Taufik Hidayat Ungkap Alasan Herry IP Tidak Lagi Menjadi Pelatih di Pelatnas PBSI

PBSI telah merilis susunan kepelatihan baru usai menyelenggarakan seleksi terbuka.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Senin, 23 Desember 2024
Taufik Hidayat Ungkap Alasan Herry IP Tidak Lagi Menjadi Pelatih di Pelatnas PBSI
Taufik Hidayat. (PBSI.co.id)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pengumuman susunan kepelatihan PBSI terbaru turut menimbulkan tanda tanya besar. Pasalnya tidak ada nama Herry Iman Pierngadi (IP) didalamnya.

PBSI telah merilis susunan kepelatihan baru usai menyelenggarakan seleksi terbuka. Dalam pengumuman itu, ada nama-nama baru yang mengisi posisi utama.

Salah satunya di sektor ganda campuran. Kini posisi pelatih utama tidak lagi ditempati oleh Herry IP, melainkan Rionny Mainaky.

Baca Juga:

Sebanyak 81 Atlet Dipanggil PBSI untuk Ikuti Pemusatan Latihan Tahap Pertama

PBSI Resmi Umumkan Susunan Kepelatihan Teknik, Berikut Daftarnya

Wakil Ketua Umum 1 PBSI, Taufik Hidayat lantas menjelaskan kenapa Herry IP tidak lagi mengisi posisi tersebut. Dia menyebut PBSI membutuhkan penyegaran.

"Ya ini kan kita dalam arti penyegaran. Pasti ada pro kontra. Kita mau yang lebih baik lagi nanti untuk kedepannya," ucap Taufik Hidayat.

"Apakah misalnya saya tidak ganti semua pelatih akan sama prestasinya seperti kemarin? Pastinya kita mau sesuatu yang berbeda agar kedepannya lebih bagus," tambahnya.

Herry IP bukan satu-satunya nama yang tidak masuk ke dalam susunan kepelatihan terbaru. Setidaknya ada dua pelatih lain yang bernasib sama, yakni Irwansyah dan Aryono Minarat.

Tercatat sebelumnya Irwansyah mengisi posisi sebagai pelatih tunggal putra. Sementara Aryono Minarat menjabat sebagai pelatih ganda putra.

Penulis: Bintang Rahmat

Pbsi Pp pbsi Bulu Tangkis Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.674

Berita Terkait

Timnas
Kadek Arel Akui Timnas Indonesia U-22 Butuh Sosok Marselino Ferdinan untuk Hadapi SEA Games 2025
Bek Timnas Indonesia U-22, Kadek Arel, berharap Marselino Ferdinan bisa bergabung dengan tim untuk menghadapi SEA Games 2025.
Rizqi Ariandi - Selasa, 18 November 2025
Kadek Arel Akui Timnas Indonesia U-22 Butuh Sosok Marselino Ferdinan untuk Hadapi SEA Games 2025
Piala Dunia
Setelah Pecahkan Rekor, Luis de la Fuente Meminta Spanyol Tetap Rendah Hati
Spanyol akan menjamu Turki pada laga terakhir Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa Grup E di Estadio de La Cartuja.
Yusuf Abdillah - Selasa, 18 November 2025
Setelah Pecahkan Rekor, Luis de la Fuente Meminta Spanyol Tetap Rendah Hati
Italia
Milan dan Inter Saling Sikut Rebutan Kiper Pelapis Leeds United, Illan Meslier
AC Milan dan Inter Milan terlibat pertarungan sengit memperebutkan Illan Meslier dari Leeds United. Keduanya butuh kiper baru jelang bursa transfer.
Johan Kristiandi - Selasa, 18 November 2025
Milan dan Inter Saling Sikut Rebutan Kiper Pelapis Leeds United, Illan Meslier
Timnas
Kadek Arel Dukung Ivar Jenner Jadi Kapten Timnas Indonesia U-22
Ivar Jenner dipercaya oleh Indra Sjafri menjadi kapten Timnas Indonesia U-22 saat uji coba lawan Mali, Jumat (14/11).
Rizqi Ariandi - Selasa, 18 November 2025
Kadek Arel Dukung Ivar Jenner Jadi Kapten Timnas Indonesia U-22
Italia
Sadar Luka Modric Tidak Bisa Selalu Diandalkan, AC Milan Bidik Bintang Genoa
AC Milan sadar Luka Modric tak bisa terus diandalkan. Rossoneri kini memburu gelandang Genoa, Morten Frendrup, yang disebut siap jadi penerus Modric.
Johan Kristiandi - Selasa, 18 November 2025
Sadar Luka Modric Tidak Bisa Selalu Diandalkan, AC Milan Bidik Bintang Genoa
Timnas
SEA Games 2025 Makin Dekat, Pemain Timnas Indonesia U-22 Diizinkan Kembali ke Klub Asal Dimainkan
Beberapa klub Super League seperti Borneo FC hingga Persija meminta pemainnya yang ada di Timnas U-22 kembali dulu untuk main di Super League.
Rizqi Ariandi - Selasa, 18 November 2025
SEA Games 2025 Makin Dekat, Pemain Timnas Indonesia U-22 Diizinkan Kembali ke Klub Asal Dimainkan
Piala Dunia
Lolos dengan Catatan Sempurna, Harry Kane: Inggris Favorit di Piala Dunia 2026
Harry Kane menilai skuad Inggris saat ini merupakan salah satu yang terkuat yang pernah mereka miliki.
Yusuf Abdillah - Selasa, 18 November 2025
Lolos dengan Catatan Sempurna, Harry Kane: Inggris Favorit di Piala Dunia 2026
Timnas
Adrian Wibowo dan Tim Geypens Berpeluang Perkuat Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025
Timnas Indonesia U-22 berpeluang turun dengan kekuatan penuh di SEA Games 2025. Terbaru, Adrian Wibowo dan Tim Geypens menunjukkan tanda positif untuk bergabung
Rizqi Ariandi - Selasa, 18 November 2025
Adrian Wibowo dan Tim Geypens Berpeluang Perkuat Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025
Inggris
Cedera Lebih Parah, Brasil Kembalikan Gabriel ke Arsenal
Gabriel telah kembali ke Arsenal untuk menjalani perawatan setelah dipulangkan oleh timnas Brasil.
Yusuf Abdillah - Selasa, 18 November 2025
Cedera Lebih Parah, Brasil Kembalikan Gabriel ke Arsenal
Piala Dunia
Peluang ke Piala Dunia 2026 Tertutup, Nigeria Tuding Kongo Gunakan Voodoo
Kegagalan ini membuat Nigeria gagal lolos ke Piala Dunia untuk kedua kalinya secara beruntun.
Yusuf Abdillah - Selasa, 18 November 2025
Peluang ke Piala Dunia 2026 Tertutup, Nigeria Tuding Kongo Gunakan Voodoo
Bagikan