Soal Striker Asing untuk Liga 1, Arema FC Ogah Tertipu

Arema FC akan memberlakukan trial untuk mendapatkan striker asing yang benar-benar berkualitas.
Frengky AruanFrengky Aruan - Rabu, 14 April 2021
Soal Striker Asing untuk Liga 1, Arema FC Ogah Tertipu
Skuat Arema FC. (Media Arema FC)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Arema FC tengah melengkapi kekuatannya lagi di sektor pemain asing jelang memulai kembali persiapan menuju kompetisi Liga 1 musim 2021, yang direncanakan bergulir awal Juni mendatang.

Pemain asing menjadi kebutuhan utama, menyusul dilepasnya dua pemain asal Brasil. Mereka adalah Caio Ruan Lino De Freitas dan Bruno Smith Nogueira Camargo, yang dinilai tampil tak memenuhi ekspektasi pada Piala Menpora 2021.

Meski bersifat urgent, bukan berarti tim Singo Edan akan segera mewujudkannya. Tim kebanggaan Aremania itu bakal lebih selektif lagi dalam memenuhi komposisi pemain asing, terutama pada posisi striker.

Baca Juga:

Arema FC Meliburkan Tim Menyambut Bulan Ramadan

Arema FC Lirik Pelatih Lokal dengan Standar Tinggi

"Jangan lagi hanya berbekal video saja, karena sering menipu. Striker dengan kualifikasi level top juga belum tentu menggaransi gol," ujar Asisten Pelatih Arema FC, Singgih Pitono.

"Yang lebih ideal, tentu si pemain datang lebih dulu ke sini, entah trial atau apa. Karena kita perlu tahu kondisi (kebugaran fisik) terakhir bagaimana," imbuhnya.

Namun kembali lagi, kewenangan merekrut pemain asing ada di tangan manajemen. Dan bukan tidak mungkin, striker asing Arema FC nantinya merupakan pilihan dari pelatih baru.

"Saya sebagai asisten, memiliki kewenangan secara terbatas. Tapi tetap mendukung apa pun keputusannya," tambah striker Arema sejak era Kompetisi Galatama tersebut.

Sejak era Cristian Gonzales, Arema FC masih belum menemukan striker yang mumpuni untuk urusan gol. Sejumlah nama lalu datang dan pergi, dimulai Thiago Fustuoso (Brasil), Robert Gladiator (Brasil) dan Sylvano Comvalius (Belanda), hingga Elias Alderte maupun Jonathan Bauman (Argentina). (Laporan Kontributor Bimaswara Dumugi/Malang)

Arema FC Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Italia
Link Streaming Lazio vs Juventus, Senin 27 Oktober 2025
Lazio akan menghadapi Juventus di Olimpico pada pekan kedelapan Serie A 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Minggu, 26 Oktober 2025
Link Streaming Lazio vs Juventus, Senin 27 Oktober 2025
Liga Indonesia
Gagal Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026, Mental Ricky Kambuaya Diuji di Asia bersama Dewa United Banten FC
Ricky Kambuaya akan diandalkan Dewa United Banten FC untuk mengarungi kerasnya persaingan di AFC Challenge League musim ini.
Rizqi Ariandi - Minggu, 26 Oktober 2025
Gagal Bawa Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026, Mental Ricky Kambuaya Diuji di Asia bersama Dewa United Banten FC
Liga Indonesia
Dewa United Banten FC Percaya Diri Tatap Laga Perdana AFC Challenge League Musim Ini
Dewa United Banten FC akan menjamu Phnom Penh Crown FC di Indomilk Arena, Tangerang, Minggu (26/10).
Rizqi Ariandi - Minggu, 26 Oktober 2025
Dewa United Banten FC Percaya Diri Tatap Laga Perdana AFC Challenge League Musim Ini
Hasil akhir
Hasil Serie A: Kalahkan Inter Milan 3-1, Napoli Naik ke Puncak
Napoli memetik kemenangan 3-1 saat menjamu Inter Milan di Stadio Diego Armando Maradona, Sabtu (25/10) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 26 Oktober 2025
Hasil Serie A: Kalahkan Inter Milan 3-1, Napoli Naik ke Puncak
Hasil akhir
Hasil Premier League: Gol Telat Bawa Sunderland Bekuk Chelsea 2-1 di Stamford Bridge
Chelsea menelan kekalahan pahit 1-2 saat menjamu Sunderland pada pertandingan pekan kesembilan Premier League di Stadion Stamford Bridge, Sabtu (25/10) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 25 Oktober 2025
Hasil Premier League: Gol Telat Bawa Sunderland Bekuk Chelsea 2-1 di Stamford Bridge
Jadwal
Link Streaming Brentford vs Liverpool, Minggu 26 Oktober 2025
Liverpool akan menghadapi ujian berat berikut saat bertandang ke Gtech Community Stadium untuk meladeni Brentford pada lanjutan Premier League, Minggu (26/10) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 25 Oktober 2025
Link Streaming Brentford vs Liverpool, Minggu 26 Oktober 2025
Timnas
Eliano Reijnders Anggap Kans Persib Lolos dari Grup AFC Champions League Two Masih Belum Aman
Dari tiga laga yang telah dijalani, Persib Bandung mengantongi 7 poin.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 25 Oktober 2025
Eliano Reijnders Anggap Kans Persib Lolos dari Grup AFC Champions League Two Masih Belum Aman
Basket
Timnas Basket Bersiap di Amerika Serikat dan Australia, Target Lanjutkan Tren Medali SEA Games
Pengurus Pusat (PP) Persatuan Basket Seluruh Indonesia (Perbasi) menginginkan tren medali setiap penyelenggaraan SEA Games kembali berlanjut pada edisi tahun 2025 di Thailand.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 25 Oktober 2025
Timnas Basket Bersiap di Amerika Serikat dan Australia, Target Lanjutkan Tren Medali SEA Games
Timnas
Beckham Putra Tetap Buka Komen Instagram Pribadinya meski Menerima Hujatan Setelah Membela Timnas Indonesia
Banyak yang beranggapan bahwa Beckham bermain buruk saat Timnas Indonesia dikalahkan Arab Saudi di putaran keempat Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 25 Oktober 2025
Beckham Putra Tetap Buka Komen Instagram Pribadinya meski Menerima Hujatan Setelah Membela Timnas Indonesia
Jadwal
Jadwal dan Link Streaming Napoli vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Napoli dalam krisis jelang duel panas lawan Inter Milan di Serie A malam ini. Akankah Antonio Conte diselamatkan atau tenggelam di Maradona? Cek link streamingnya di sini!
Johan Kristiandi - Sabtu, 25 Oktober 2025
Jadwal dan Link Streaming Napoli vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Bagikan