Soal Pemenang Ballon d'Or,  Massimiliano Allegri Pilih Cristiano Ronaldo daripada Luka Modric

Cristiano Ronaldo dan Luka Modric bersaing merebut Ballon d'Or 2018.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Minggu, 16 September 2018
Soal Pemenang Ballon d'Or,  Massimiliano Allegri Pilih Cristiano Ronaldo daripada Luka Modric
Cristiano Ronaldo (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, menilai Cristiano Ronaldo pantas merengkuh gelar Ballon d'Or 2018. Menurut Allegri, pencapaian CR7 lebih baik dari Luka Modric.

Kandidat pemenang Ballon d'Or 2018 sudah menjadi pembicaraan saat ini. Beberapa pemain seperti Luka Modric, Cristiano Ronaldo, Lionel Messi hingga Mohamed Salah dinilai pantas menjadi yang terbaik.

Satu di antara yang paling menonjol dari nama di atas adalah Modric. Selain mengantarkan Real Madrid memenangi Liga Champions, eks Tottenham Hotspur tersebut juga membawa tim nasional Kroasia ke final Piala Dunia 2018.

Meski begitu, Allegri punya pandangan berbeda. Sang pelatih menganggap Ronaldo menjadi pemain yang paling pantas maju ke podium juara. Meskipun, hingga saat ini sang pemain masih paceklik gol.

"Cristiano Ronaldo bekerja dengan baik dan saya pikir besok dia akan mencetak gol. Saya tidak berharap lebih atau kurang dari apa yang sudah dilakukan dalam tiga laga pertama. Namun, saya pikir besok dia akan mencetak gol dan memecah kebuntuan, " ujar Allegri seperti dikabarkan Football Italia.

Melihat musim lalu, Cristiano Ronaldo juga ambil bagian dalam keberhasilan El Real juara Liga Champions. Namun, CR7 gagal membawa Portugal berprestasi di Piala Dunia.

“Dengan tidak menyinggung Luka Modric, saya akan memberikan Ballon d'Or kepada Ronaldo untuk apa yang dia lakukan musim lalu. Saya pikir dia layak mendapatkannya, " imbuhnya.

Cristiano Ronaldo Massimiliano Allegri Luka Modric Juventus
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.724

Berita Terkait

Italia
Belum Pernah Menang di Liga Champions Musim Ini, Semangat Bermain Juventus Sudah Bagus
Juventus imbang 1-1 kontra Sporting CP di Liga Champions dan memastikan tim belum pernah menang musim ini, tetapi Luciano Spalletti tidak khawatir.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Belum Pernah Menang di Liga Champions Musim Ini, Semangat Bermain Juventus Sudah Bagus
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Liverpool Kalahkan Real Madrid, PSG Tumbang, Arsenal Pesta Gol, dan Juventus Imbang
Hasil hari pertama pekan empat fase liga Liga Champions pada Rabu (05/11) dari klub seperti Liverpool, Real Madrid, Paris Saint-Germain (PSG), Arsenal, dan Juventus.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Hasil Liga Champions: Liverpool Kalahkan Real Madrid, PSG Tumbang, Arsenal Pesta Gol, dan Juventus Imbang
Jadwal
Jadwal Live Streaming Liga Champions Juventus vs Sporting CP, Rabu 5 November 2025
Link live streaming serta jadwal siaran langsung laga Liga Champions Juventus vs Sporting CP di Allianz Stadium.
Arief Hadi - Selasa, 04 November 2025
Jadwal Live Streaming Liga Champions Juventus vs Sporting CP, Rabu 5 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Sporting CP: Menanti Tuah Luciano Spalletti di Panggung Eropa
Juventus siap menjamu Sporting CP pada laga krusial Liga Champions. Mampukah Luciano Spalletti membawa Bianconeri meraih kemenangan perdana di Eropa musim ini?
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Prediksi dan Statistik Juventus vs Sporting CP: Menanti Tuah Luciano Spalletti di Panggung Eropa
Italia
Bersama Luciano Spalletti, Juventus Bidik Kemenangan Pertama di Liga Champions Musim Ini
Juventus akan menjamu Sporting CP di putaran empat fase liga Liga Champions dan membidik kemenangan pertama di era Luciano Spalletti.
Arief Hadi - Selasa, 04 November 2025
Bersama Luciano Spalletti, Juventus Bidik Kemenangan Pertama di Liga Champions Musim Ini
Italia
Nyaris Gagal Menang, AC Milan Harus Lebih Percaya Diri
Pelatih AC Milan Massimiliano Allegri mengakui saat ini tim asuhannya harus lebih percaya diri.
Yusuf Abdillah - Senin, 03 November 2025
Nyaris Gagal Menang, AC Milan Harus Lebih Percaya Diri
Italia
Taktik Kejutan dan Eksperimen Sukses Luciano Spalletti di Laga Debut Melatih Juventus
Laga debut Luciano Spalletti berjalan mulus dengan kemenangan 2-1 Juventus atas Cremonese di pekan 10 Serie A.
Arief Hadi - Minggu, 02 November 2025
Taktik Kejutan dan Eksperimen Sukses Luciano Spalletti di Laga Debut Melatih Juventus
Italia
Lawan Roma, Allegri Penasaran dengan Duet Leao dan Nkunku di Lini Depan Milan
AC Milan akan memainkan laga besar pada pekan 10 Serie A melawan AS Roma. Massimiliano Allegri ingin menduetkan Rafael Leao dengan Christopher Nkunku.
Arief Hadi - Minggu, 02 November 2025
Lawan Roma, Allegri Penasaran dengan Duet Leao dan Nkunku di Lini Depan Milan
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Real Madrid Pesta Gol, Juventus Menang di Laga Debut Luciano Spalletti
Hasil laga-laga liga top Eropa pada Minggu (02/11) dini hari WIB dengan sorotan kepada Real Madrid dan Juventus.
Arief Hadi - Minggu, 02 November 2025
Hasil Pertandingan: Real Madrid Pesta Gol, Juventus Menang di Laga Debut Luciano Spalletti
Inggris
Juventus Masih Punya Peluang untuk Bersaing di Jalur Scudetto
Luciano Spalletti secara yakin menegaskan tim asuhannya masih memiliki peluang untuk bersaing dalam perebutan juara Serie A musim ini.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025
Juventus Masih Punya Peluang untuk Bersaing di Jalur Scudetto
Bagikan