Sulit Boyong Higuain dan Barella, Chelsea Alihkan Target ke Leandro Paredes

Leandro Paredes jadi opsi realistis bagi Chelsea.
Arief HadiArief Hadi - Kamis, 10 Januari 2019
Sulit Boyong Higuain dan Barella, Chelsea Alihkan Target ke Leandro Paredes
Leandro Paredes (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Efek domino tengah dirasakan Chelsea saat ini di bursa transfer musim dingin. The Blues bisa dikatakan menjadi salah satu klub paling aktif pada Januari ini, khususnya karena Cesc Fabregas kian dekat berlabuh ke AS Monaco.

Chelsea mengawali Januari 2019 dengan keberhasilan mengamankan servis Christian Pulisic dari Borussia Dortmund sebesar 58 juta poundsterling. Pulisic tidak langsung ke Stamford Bridge karena dia baru datang di bursa transfer musim panas mendatang.

Kepergian Fabregas pun tinggal menunggu waktu kesepakatan di antara kedua tim atau kesepakatan personal dengan sang pemain. Transfer gelandang 31 tahun itulah yang memicu efek dari manuver transfer Chelsea sekarang ini.

Pada awalnya, Chelsea mengincar Nicolo Barella dari Cagliari. Akan tapi, Cagliari mematok harga tinggi pada kisaran 45-50 juta euro. Barella punya kualitas bermain, namun, belum sepenuhnya teruji bermain di luar Italia. Chelsea tak mau mengambil risiko.

Baca Juga:

Rangkuman Bursa Transfer Eropa: Fabregas Tinggalkan Chelsea, Juventus Amankan Ramsey

Tawaran Terakhir Manchester United Belum Yakinkan Cagliari Lepas Nicolo Barella

Leandro Paredes

Pun demikian Gonzalo Higuain. El Pipita santer dihubungkan akan bereuni dengan mantan pelatihnya di Napoli, Maurizio Sarri. Akan tapi, situasi transfernya cukup pelik, sebab, Higuain saat ini dipinjamkan oleh Juventus di AC Milan.

Juve membanderolnya 55 juta euro dan Milan masih membutuhkan servisnya hingga akhir musim 2018-19. Rumitnya transfer kedua pemain itu mengalihkan fokus Chelsea ke target lain.

Diberitakan oleh Football-Italia, Chelsea mengincar gelandang berusia 24 tahun Zenit Saint Petersburg, Leandro Paredes. Pemain berpaspor Argentina jadi opsi paling realistis bagi Chelsea.

Usianya masih muda dan Paredes sudah punya sembilan caps dengan timnas Argentina. Milan mengincarnya, tapi, Paredes disinyalir lebih tergoda bermain di Premier League setelah sebelumnya membela AS Roma.

Musim ini Paredes telah tampil 22 kali di seluruh kompetisi, mencetak empat gol dan memberi empat assists. Mengutip dari Squawka, tidak ada satupun pemain Zenit musim ini yang mengoper bola sebanyak Paredes, 915 operan, di liga.

Persentase Kans Gabung Chelsea: 50 Persen

Dengan tipikal bermain yang tidak jauh berbeda dari Fabregas, plus bonus melapis lini belakang dengan kemampuannya merebut bola dari penguasaan lawan, keberadaan Paredes bisa meringankan kinerja Jorginho dan N'Golo Kante di lini tengah.

Breaking News Bursa transfer Chelsea Zenit Leandro Paredes Cesc Fabregas Nicolo Barella Gonzalo Higuain Milan Juventus
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.336

Berita Terkait

Liga Indonesia
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Sebelumnya, sang gelandang dipinjamkan Persib Bandung ke Bhayangkara FC.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Liga Indonesia
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Tim berjulukkan Mutiara Hitam itu kini berada di posisi pertama dengan mempunyai 37 poin, usai kalahkan Persiku.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Lainnya
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Bandung bjb Tandamata akan memulai putaran kedua Proliga 2026 dengan menghadapi Jakarta Pertamina Energi, Minggu (1/2).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Liga Indonesia
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Persija Jakarta sukses merebut tiga poin dari Persita Tangerang pada laga pekan ke-19 Super League 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Liga Indonesia
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Kelompok suporter Persija Jakarta, The Jakmania, terlihat hadir dalam laga kontra Persita Tangerang di Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Berita
Tanpa Influencer, 26 Warriors Siap Panaskan Prime Kumite Championship 3 di Jakarta
Prime Kumite Championship 3 digelar di GOR Soemantri Brodjonegoro, Jakarta, Minggu (1/2). Total, ada 13 laga yang digelar.
Rizqi Ariandi - Jumat, 30 Januari 2026
Tanpa Influencer, 26 Warriors Siap Panaskan Prime Kumite Championship 3 di Jakarta
Inggris
7 Catatan Statistik Menarik Duel Leeds United vs Arsenal: The Gunners Nyaman di Elland Road
Arsenal akan bertandang ke Elland Road, markas Leeds United, pada pekan ke-24 Premier League, Sabtu (31/1).
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
7 Catatan Statistik Menarik Duel Leeds United vs Arsenal: The Gunners Nyaman di Elland Road
Italia
3 Pemain yang Ingin Direkrut AC Milan Jelang Penutupan Bursa Transfer Musim Dingin 2026
AC Milan masih aktif jelang penutupan bursa transfer musim dingin 2026. Tiga nama masuk radar Rossoneri, mulai dari bek tangguh hingga striker tajam. Siapa saja targetnya?
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
3 Pemain yang Ingin Direkrut AC Milan Jelang Penutupan Bursa Transfer Musim Dingin 2026
Italia
Jadwal AC Milan: Lawan Tampil di Kompetisi Eropa, Rossoneri Baru Bertanding pada Rabu (4/2)
AC Milan baru bertanding pada Rabu (4/2) dini hari WIB di Serie A. Jadwal tak biasa ini dipicu kesibukan sang lawan yang tampil di kompetisi Eropa. Simak penjelasannya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
Jadwal AC Milan: Lawan Tampil di Kompetisi Eropa, Rossoneri Baru Bertanding pada Rabu (4/2)
Inggris
Superkomputer Prediksi Juara Premier League: Peluang Arsenal Lebih dari 80 Persen
Superkomputer Opta merilis prediksi terbaru juara Premier League musim ini. Arsenal berada di posisi teratas dengan peluang lebih dari 80 persen, unggul atas Manchester City dan Aston Villa.
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Juara Premier League: Peluang Arsenal Lebih dari 80 Persen
Bagikan