Susunan Komite PSSI Dirombak, Erick Thohir dan Ratu Tisha Out
BolaSkor.com - PSSI melakukan pergantian Ketua Komite Disiplin (Komdis) dan Komite Banding (Komding).
Keputusan ini merupakan bagian dari penyegaran di tubuh organisasi.
Umar Husin resmi didapuk menjadi Ketua Komdis PSSI.
Umar bukan orang baru karena pernah menjadi anggota Komdis PSSI pada tahun 2020.
Selanjutnya, ada mantan Jaksa Agung Muda Bidang Pengawasan, Ali Mukartono, yang dipercaya sebagai Ketua Komite Banding PSSI.
Baca Juga:
Rekam Jejak Mentereng, Alasan Alexander Zwiers Dipilih Jadi Direktur Teknik PSSI
Penetapan keduanya dilakukan dalam rapat Komite Eksekutif (Exco) PSSI di Surabaya beberapa waktu lalu.
"Pergantian bagian dari pembaruan menyeluruh dalam proses pengambilan keputusan," kata Ketua Umum PSSI, Erick Thohir.
"Kami melakukan evaluasi atas kinerja dan keputusan yang telah dihasilkan, dan merasa perlu menghadirkan perspektif baru dalam menegakkan kedisiplinan, sanksi, sekaligus penanganan sengketa atau banding," ujarnya menambahkan.
Erick Thohir dan Ratu Tisha Destria Out
Rizqi Ariandi
7.743
Berita Terkait
Hobi Keluhkan Strategi Parkir Bus Lawan, Arne Slot Disentil Legenda Liverpool
Hasil Indonesia Masters 2026: 9 Wakil Indonesia Melangkah ke Perempat Final
Akhiri Puasa Gol, Robert Lewandowski Samai Cristiano Ronaldo, Neymar, dan Harry Kane
Anthony Sinisuka Ginting Mundur dari 16 Besar Indonesia Masters 2026, Pelatih Ungkap Alasannya
Manchester United Turun Drastis, Liverpool Jadi Klub Inggris dengan Pendapatan Tertinggi
Liga Europa: Ujian Aston Villa di Istanbul
Liverpool Hantam Marseille, Arne Slot Puji Mohamed Salah
Eksodus Pemain Liga India Berlanjut, Dewa United Banten FC Datangkan Noah Sadaoui
Gagal Clean Sheet Lagi, Barcelona Diminta Segera Benahi Lini Belakang
Ivar Jenner Tidak Direstui FC Utrecht, Shayne Pattynama Merapat ke Persija