kanan gawang. Hingga babak pertama usai, keunggulan dua gol MU tetap tak berubah. Unggul dua gol pada babak pertama tak membuat MU berpuas diri. Pasukan Setan Merah tetap mengusung permainan menyerang dan menekan pertahanan West Ham United. Hasilnya, MU memperlebar keunggulannya di menit ke-72. Wayne Rooney memberikan umpan pendek dan langsung dosambut tembakan keras Ashley Young dari luar kotak penalti. Bola mengarah ke pojok kiri gawang West Ham. West Ham mampu memperkecil ketertinggalannya di menit ke-81. Berawal dari serangan balik, umpan terobosan Modibo Maiga dikonversi menjadi gol oleh Carlton Cole melalui tembakan kaki kiri ke tengah gawang. Skor 3-1 bertahan hingga laga usai. Susunan Pemain Manchester United: De Gea, Rafael, Smalling, Evans, Evra (Buttner 79), Jones, Cleverley, Januzaj (Young 69), Valencia, Rooney, Welbeck (Hernandez 54). West Ham United: Adrian, McCartney, Tomkins, Collins, Demel, Jarvis (Carlton Cole 71), Taylor (Collison 62), Morrison, Noble, Diame, Maiga.
Google Liga Inggris Facebook Bing West ham united Manchester United Danny Welbeck Yahoo Adnan Januzaj
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Inggris
Pertama Kali di Era Ruben Amorim, Manchester United Tak Terkalahkan di Lima Laga Beruntun Premier League
Manchester United imbang 2-2 melawan Tottenham Hotspur di pekan 11 Premier League, dan tak terkalahkan di lima laga beruntun.
Arief Hadi - Minggu, 09 November 2025
Pertama Kali di Era Ruben Amorim, Manchester United Tak Terkalahkan di Lima Laga Beruntun Premier League
Hasil akhir
Hasil Premier League 2025/2026: Manchester United Tahan Imbang Tottenham Hotspur, Matthijs de Ligt Jadi Pahlawan
Kedua tim bermain imbang 2-2.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Premier League 2025/2026: Manchester United Tahan Imbang Tottenham Hotspur, Matthijs de Ligt Jadi Pahlawan
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Live Sebentar Lagi
Big match Premier League! Tottenham menjamu Manchester United malam ini di Tottenham Hotspur Stadium. Spurs dan Setan Merah sama-sama incar tiga poin penting. Jangan lewatkan, cek link streaming resmi di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Live Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Live Sebentar Lagi
Inggris
Keputusan Gabung Manchester United Dipertanyakan, Leny Yoro Menyesal Tolak Real Madrid?
Pada bursa transfer musim panas 2024, Leny Yoro merupakan menjadi pemain yang laris diminati banyak klub top Eropa.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Keputusan Gabung Manchester United Dipertanyakan, Leny Yoro Menyesal Tolak Real Madrid?
Inggris
Ruben Amorim: Pertandingan Bisa Ditentukan Lewat Satu Tendangan Sudut
Manchester United bertekad melanjutkan tren tidak terkalahkan saat menghadapi Tottenham di Tottenham Hotspur Stadium.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Ruben Amorim: Pertandingan Bisa Ditentukan Lewat Satu Tendangan Sudut
Inggris
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Tottenham Hotspur vs Manchester United
Superkomputer Opta sudah memprediksi pemenang duel panas Tottenham vs Manchester United. Siapa yang lebih unggul? Hasilnya bikin fans terkejut!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Tottenham Hotspur vs Manchester United
Inggris
10 Fakta Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Laga Tottenham Hotspur vs Manchester United
Sebelum menyaksikan laga Totenham melawan Manchester United, berikut data dan fakta menarik yang perlu diketahui.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
10 Fakta Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Laga Tottenham Hotspur vs Manchester United
Jadwal
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Saksikan laga Tottenham Hotspur vs Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026, Sabtu 8 November 2025 pukul 19.30 WIB. Cek jadwal, kondisi skuad, dan link streaming resmi di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Tottenham Hotspur menjamu Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026. MU belum menang dari Spurs sejak 2022. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Jadwal
Link Live Streaming dan Jadwal Pertandingan Besar di Akhir Pekan: Manchester City vs Liverpool, Tottenham Hotspur vs Manchester United
Pertandingan besar di liga-liga top Eropa akan terjadi di akhir pekan ini, termasuk dari pekan 11 Premier League.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
Link Live Streaming dan Jadwal Pertandingan Besar di Akhir Pekan: Manchester City vs Liverpool, Tottenham Hotspur vs Manchester United
Bagikan