Target Inter Milan Jadi Pemain dengan Jumlah Penampilan Terbanyak di Timnas Uruguay

Nama Diego Godin kini masuk ke dalam sejarah sepak bola Uruguay.
Arief HadiArief Hadi - Selasa, 26 Maret 2019
Target Inter Milan Jadi Pemain dengan Jumlah Penampilan Terbanyak di Timnas Uruguay
Diego Godin (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bek Atletico Madrid, Diego Godin, menorehkan rekor spesial dalam laga uji coba internasional antara timnas Thailand melawan Uruguay yang telah berlangsung di Guangxi Sports Center, Senin (25/3). Pemain berusia 33 tahun jadi pemain dengan jumlah penampilan terbanyak.

Dikutip dari Opta, penampilan Godin kala memimpin rekan setimnya melawan Thailand menjadi caps ke-126 dengan La Celeste - julukan timnas Uruguay. Jumlah itu menjadikannya penampil terbanyak dalam sejarah sepak bola Uruguay.

Godin telah melewati jumlah 125 caps yang ditorehkan gelandang Porto, Maxi Pereira. Di bawah keduanya, ada Diego Forlan (112 caps), Cristian Rodriguez (109 caps), Edinson Cavani (109 caps), Fernando Muslera (107 caps), dan Luis Suarez (106 caps).

Baca Juga:

CEO Inter Milan Konfirmasi Kedatangan Diego Godin

Efek Domino Kedatangan Diego Godin ke Inter Milan

Diego Godin Ungkap Alasan Tolak Manchester United

Edinson Cavani dan Diego Godin

Pecahnya rekor itu ideal untuk menggambarkan karier panjang nan sukses Godin, yang meraih titel Copa America di tahun 2011. Mantan bek Cerro, Nacional, dan Villarreal telah memperkuat timnas Uruguay sejak tahun 2005 pada usia 19 tahun.

Semenjak mengikuti Piala Dunia 2010, Godin selalu dipanggil masuk skuat hingga Piala Dunia 2018. Bek tangguh kelahiran Rosario, 16 Februari 1986 bermain apik dalam merepresentasikan sepak bola Uruguay: lugas dan efisien.

Diego Godin

Godin salah satu bek langka di sepak bola modern seperti halnya bek Juventus, Giorgio Chiellini. Keduanya punya tipikal bek tengah klasik yang lugas dan tidak kenal kompromi dalam menghadang lawan masuk ke zona mereka.

Godin dan Chiellini tidak piawai membangun serangan dari belakang, namun mereka menjalankan tugas yang memang menjadi pekerjaan utama bek tengah: fokus sepenuhnya bertahan.

Kontrak Godin akan berakhir di akhir musim ini dengan Atletico yang sudah diperkuatnya dari tahun 2010. Barangkali, Godin akan bertarung dengan Chiellini musim depan karena kabarnya, ia akan bergabung dengan Inter Milan.

Diego Godin Breaking News Atletico Atletico Madrid Uruguay Timnas Uruguay Thailand
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.615

Berita Terkait

Lainnya
Ratusan Atlet Dunia Ramaikan Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025 di Jakarta
Ini akan menjadi kali pertamanya Indonesia menjadi tuan rumah untuk gelaran Kejuaraan Dunia Senam Artistik.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 19 Oktober 2025
Ratusan Atlet Dunia Ramaikan Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025 di Jakarta
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Permalukan Persebaya di GBT
Persija Jakarta menang 3-1 atas Persebaya Surabaya.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 18 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Permalukan Persebaya di GBT
Jadwal
Jadwal dan Link Live Streaming Barcelona vs Girona, Sabtu 18 Oktober 2025
Barcelona akan kedatangan Girona pada pertandingan pekan kesembilan LaLiga 2025/2026, di Estadi Olimpic Lluis Companys.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jadwal dan Link Live Streaming Barcelona vs Girona, Sabtu 18 Oktober 2025
Liga Indonesia
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta Sabtu 18 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Persebaya akan menjamu Persija di Stadion Gelora Bung Tomo, Sabtu (18/10). Simak informasi link streaming Persebaya vs Persija di sini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Link Streaming Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta Sabtu 18 Oktober 2025, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta, Sabtu 18 Oktober 2025
Berikut ini informasi mengenai jadwal siaran langsung Persebaya vs Persija, Sabtu (18/10).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jadwal Siaran Langsung Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta, Sabtu 18 Oktober 2025
Italia
Jarang Bertemu Keluarga saat di Manchester United, David De Gea Kini Dapat Kedamaian bersama Fiorentina
Kiper asal Spanyol itu mengatakan akhirnya menemukan ketenagan dan kedamaian di Fiorentina.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jarang Bertemu Keluarga saat di Manchester United, David De Gea Kini Dapat Kedamaian bersama Fiorentina
Inggris
Arne Slot Minta Florian Wirtz Ikuti Jejak Legenda Premier League
Florian Wirtz menjalani awal yang kurang mengesankan sejak bergabung dengan Liverpool dari Bayer Leverkusen.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Arne Slot Minta Florian Wirtz Ikuti Jejak Legenda Premier League
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nantikan Atmosfer Laga Persebaya vs Persija di GBT
Ribuan pendukung Persija dikabarkan bakal mendukung langsung tim kesayangannya di Surabaya.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Mauricio Souza Nantikan Atmosfer Laga Persebaya vs Persija di GBT
Inggris
Fakta dan Statistik yang Perlu Diketahui Sebelum Menonton Duel Panas Liverpool vs Manchester United
Liverpool dan Manchester United akan bertemu di pekan kedelapan Premier League 2025-2026 di Anfield, Minggu (19/9) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Fakta dan Statistik yang Perlu Diketahui Sebelum Menonton Duel Panas Liverpool vs Manchester United
Liga Indonesia
Persiapan Bagus, Persija Bidik Kemenangan di Kandang Persebaya
Persija akan menghadapi Persebaya di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, Sabtu (18/10).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Persiapan Bagus, Persija Bidik Kemenangan di Kandang Persebaya
Bagikan