Takut Ditikung Real Madrid, Juventus Ultimatum Emre Can

Real Madrid dikabarkan tertarik merekrut Emre Can.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Rabu, 28 Februari 2018
Takut Ditikung Real Madrid, Juventus Ultimatum Emre Can
Emre Can sedang malakukan selebrasi gol. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Juventus, dilansir Express, Rabu (28/2), memberikan peringatan keras untuk gelandang Liverpool, Emre Can, terkait negosiasi transfer antara kedua pihak. La Vecchia Signora Khawatir buruannya tersebut akan memilih hengkang ke Real Madrid.

Belakangan ini, Juventus dikabarkan sedang giat melakukan negosiasi untuk menggaet Emre Can. Massimiliano Allegri menilai kehadiran Emre Can akan memperkuat sektor tengah.

Negosiasi terlihat mudah setelah pemain asal Jerman tersebut masih enggan meneken kontrak anyar dengan The Reds. Jika melihat durasi kontrak yang akan berakhir pada 30 Juni 2018, Juventus berkesempatan memboyong Emre Can secara cuma-cuma.

Meski begitu, Emre Can masih belum memutuskan masa depannya hingga saat ini. Pemain 24 tahun tersebut dikabarkan sedang mempertimbangkan pilihan lain termasuk Real Madrid.

Juventus tentu akan sulit jika harus berhadapan dengan Real Madrid dalam perburuan Emre Can. Los Blancos memiliki dana yang jauh lebih melimpah jika dibandingkan Juventus.

Sementara itu, Liverpool tetap optimistis dapat membujuk Emre Can agar mau meneken kontrak anyar. Apalagi jurgen Klopp masih membutuhkan eks Bayern Munchen tersebut untuk mengisi posisi gelandang.

Liverpool memboyong Emre Can dari Bayer Leverkusen dengan mahar 10 juta euro pada bursa transfer musim panas 2014-2015. Pada musim ini, sang pemain telah bermain sebanyak 33 pertandingan dengan mendulang enam gol dan lima assist.

Breaking News Juventus Real Madrid Liverpool Serie A Italia
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.147

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Liverpool vs Barnsley: Momen Mengakhiri Rentetan Laga Tanpa Kemenangan The Reds
Statistik serta prediksi putaran tiga Piala FA antara Liverpool vs Barnley di Anfield.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Liverpool vs Barnsley: Momen Mengakhiri Rentetan Laga Tanpa Kemenangan The Reds
Hasil akhir
Hasil Laga: Atasi Real Madrid 3-2, Barcelona Pertahankan Gelar Piala Super Spanyol
Real Madrid tidak mampu mengubah peruntungan. Seperti musim lalu, Barcelona menjadi juara Piala Super Spanyol. Kali ini Blaugrana menang 3-2.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Laga: Atasi Real Madrid 3-2, Barcelona Pertahankan Gelar Piala Super Spanyol
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inter Milan akan menghadapi Napoli pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026, di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (12/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inggris
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Manchester City lolos ke putaran keempat Piala FA setelah menghancurkan Exeter City 10-1 di Stadion Etihad.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Bagikan