Tanpa Giroud, Arsenal Kesulitan Bongkar Pertahanan CardiffBabak I

BolaSkorBolaSkor - Rabu, 01 Januari 2014
Tanpa Giroud, Arsenal Kesulitan Bongkar Pertahanan Cardiff<!--idunk-->Babak I
Tanpa Giroud, Arsenal Kesulitan Bongkar Pertahanan CardiffBabak I
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
London - Bertanding di Emirates Stadium melawan Cardiff City, dalam lanjutan Liga Inggris pekan ke-20, yang sekaligus menjadi partai pertama di tahun 2014, hari Minggu malam tanggal 1 Januari 2014, Arsenal tampak kesulitan membongkar pertahanan Cardiff City d babak pertama, yang berakhir dengan skor imbang 0-0. Menggunakan pakem 4-2-3-1, pelatih Arsenal, Arsene Wenger mengistirahtakan sejumlah pemain intinya seperti bek kiri Kieran Gibss, dan striker Olivier Giroud. Sementara playmaker The Gunners asal Jerman, Mesut Oezil masih belum bisa tampil akibat cdedera bahu yang dialaminya ketika latihan di akhir pekan lalu. Sedangkan Cardiff City yang meski tampil full team, tampil bertahan dan praktis hanya mengandalkan serangan balik dengan bertumpu kepada striker Frazier Campbell dan gelandang Kim Bo-Kyung serta winger Peter Whittingham. Meski menguasai pertandingan babak pertama, Arsenal sangat jarang bisa merangsek masuk kedalam kotak penalti Cardiff. Peluang terbaik yang dimiliki oleh Per Mertesacker dkk didapat di menit terakhir babak pertama, melalui Lukas Podolski, yang menerima umpan dari Theo Walcott dari sisi kanan. Sayang pemain timnas Jerman itu terlalu lama mengutak atik bola, meski sudah berada dalam kotak penalti Cardiff, yang kemudian berhasil disapu oleh bek Cardiff, Ben Turner. Skor kacamata 0-0 pun bertahan hingga interval pertama usai. Susunan Pemain Arsenal (4-2-3-1) 1-Szczesny; 3-Sagna, 4-Mertesacker, 6-Koscielny, 17-Monreal; 8-Arteta, 20-Flamini; 14-Walcott, 10-Wilshere, 19-Cazorla; 9-Podolski Cardiff City (4-5-1) 1-Marshall; 25-McNaughton, 4-Caulker, 6-Turner, 42-John; 16-Noone, 8-Medel, 18-Mutch, 13-Bo-Kyung, 7-Whittingham; 10-Campbell
Ben turner Olivier giroud Vincetn tan Arsenal cardiff 0-0 Lukas Podolski Arsenal cardiff city Per mertesacker Mesut Oezil Mikel Arteta
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Inggris
Sunderland vs Arsenal, Reuni Granit Xhaka dan Cerita soal Mikel Arteta
Mantan kapten Arsenal, Granit Xhaka, akan berjumpa dengan mantan klubnya sebagai pemain Sunderland dan ia punya cerita menarik soal Mikel Arteta.
Arief Hadi - Jumat, 07 November 2025
Sunderland vs Arsenal, Reuni Granit Xhaka dan Cerita soal Mikel Arteta
Inggris
Sejarah Tercipta di Praha, Arsenal Menang Delapan Kali Beruntun Tanpa Kebobolan Gol
Arsenal menjaga momentum dengan kemenangan 3-0 atas Slavia Praha di Liga Champions dan mengukir rekor baru.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Sejarah Tercipta di Praha, Arsenal Menang Delapan Kali Beruntun Tanpa Kebobolan Gol
Inggris
Baru Kebobolan 3 Gol di Premier League, Mikel Arteta Ungkap Resep Kekuatan Pertahanan Arsenal
Arsenal baru kebobolan tiga gol di Premier League dan Mikel Arteta menuturkan resep kekuatan pertahanan The Gunners.
Arief Hadi - Selasa, 04 November 2025
Baru Kebobolan 3 Gol di Premier League, Mikel Arteta Ungkap Resep Kekuatan Pertahanan Arsenal
Inggris
Slavia Praha vs Arsenal, Mikel Arteta Konfirmasi Viktor Gyokeres Absen Bermain
Arsenal akan bermain di markas Slavia Praha pada lanjutan laga Liga Champions dan Viktor Gyokeres dikonfirmasi absen.
Arief Hadi - Selasa, 04 November 2025
Slavia Praha vs Arsenal, Mikel Arteta Konfirmasi Viktor Gyokeres Absen Bermain
Inggris
Tak Terbendung, Arsenal Lanjutkan Momentum Kemenangan dan Catatkan Tujuh Clean Sheets Beruntun
Arsenal semakin kukuh di puncak klasemen usai menang 2-0 atas Burnley di Turf Moor.
Arief Hadi - Minggu, 02 November 2025
Tak Terbendung, Arsenal Lanjutkan Momentum Kemenangan dan Catatkan Tujuh Clean Sheets Beruntun
Inggris
Tiga Poin di Depan Mata, Arsenal Punya Rekor Bagus atas Burnley
Jelang pekan 10 lawan Burnley, Arsenal memiliki peluang besar menjauh dari tim-tim rival dalam perburuan titel Premier League.
Arief Hadi - Sabtu, 01 November 2025
Tiga Poin di Depan Mata, Arsenal Punya Rekor Bagus atas Burnley
Prediksi
Prediksi dan Statistik Burnley vs Arsenal: Andalkan Tuah Turf Moor
Statistik serta prediksi pekan 10 Premier League antara Burnley melawan Arsenal di Turf Moor.
Arief Hadi - Sabtu, 01 November 2025
Prediksi dan Statistik Burnley vs Arsenal: Andalkan Tuah Turf Moor
Inggris
Debut di Laga Kandang Arsenal dan Clean Sheet, Malam Sempurna Kepa Arrizabalaga
Kepa Arrizabalaga memainkan laga debut di markas Arsenal ketika tim menang 2-0 atas Brighton & Hove Albion di Piala Liga.
Arief Hadi - Kamis, 30 Oktober 2025
Debut di Laga Kandang Arsenal dan Clean Sheet, Malam Sempurna Kepa Arrizabalaga
Inggris
Senyum Semringah Mikel Arteta Usai Membawa Arsenal ke Perempat Final Piala Liga
Arsenal menang 2-0 atas Brighton & Hove Albion di putaran empat Piala Liga dan Mikel Arteta bahagia.
Arief Hadi - Kamis, 30 Oktober 2025
Senyum Semringah Mikel Arteta Usai Membawa Arsenal ke Perempat Final Piala Liga
Inggris
Sudah Lama Arsenal Tidak Memenangi Titel Piala Liga Inggris
Arsenal akan menjamu Brighton & Hove Albion pada putaran empat Piala Liga Inggris. The Gunners sudah lama tak pernah memenangi Piala Liga.
Arief Hadi - Rabu, 29 Oktober 2025
Sudah Lama Arsenal Tidak Memenangi Titel Piala Liga Inggris
Bagikan