TC Timnas Indonesia U-23 Baru Dihadiri 17 Pemain, Pemain Senior Bergabung Bertahap

Indra Sjafri mengatakan latihan perdana ini hanya sekedar mengembalikan kondisi pemain saja
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Senin, 21 Oktober 2019
TC Timnas Indonesia U-23 Baru Dihadiri 17 Pemain, Pemain Senior Bergabung Bertahap
Latihan Timnas Indonesia U-23. (BolaSkor.com/Hadi Febriansyah)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Timnas Indonesia U-23 kembali melakukan pemusatan latihan (TC). Pada latihan perdana yang berlangsung di Lapangan G, Senayan, Senin (21/10), baru 17 pemain yang hadir, sisanya akan menyusul.

Pelatih Timnas Indonesia U-23, Indra Sjafri mengatakan latihan perdana ini hanya sekadar mengembalikan kondisi pemain saja. Pada hari kedua setelah pemain lengkap baru masuk ke taktikal.

TC kali ini nantinya diikuti oleh lima pemain senior yang bergabung secara bertahap pada 23 dan 24 Oktober 2019. Setelah itu, Indra Sjafri baru akan menentukan siapa saja yang berhak dan cocok untuk bisa masuk sekuatnya pada SEA Games 2019.

Baca Juga:

Jadwal Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2019: Thailand Jadi Lawan Pertama

Jelang TC Timnas Indonesia U-23, Lini Belakang Jadi Bahan Evaluasi

“Untuk pemain senior mereka akan bergabung secara bertahap. Tanggal 23 Oktober, Evan (Dimas) dan Hansamu (Yama Pranata) akan masuk,” kata Indra Sjafri usai latihan di Lapangan G, Senin (21/10.

“Setelah itu, tanggal 24 Oktober 2019, akan masuk Alberto Goncalves, Zulfiandi, dan Manahati (Lestusen). Tetapi itu akan kita lihat tiga hari, lalu kita kembalikan ke klub,” tambahnya.

Mantan pelatih Bali United ini akan mengumumkannya pemain senior yang akan dibawa pada 1 November mendatang. Selebihnya untuk finalisasi skuat, ia akan melakunanya pada saat Match Cordination Meeting (MCM).

“Nantinya, 1 November akan kita putuskan siapa yang akan menjadi dua pemain senior yang akan kita bawa. Kalau untuk finalisasi skuat, kami akan lakukan itu pada saat MCM,” pungkas Indra Sjafri.

Timnas Indonesia U-23 akan bergabung pada Grup B di SEA Games mendatang Egy Maulana Vikri dan kawan-kawan akan menghadapi Thailand, Vietnam, Singapura, Laos, dan Brunei Darussalam.

Timnas indonesia u-23 Indra sjafri SEA GAMES SEA Games 2019
Posts

4.870

Berita Terkait

Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Lainnya
NOC Indonesia Tidak Pernah Intimidasi Atlet Kickboxing di SEA Games 2025: Semua Sesuai Peraturan
Sebelumnya, sempat viral diperbincangkan secara luas terkait dengan atlet kickboxing, Andi Jerni yang mengunggah video keluhan di media sosial pribadinya.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 24 Desember 2025
NOC Indonesia Tidak Pernah Intimidasi Atlet Kickboxing di SEA Games 2025: Semua Sesuai Peraturan
Timnas
Pelatih Baru Timnas Indonesia Bakal Sekaligus Tangani Timnas U-23
Pelatih baru Timnas Indonesia mulai mengarah ke satu nama, yakni John Herdman. Pelatih asal Inggris itu sudah mendapatkan persetujuan Exco PSSI.
Rizqi Ariandi - Selasa, 23 Desember 2025
Pelatih Baru Timnas Indonesia Bakal Sekaligus Tangani Timnas U-23
Lainnya
Kans Tampil di Olimpiade Jadi Motivasi Martina Ayu Pratiwi Borong 5 Medali Emas dan 2 Perak dari SEA Games 2025
Atlet triathlon putri Indonesia, Martina Ayu Pratiwi, memborong total tujuh medali dari SEA Games 2025 yang terdiri dari lima emas dan dua perak.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 21 Desember 2025
Kans Tampil di Olimpiade Jadi Motivasi Martina Ayu Pratiwi Borong 5 Medali Emas dan 2 Perak dari SEA Games 2025
Futsal
Kisah Timnas Futsal Indonesia yang Sempat Tersasar saat SEA Games 2025
Kapten Timnas Futsal Indonesia, Muhammad Iqbal Iskandar, menceritakan kisah lucu yang dialami saat tampil di SEA Games 2025.
Yusuf Abdillah - Minggu, 21 Desember 2025
Kisah Timnas Futsal Indonesia yang Sempat Tersasar saat SEA Games 2025
Lainnya
SEA Games 2025: Lampaui Target, Pembalap Sepeda Ayustina Delia Tatap Asian Games 2026
Pembalap sepeda putri Indonesia, Ayustina Delia Priatna berhasil membawa pulang satu medali emas dan dua perunggu dari SEA Games 2025.
Yusuf Abdillah - Minggu, 21 Desember 2025
SEA Games 2025: Lampaui Target, Pembalap Sepeda Ayustina Delia Tatap Asian Games 2026
Timnas
Chemistry Jadi Alasan Kesulitan Timnas Sepak Bola Putri Indonesia di SEA Games 2025
Timnas Sepak Bola Putri Indonesia urung meraih medali di SEA Games 2025, tetapi Isa Warps tetap positif dengan masa depan Timnas.
Arief Hadi - Sabtu, 20 Desember 2025
Chemistry Jadi Alasan Kesulitan Timnas Sepak Bola Putri Indonesia di SEA Games 2025
Lainnya
Janice Tjen dan Aldila Sutjiadi Gunakan Bonus Emas SEA Games 2025 untuk Modal ke Turnamen WTA
Usai meraih medali emas di SEA Games 2025, Janice Tjen dan Aldila Sutjiadi menatap positif WTA Tour.
Arief Hadi - Sabtu, 20 Desember 2025
Janice Tjen dan Aldila Sutjiadi Gunakan Bonus Emas SEA Games 2025 untuk Modal ke Turnamen WTA
Lainnya
Penutupan SEA Games 2025 Thailand, Kierana Alexandra Laut Kibarkan Bendera Indonesia
Tim Indonesia mengakhiri SEA Games 2025 dengan posisi runner-up. Pada upacara penutupan, Kierana Alexandra Laut dipercaya sebagai pembawa bendera Indonesia.
Arief Hadi - Sabtu, 20 Desember 2025
Penutupan SEA Games 2025 Thailand, Kierana Alexandra Laut Kibarkan Bendera Indonesia
Futsal
Luis Estrela Pede dengan Masa Depan Timnas Futsal Putri Indonesia Usai Sabet Perak di SEA Games 2025
Luis Estrela, selaku pelatih Timnas Futsal Putri Indonesia, melihat prospek masa depan cerah dari anak-anak asuhnya usai meraih medali perak di SEA Games 2025.
Arief Hadi - Sabtu, 20 Desember 2025
Luis Estrela Pede dengan Masa Depan Timnas Futsal Putri Indonesia Usai Sabet Perak di SEA Games 2025
Bagikan