Sulitnya Debut Rio Haryanto di Ajang Blancpain GT World Challenge Asia


BolaSkor.ccom - Tampil bersama tim T2 Motorsports dan bahu membahu dengan pembalap Indonesia, David Tjiptobiantoro, Rio Haryanto melakukan debut di ajang Blancpain GT World Challenge Asia dengan buruk.
Bagaimana tidak, tampil di dua race pada lomba putaran pertama di Sirkuit Sepang, Malaysia, akhir pekan ini, Rio dan David bahkan tidak bisa bersaing masuk 10 besar.
Baca Juga:
Ketika Alonso dan Schumacher Satu Trek Lagi di Tes F1 Bahrain
Tidak Ada Pembalap Favorit di MotoGP Amerika Serikat, Selain Marc Marquez
Di Race 1, Sabtu (07/04), Rio Haryanto dan David yang menggunakan mobil GT3 hanya menempati posisi 18. Kesalahan strategi tim jadi penyebab Rio dan David gagal berbuat banyak.
Tim salah mengantisipasi saat hujan deras turun hanya di sebagian sektor sirkuit. Tim T2 Motorsports berjudi dengan menggunakan ban basah. Tapi faktanya, aspal trek tidak cukup basah dan hujan bahkan mereda.
Sementara di Race 2, Minggu (08/04), Rio dan David kembali finis pertama. Kali ini, Rio yang turun sebagai pembalap pertama sempat membawa tim berada di posisi 15.
Tapi ketika David diberikan kesempatan untuk menggantikannya, performa mobil justru menurun dan harus kembali finis posisi 18.*
2.794
Berita Terkait
Kocak, Bruno Fernandes Unggah Foto Harry Maguire Jadi Pemain Timnas Brasil

Juventus Dipermalukan Como, Posisi Igor Tudor di Ujung Tanduk

AC Milan vs Fiorentina: Satu Poin La Viola Dirampok Wasit

Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Real Madrid Tidak Biarkan Barcelona Terlalu Lama di Singgasana

Klasemen Terkini Serie A 2025/2026: AC Milan dan Inter Milan Bersaing di Papan Atas

Klasemen Terkini Premier League 2025/2026: Liverpool Semakin Melorot, Manchester United Merangkak Naik

Kemenangan AC Milan Berbau Kontroversi, Pertandingan Juventus vs Inter Milan Jadi Perbandingan

Mental Sempat Drop, Pelatih Malut United Berharap Kepercayaan Diri Yakob Sayuri Pulih Lagi

Hasil Denmark Open 2025: Jonatan Christie Juara Lagi, Fajar/Fikri Runner-Up

Cetak Rekor Muri, Alfamart Run 2025 Hadirkan Sejuta Cerita dengan 40 Kg Goodie Bag
