Tekuk Sassuolo, Inter Raih Kemenangan Pertama Dalam Lima Pertandingan

BolaSkorBolaSkor - Minggu, 09 Februari 2014
Tekuk Sassuolo, Inter Raih Kemenangan Pertama Dalam Lima Pertandingan
Tekuk Sassuolo, Inter Raih Kemenangan Pertama Dalam Lima Pertandingan
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Milan-  Meski mendominasi dan memiliki sejumlah peluang mencetak gol, Inter Milan hanya mampu menang 1-0 atas tim gurem Sassuolo dalam lanjutan pekan ke-23 Serie A yang berlangsung di stadion Giuseppe Meazza, kandang Inter Milan. Satu-satunya gol di pertandingan ini dicetak oleh bek gaek asal Argentina, Walter Samuel pada menit ke-48. Setelah bermain imbang tanpa gol di babak pertama meski meiliki sejumlah peluang mencetak gol,  Inter Milan akhirnya memecah kebuntuan  setelah tiga menit babak kedua berjalan melalui bek veteran asal Argentina, Walter Samuel.  Umpan sepak pojok Hernanes berhasil ditanduk dengan jitu oleh Samuel dan tak mampu dihalau oleh Gianluca Pegolo untuk membuat Inter Milan unggul 1-0. Menit ke-70, Hernanes kembali memiliki peluang untuk mencetak gol pertamanya bagi Inter Milan. Rodrigo Placio yang lepas dari jebakan off-side pertahanan Sassuolo, melepaskan umpan silang kepada Hernanes, yang kemudian melepaskan tembakan voli keras kaki kanan yang masih mampu diblok oleh Pegolo, yang bisa dibilang tampil gemilang di pertandingan ini. Skor 1-0 untuk kemenangan Inter Milan pun tak berubah hingga pertandingan bubar. Dengan kemenangan ini, tim asuhan Walter Mazzari itu kni mengoleksi 36 poin dari 23 pertandingan Serie A dan tetap bertengger di peringkat kelima klasemen sementara Serie A.  Ini juga menjadi kemenangan pertama Inter Milan dalam lima pertandingan terakhir mereka.  Gol yang dicetak oleh Walter Samuel di pertandingan ini merupakan gol kesembilan Inter dari sepak pojok di Serie A musim ini. Sementara bagi Sassuolo, kekalahan ini membuat tim asuhan pelatih Alberto Malesani itu turun satu peringkat ke peringkat ke-19 klasemen sementara Serie A dengan koleksi poin 17 dari 23 pertandingan. Kekalahan ini juga menjadi yang keempat dalam enam pertandingan tandang terakhir Sassuolo. Susunan Pemain Inter Milan Samir Handanovic (GK), Juan, Walter Samuel (Hugo Campagnaro  79'), Rolando, Jonathan, Freddy Guarin, Zdravko Kuzmanovic (Saphir Sliti Taider 84'), Yuto Nagatomo, Hernanes, Rdrigo Palacio, Diego Milito (Ruben Botta 65'). Sassuolo Gianluca Pegolo (GK), Lorenzo Ariaudo, Paolo Bianco (Simone Missiroli 75'), Paolo Cannavaro, Alessandro Longhi, Luca Marone, Davide Biondini (Raman Chibsah 25'), Matteo Brighi, Aleandro Rosi, Sergio Floccari (Antonio Floro Flores 79'), Domenico Berardi
Walter Samuel Inter Milan Serie a Inter milan 1-0 sassuolo Sassuolo
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Live Streaming Serie A Inter Milan vs Lazio, Tayang Senin (10/11) dini hari WIB
Link siaran langsung dan jadwal live streaming laga Serie A Inter Milan vs Lazio di Giuseppe Meazza.
Arief Hadi - Minggu, 09 November 2025
Jadwal Live Streaming Serie A Inter Milan vs Lazio, Tayang Senin (10/11) dini hari WIB
Italia
AC Milan Gagal Menang, Estupinan Bikin Kecewa Allegri
AC Milan harus puas pulang membawa satu poin setelah ditahan imbang 2-2 saat bermain di markas Parma, Ennio Tardini, pada pekan ke-11 Serie A.
Yusuf Abdillah - Minggu, 09 November 2025
AC Milan Gagal Menang, Estupinan Bikin Kecewa Allegri
Italia
Luciano Spalletti Capai Perolehan 1.000 Poin di Serie A, Juventus Perlu Dievaluasi
Banyak hal yang harus ditingkatkan Luciano Spalletti di Juventus usai imbang tanpa gol melawan Torino di Serie A.
Arief Hadi - Minggu, 09 November 2025
Luciano Spalletti Capai Perolehan 1.000 Poin di Serie A, Juventus Perlu Dievaluasi
Italia
Ditahan Imbang Parma di Ennio Tardini, AC Milan Setengah Tertidur
AC Milan meraih hasil imbang ketiga dari lima laga terakhir Serie A. Teranyar, imbang 2-2 lawan Parma di Ennio Tardini.
Arief Hadi - Minggu, 09 November 2025
Ditahan Imbang Parma di Ennio Tardini, AC Milan Setengah Tertidur
Hasil akhir
Hasil Serie A: AC Milan Naik ke Puncak Klasemen, Juventus Imbang di Derby della Mole
Hasil sementara dari pekan 11 Serie A yang melibatkan hasil pertandingan AC Milan dan Juventus.
Arief Hadi - Minggu, 09 November 2025
Hasil Serie A: AC Milan Naik ke Puncak Klasemen, Juventus Imbang di Derby della Mole
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Torino, Live Sebentar Lagi
Tonton live streaming Juventus vs Torino di Derby della Mole, Minggu (9/11) pukul 00.00 WIB. Juventus wajib menang demi naik klasemen, tapi Torino siap bikin kejutan. Klik link nontonnya di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Torino, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Link Streaming Parma vs AC Milan, Minggu 9 November 2025
AC Milan akan menghadapi Parma pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026 di Stadion Ennio Tardini.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Parma vs AC Milan, Minggu 9 November 2025
Italia
Jelang Bersua Parma, Massimiliano Allegri Berikan Kisi-Kisi Masa Depan Mike Maignan di AC Milan
Jelang duel AC Milan vs Parma, Massimiliano Allegri akhirnya memberi isyarat masa depan Mike Maignan yang belum teken kontrak baru. Chelsea dan Bayern siap menampung?
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jelang Bersua Parma, Massimiliano Allegri Berikan Kisi-Kisi Masa Depan Mike Maignan di AC Milan
Italia
Prediksi dan Statistik Parma vs AC Milan: Mumpung Gialloblu Sedang Terpuruk
AC Milan menantang Parma pada lanjutan Serie A 2025/2026. Parma sedang dalam tren negatif, sementara Milan memburu posisi puncak. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Parma vs AC Milan: Mumpung Gialloblu Sedang Terpuruk
Jadwal
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Simak link streaming Juventus vs Torino pada Derby della Mole, Minggu 9 November 2025 pukul 00.00 WIB. Juventus butuh kemenangan, tetapi Torino siap membuat kejutan. Cek jadwal dan link nontonnya di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Bagikan