Takluk Lagi di Markas MU, Rapor Pochettino Masih Merah

Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Minggu, 29 Oktober 2017
Takluk Lagi di Markas MU, Rapor Pochettino Masih Merah
Manajer Tottenham Hotspur Mauricio Pochettino (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Tottenham Hotspur harus pulang membawa kekalahan dari Stadion Old Trafford, Sabtu (28/10/17). Manajer Spurs Mauricio Pochettino harus menunda keinginannya merasakan kemenangan di markas MU tersebut.

Kekalahan di kandang MU memunculkan pertanyaan mengenai kemampuan Hotspur untuk menjadi panantang di jalur juara Premier League. Pasalnya, hasil ini kian membuka kelemahan Spurs yang bisa menjadi ganjalan.

Kelemahan yang dimaksud adalah kemampuan Pochettino saat membawa timnya menghadapi klub-klub penghuni enam besar, khususnya dalam laga tandang. Kekalahan di Old Trafford memperpanjang rekor buruk manajer asal Argentina itu pada laga tandang kontra klub penghuni enam besar.

Bayangkan, Pochettino hanya mampu meraih satu kemenangan dalam 16 laga di luar kandang. Khusus MU, Pochettino selalu pulang sebagai pihak yang kalah dalam empat kunjungan. Yang membuat catatannya lebih buruk, dalam empat kekalahan itu, Spurs selalu gagal membuat gol.

Seperti dilansir Goal, tercatat dalam lima laga tandang terakhir, Spurs sudah menelan empat kekalahan kontra klub elite Premier League. Satu-satunya kemenangan datang saat mereka menghadapi Manchester City pada 14 Februari 2016.

Jika kebiasaan meraih hasil buruk saat tandang melawan rival di enam besar, langkah Tottenham ke puncak Premier League akan jauh lebih sulit, bukan mustahil mereka kembali menelan kegagalan.

Tottenham Hotspur Mauricio Pochettino
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.422

Berita Terkait

Inggris
Kekuatan Besar Tim-tim Premier League: Cetak Total 19 Gol pada Pekan Tiga Liga Champions
Tim-tim Premier League menggila pada pekan tiga fase liga Liga Champions dan menghasilkan total 19 gol.
Arief Hadi - Kamis, 23 Oktober 2025
Kekuatan Besar Tim-tim Premier League: Cetak Total 19 Gol pada Pekan Tiga Liga Champions
Italia
Ketagihan Reuni dengan Mantan, Allegri Kembali Perintahkan Milan Rekrut Eks Juventus
Massimiliano Allegri kembali mengincar mantan anak asuhnya di Juventus. Kali ini, pelatih AC Milan berharap Rossoneri bisa mendatangkan Rodrigo Bentancur dari Tottenham Hotspur.
Johan Kristiandi - Sabtu, 04 Oktober 2025
Ketagihan Reuni dengan Mantan, Allegri Kembali Perintahkan Milan Rekrut Eks Juventus
Inggris
Liga Champions: Harry Kane Siap Bungkam Fans Chelsea
Penyerang Bayern Munchen, Harry Kane, siap membungkam fans Chelsea kala kedua tim bentrok di laga Liga Champions.
Arief Hadi - Rabu, 17 September 2025
Liga Champions: Harry Kane Siap Bungkam Fans Chelsea
Liga Champions
Laga Debut, Pelatih Tottenham Hotspur Thomas Frank Tak Sabar Dengarkan Anthem Liga Champions
Menurut Pep Guardiola, hanya masalah waktu bagi Thomas Frank untuk mendapatkan sukses di sepak bola Eropa.
Yusuf Abdillah - Selasa, 16 September 2025
Laga Debut, Pelatih Tottenham Hotspur Thomas Frank Tak Sabar Dengarkan Anthem Liga Champions
Inggris
Prediksi Komputer Super Opta: Liverpool Favorit, Satu Klub Premier League Punya 1,1 Persen Kans Menangi Liga Champions
Komputer super Opta merilis persentase terbaru pada peluang klub memenangi Liga Champions 2025-2026, Liverpool jadi unggulan.
Arief Hadi - Rabu, 10 September 2025
Prediksi Komputer Super Opta: Liverpool Favorit, Satu Klub Premier League Punya 1,1 Persen Kans Menangi Liga Champions
Inggris
Setelah 25 Tahun, Daniel Levy Mundur dari Tottenham Hotspur
Tottenham Hotspur mengumumkan mundurnya Daniel Levy sebagai Ketua Eksekutif setelah memegang jabatan tersebut selama kurang lebih 25 tahun.
Yusuf Abdillah - Jumat, 05 September 2025
Setelah 25 Tahun, Daniel Levy Mundur dari Tottenham Hotspur
Inggris
Gagal Dipermanenkan Juventus, Randal Kolo Muani Tidak Sabar Merumput bersama Tottenham Hotspur
Tottenham Hotspur secara mengejutkan berhasil mendapatkan penyerang Prancis Randal Kolo Muani lewat skema peminjaman dari Paris Saint-Germain (PSG).
Yusuf Abdillah - Rabu, 03 September 2025
Gagal Dipermanenkan Juventus, Randal Kolo Muani Tidak Sabar Merumput bersama Tottenham Hotspur
Inggris
Xavi Simons Ungkap Alasan Bergabung dengan Tottenham Hotspur
Tottenham Hotspur resmi memperkenalkan Xavi Simons sebagai rekrutan baru mereka.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 30 Agustus 2025
Xavi Simons Ungkap Alasan Bergabung dengan Tottenham Hotspur
Inggris
Kabar Bursa Transfer: Arsenal Kian Dekat Rekrut Piero Hincapie, Tottenham Hotspur Salip Chelsea Dapatkan Xavi Simons
Kabar bursa transfer musim panas 2025 terbaru pada Jumat (29/08) sore WIB, melibatkan Arsenal dan Tottenham Hotspur.
Arief Hadi - Jumat, 29 Agustus 2025
Kabar Bursa Transfer: Arsenal Kian Dekat Rekrut Piero Hincapie, Tottenham Hotspur Salip Chelsea Dapatkan Xavi Simons
Inggris
Tottenham Hotspur Layak Menang atas Manchester City
Pelatih Tottenham Hotspur Thomas Frank memuji performa tim asuhannya saat mengalahkan Manchester City 2-0 pada pekan kedua Premier League 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 24 Agustus 2025
Tottenham Hotspur Layak Menang atas Manchester City
Bagikan