Steven Zhang, Belajarlah Mencintai Inter Milan Seperti Donald Bebek

Stven Zhang resmi ditunjuk sebagai presiden Inter Milan pada Jumat (26/10).
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Rabu, 07 November 2018
Steven Zhang, Belajarlah Mencintai Inter Milan Seperti Donald Bebek
Steven Zhang (Inter Milan)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - "Kwek kwek kwek kwek kwek kwek (cintailah Inter Milan dengan sepenuh hati)," ujar Donald Bebek kepada Steven Zhang dengan tatapan tajam.

Bulu lebat di sekujur tubuh, kaki dan paruh dengan warna dominan kuning serta baju ala pelaut menjadi ciri khas Donald Fauntleroy Duck atau yang beken disebut Donald Bebek. Ia merupakan satu di antara ikon paling termasyhur milik Disney.

Sejak 9 Juni 1934, Donald Bebek pertama kali mewarnai hari-hari bocah di penjuru dunia. Kala itu, ia beraksi dalam judul The Wise Little Hen. Walt Disney mengisahkan Donald adalah seekor bebek yang mudah marah dan bertingkah konyol. Selain itu, dia juga sering beradu mulut dengan paman Gober dan direpotkan oleh ulah ketiga keponakannya, Kwik, Kwek dan Kwak.

Perjalanan Donald Bebek di industri hiburan bukanlah seumur jagung. Bahkan, ia mampu mengalahkan Micky Mouse sebagai karakter Disney paling populer pada 1949.

Meski hanya tokoh animasi, Donald Bebek punya pengaruh yang cukup besar. Pada era Perang Dunia II, Donald Bebek digunakan sebagai alat propaganda yang dikemas dalam bentuk film. Pada judul Der Reuhrer's Face, sang pencipta memasukkan unsur satire dengan menceritakan Donald Bebek menjadi pasukan Nazi. Meskipun, pada akhirnya apa yang dialami sang bebek hanyalah mimpi.

Sisi kehidupan lain yang menarik dari Donald Bebek adalah kecintaanya kepada klub asal Italia, Inter Milan. Fakta tersebut terungkap pada sampul Topolino edisi 31 Oktober 1976. Donald Bebek terlihat mengenakan seragam kebesaran Inter Milan.

Inter Milan pun juga mengamini bila Donald Bebek adalah satu di antara penggemarnya. Inter menyebut: "Di balik bulu yang menutupi tubuhnya, berdegup jantung hitam dan biru." Hubungan Inter dengan Donald Bebek kian kentara setelah peraih treble tersebut memberikan ucapan selamat ulang tahun.

"Ada suporter tertentu yang memiliki sesuatu yang berbeda dengan fans kebanyakan. Fans yang selalu mendapatkan cara untuk membuat semua orang terlibat. Anak-anak dari beberapa generasi mencintainya dan selalu mengikuti petualangannya," bunyi pernyataan Inter pada laman pribadinya 10 Juni empat tahun silam.

"Kita sedang berbicara tentang Donald Bebek yang hari ini merayakan haru ulang tahunnya ke-80. Mungkin Anda tidak mengetahui jika dia adalah seorang fans Inter," sambung La Beneamata.

Inter Milan Steven Zhang Breaking News
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.865

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Bayern Munchen: Menghindari Kekalahan Perdana
Arsenal dan Bayern sama-sama belum terkalahkan di Liga Champions! Cek statistik, kondisi tim, dan prediksi siapa yang bakal merasakan kekalahan perdana.
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Bayern Munchen: Menghindari Kekalahan Perdana
Prediksi
Prediksi dan Statistik Atletico Madrid vs Inter Milan: Nerazzurri Limbung
Atletico Madrid dalam tren kemenangan, sementara Inter limbung usai kalah di derby. Prediksi, statistik, dan susunan pemain jelang duel panas Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Prediksi dan Statistik Atletico Madrid vs Inter Milan: Nerazzurri Limbung
Liga Champions
Liga Champions: Eksperimen Pep Guardiola Berakhir Petaka untuk Manchester City
Pep Guardiola merombak hampir seluruh starter dan eksperimennya berujung petaka. Manchester City dipermalukan Leverkusen 0-2 di Etihad!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Liga Champions: Eksperimen Pep Guardiola Berakhir Petaka untuk Manchester City
Liga Champions
Liga Champions: Kekalahan Lawan Chelsea Bongkar Kebobrokan Barcelona
Barcelona dibantai Chelsea 3-0 dan Eric García buka-bukaan soal bobroknya performa Blaugrana. Apa saja titik lemah Barca yang makin terbongkar?
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Liga Champions: Kekalahan Lawan Chelsea Bongkar Kebobrokan Barcelona
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Chelsea menggasak Barcelona 3-0 di Liga Champions! Manchester City kalah memalukan di kandang, sementara Juventus menang dramatis di menit akhir.
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Hasil Liga Champions: Chelsea Bantai Barcelona, Manchester City dan Juventus Beda Nasib
Liga Indonesia
Jelang HUT Ke 97, Persija Luncurkan Buku Foto Bertajuk We Rise Again
Buku foto yang diluncurkan Persija ini jumlahnya terbatas. Persija hanya mencetak 97 buku yang bisa didapatkan mulai 28 November 2025.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Jelang HUT Ke 97, Persija Luncurkan Buku Foto Bertajuk We Rise Again
Timnas
Asisten Arne Slot di Liverpool Disebut Masuk Daftar Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Nama Giovanni van Bronckhorst menjadi nama terbaru yang dikaitkan dengan Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Asisten Arne Slot di Liverpool Disebut Masuk Daftar Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Liga Indonesia
Persija vs PSIM di SUGBK, 29500 Tiket Sudah Terjual
Persija menyiapkan 50 ribu lembar tiket saat menjamu PSIM Yogyakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11).
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Persija vs PSIM di SUGBK, 29500 Tiket Sudah Terjual
Liga Indonesia
Persija vs PSIM, Rizky Ridho Ungkap Penyesalan karena Absen Akibat Akumulasi Kartu Kuning
Rizky Ridho dipastikan absen bela Persija saat menjamu PSIM Yogyakarta, Jumat (28/11), karena sanksi akumulasi kartu kuning.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Persija vs PSIM, Rizky Ridho Ungkap Penyesalan karena Absen Akibat Akumulasi Kartu Kuning
Liga Champions
Pemain Italia Beri Peringatan kepada Atletico Madrid soal Inter Milan
Atletico Madrid akan menjamu Inter Milan pada lanjutan laga Liga Champions dan Atletico dapat bocoran dari pemain Italia, Giacomo Raspadori.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Pemain Italia Beri Peringatan kepada Atletico Madrid soal Inter Milan
Bagikan