Tampil Stylish dengan Jersey Blokecore Jenama Lokal Mills


BolaSkor.com - Produsen apparel lokal Mills terus berinovasi untuk pelayanan terbaiknya. Mills resmi berkolaborasi dengan merk fesyen Amerika Serikat, Von Dutch. Kolaborasi ini mengikut tren skena blokecore yang sedang hype saat ini.
Head of Marketing & Corp Communications Mills, Arhan mengatakan, kerja sama ini bertajuk cross culture. Mills dipercaya oleh Von Dutch untuk berkolaborasi membuat produk tren skena blokecore yang sedang hype saat ini di Tanah Air.
"Kami ingin memadukan blockcore style dengan market kustom kulture Von Dutch indonesia. Karena Mills memiliki standard kualitas bahan yang tinggi dan bisa menjadi pacuan kita terutama dari segi sportwear," kata Arhan.
Baca Juga:
Mills Spring Summer 2025: Go Green hingga Jajaki Kerja Sama dengan 3 Klub Eropa
Kolaborasi Didiet Maulana dan Mills untuk Indonesia di Paralimpiade 2024, Lahirnya ‘Sandya Niskala’
View this post on Instagram
Arhan berharap ke depannya, kolaborasi Von Dutch x Mills ini Bisa menjadikan cross culture scene menjadi media yang baru untuk memajukan kedua brand.
Selain itu, kolaborasi ini, kata Arhan mempertegas bahwa kualitas Mills tidak diragukan lagi karena diterima baik oleh brand global.
"Kolaborasi ini menjadikan statement bahwa produk Mills diterima dengan baik oleh brand global (Von Dutch), membuktikan bahwa kualitas kami dapat diterima dengan baik," kata Arhan.
"Sebagai brand kita harus berinovasi dan berkolaborasi mengikuti trend yang sedang hype saat ini yaitu blokecore," sambungnya.
Mills sebelumnya juga telah dipercaya oleh satu perusahaan buku komik terbesar dan tertua di Amerika yakni DC Comics untuk berkolaborasi membuat produk bertema The Flash meliputi sepatu sepakbola dewasa dan anak-anak, sepatu futsal, sepatu running, jersey running, dan sepakbola, hoody dan lainnya.
Tengku Sufiyanto
17.469
Berita Terkait
Hasil Pertandingan: Inter Milan Pesta Gol, Real Madrid Naik ke Puncak Klasemen
Hasil Premier League: Gol Telat Estevao Bawa Chelsea Tumbangkan Liverpool 2-1

Hasil Premier League: Manchester United dan Arsenal Kompak Menang 2-0

Pecco Bagnaia Frustrasi, Pasrah di Sisa Seri MotoGP 2025

Hasil Super League 2025/2026: Bungkam Semen Padang 2-0, Catatan Positif Persita Tangerang Berlanjut

PSMS Medan Kembali Berjaya di Derbi Sumatra, Sikat Sriwijaya FC Palembang 3-1

Kata-kata Marc Klok kepada Frans Putros Jelang Timnas Indonesia vs Irak

Cara Menonton dan Link Streaming Chelsea vs Liverpool, Live Sebentar Lagi

Jude Bellingham Tidak Masuk Skuad Inggris, Thomas Tuchel Ungkap Alasannya

Marc Marquez Tak Yakin Bisa Naik Podium di MotoGP Mandalika 2025
