Suporter VfB Stuttgart Patungan demi Tebus Lionel Messi

Suporter VfB Stuttgart menggalang dana untuk mendatangkan Lionel Messi.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Senin, 31 Agustus 2020
Suporter VfB Stuttgart Patungan demi Tebus Lionel Messi
Lionel Messi (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Drama Lionel Messi dan Barcelona membuat kelompok fans Stuttgart bersatu untuk mengumpulkan dana. Mereka berharap bisa menebus klausul pelepasan sang bintang senilai 700 juta euro.

Lionel Messi diketahui ingin meninggalkan klub dan sudah mengajukan permohonan agar dilepaskan dari kontraknya. Namun pihak Barcelona menolak karena hak Messi untuk mengajukan pelepasan kontrak sudah kedaluarsa. Keinginan Messi untuk pergi dengan skema free transfer pun masih menggantung.

Baca Juga:

Selesaikan Polemik Lionel Messi, Sang Ayah Akan Gelar Pertemuan dengan Presiden Barcelona

Burofax, Senjata Lionel Messi Lawan Barcelona

Jika Mangkir Latihan, Denda Rp19,5 Miliar Menanti Lionel Messi

LaLiga sendiri sudah menyatakan Messi hanya bisa pergi dari Barcelona jika ada klub yang menebus klausul pelepasan senilai 700 juta euro.

Rentetan kejadian tersebut memicu suporter Stuttgart untuk mengumpulkan dana dengan target mencapai 900 juta euro. Semua danan itu akan digunakan untuk membiayai kepindahan sang megabintang, termasuk gaji.

"Kami fans Stuttgart mengumpulkan uang untuk membayar transfer Lionel Messi. Jika jumlah yang dikumpulkan tidak mencapai yang direncanakan pada waktunya atau Lionel Messi bergabung dengan klub lain, 100 persen dana akan didonasikan kepada Via Con Agua," demikian pernyataan di laman GoFundMe.

Via Con Agua merupakan organisasi non-laba yang berkomitmen untuk memastikan semua orang di dunia memiliki akses ke air bersih.

Terkait dengan Messi, saat ini Manchester City ada di urutan terdepan, sementara Paris Saint-Germain dan Inter juga disebut ikut memantau situasi.

Lionel Messi Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.922

Berita Terkait

Inggris
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Ruben Amorim dikabarkan kembali ke Portugal usai berpisah dengan Manchester United. Isu pesangon besar dan masa depan sang pelatih jadi sorotan. Benarkah Amorim kini menganggur dengan harta melimpah?
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Rivalitas Barcelona dan Real Madrid akan kembali tersaji di final Piala Super Spanyol 2026 yang berlangsung di King Abdullah Sports City, Jeddah, Arab Saudi.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Jadwal
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Barcelona akan melawan Real Madrid pada pertandingan final Piala Super Spanyol 2025-2026, di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Inggris
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Manchester United vs Brighton di Piala FA menyimpan banyak fakta menarik. Rekor pertemuan berpihak ke Setan Merah, The Seagulls kerap jadi korban. Simak 5 faktanya di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Jadwal
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Superkomputer Opta memprediksi laga Inter Milan vs Napoli di Serie A bakal panas. Peluang menang Nerazzurri menembus 54 persen, sementara Napoli terancam terpeleset. Simak data lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Liga Indonesia
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Garudayaksa FC ditahan imbang FC Bekasi City dengan skor 1-1 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Sabtu (10/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Italia
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Superkomputer Opta merilis prediksi Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Persentase kemenangan Rossoneri ternyata belum meyakinkan! Simak peluang menang, imbang, dan kejutan di laga ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Spanyol
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Final Piala Super Spanyol sarat tekanan! Jika Real Madrid tumbang dari Barcelona, bagaimana nasib Xabi Alonso? Simak laporan terbaru, sikap manajemen, dan spekulasi panas jelang El Clasico final.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Bagikan