Susunan Pemain Qatar U-19 Vs Timnas Indonesia U-19, Masih Andalkan Egy, Witan, dan Saddil
BolaSkor.com - Timnas Indonesia U-19 akan menghadapi Qatar U-19, pada laga kedua Grup A Piala Asia U-19 2018 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, MInggu (21/10) sore WIB.
Dalam pertandingan tersebut, Timnas Indonesia U-19 masih dihuni oleh muka-muka saat mengalahkan Taiwan U-19 3-1, dalam posisi starter.
Pelatih Indra Sjafri masih mengandalkan Egy Maulana Vikri, Witan Sulaeman, dan Saddil Ramdani. Muhammad Rafly Mursalim masih dipercaya sebagai striker utama.
Susunan Pemain Qatar U-19 Vs Timnas Indonesia U-19:
Qatar U-19: Nasir Peer; Ahmed Albakheet, Abdollah Ali Saei, Youssef Ayman Farahat, Abdullrasheed Umaru, Khaled Mohammed M Saleh, Abdulla Nasser, Hashim Ali, Mohammed Waad Albayati, Ahmed Suhail, Salah Zakaria.
Pelatih: Bruno Miguel Pinheiro
Timnas Indonesia U-19: Muhammar Riyandi, Asnawi Mangkualam, Fiza Handika, Nurhidayat, Rachmat Irianto, Syahrian Abimanyu, Egy Maulana Vikri, Muhammad Luthfi, Saddil Ramdani, Witan Sulaeman, Muhammad Rafly Mursalim.
Tengku Sufiyanto
17.880
Berita Terkait
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1