Liga Champions
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Chelsea vs Benfica
BolaSkor.com - Superkomputer Opta memprediksi pemenang pertandingan Liga Champions 2025/2026 antara Chelsea melawan Benfica yang akan berlangsung pada Rabu (1/10) dini hari WIB.
Chelsea kembali berjuang di Liga Champions dengan menjamu Benfica pada matchday 2 League Phase, di Stadion Stamford Bridge.
Baca Juga:
Jose Mourinho, Selamanya Menjadi Fans Chelsea
7 Fakta yang Perlu Diketahui Sebelum Menyaksikan Chelsea vs Benfica
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Benfica: Pertandingan Spesial di Stamford Bridge
View this post on Instagram
Chelsea berambisi meraih tiga poin setelah pada pertandingan pertama dibungkam Bayern Munchen dengan skor 3-1.
Jose Mourinho Jadi Sorotan Utama
Satu di antara sosok yang mendapatkan banyak atensi pada laga kali ini adalah Jose Mourinho.
Sebab, The Special One yang kini menukangi Benfica memiliki banyak momen bersama Chelsea.
Mourinho membawa Chelsea meraih tiga gelar Premier League dalam dua periode. Selain itu, ia juga menjuarai tiga titel Piala Liga Inggris dan Piala FA 2007.
Peluang Menang Chelsea
Johan Kristiandi
18.151
Berita Terkait
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Menilik Rekam Jejak Michael Carrick sebagai Manajer Interim Manchester United: Pernah Menumbangkan Arsenal
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan