Soal Kabar Shin Tae-yong Dipecat, Sumardji Bilang Begini

Kabar mengenai pemecatan Shin Tae-yong ramai menjadi perbincangan nasional.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Minggu, 05 Januari 2025
Soal Kabar Shin Tae-yong Dipecat, Sumardji Bilang Begini
Manajer Timnas Indonesia, Sumardji. (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Bolaskor.com - Ketua Badan Tim Nasional (BTN), Sumardji memilih bungkam saat ditanya mengenai nasib pelatih Shin Tae-yong bersama Timnas Indonesia.

Kabar mengenai pemecatan Shin Tae-yong ramai menjadi perbincangan nasional. Hal ini tak lepas dari status anggota komite eksekutif PSSI, Khairul Anwar, di Instagram pribadinya.

Khairul menulis kalimat yang diartikan sebagai salam perpisahan dengan Shin Tae-yong. Ia menyebut Shin Tae-yong merupakan bagian dari sejarah transformasi sepak bola Indonesia.

Baca Juga:

Target ke Piala Dunia, Exco PSSI Sebut Tak Ada yang Permanen di Timnas Indonesia

Shin Tae-yong Dikabarkan Dipecat, Vivin Exco PSSI: Belum Ada Keputusan Resmi

Exco PSSI Indikasikan Shin Tae-yong Dipecat

Terkait hal itu, Bolaskor.com coba menemui Sumardji saat mendampingi tim Bhayangkara FC yang menghadapi Nusantara United FC di Boyolali, Minggu (5/1/2025). Namun, Sumardji langsung menyatakan enggan berbicara di luar tim Bhayangkara FC.

Ketika awak media bertanya secara spesifik perihal Shin Tae-yong, Sumardji langsung tersenyum dan memberi kode tak ingin berbicara. Ia pun kemudian berjalan menuju depan lobi Stadion Kebogiro Boyolali.

"Wah enggak (berbicara soal Shin Tae-yong), besok," singkat Sumardji.

Beredar kabar bahwa informasi resmi mengenai nasib Shin Tae-yong di Timnas Indonesia akan disampaikan oleh Erick Thohir selaku ketua umum PSSI pada Senin (6/1). (Laporan Kontributor Putra Wijaya)

Shin Tae-yong Timnas Indonesia Breaking News Sumardji
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.929

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persija Jakarta Akan Gunakan Rantis Saat Tandang ke Persita Tangerang
Sejatinya kedua belah pihak berharap tim tamu bisa datang ke Indomilk Arena dengan menggunakan bus dan bukan rantis.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 29 Januari 2026
Persija Jakarta Akan Gunakan Rantis Saat Tandang ke Persita Tangerang
Spanyol
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
Real Madrid mulai pasang kuda-kuda menghadapi situasi pelik di kursi pelatih. Nama Unai Emery mencuat sebagai kandidat kuat. Ada apa di balik layar Bernabeu?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
Liga Indonesia
The Jakmania Boleh Datang ke Tangerang, Persita Siapkan 750 Tiket
Persita Tangerang akan menjamu Persija Jakarta di Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (30/1) pukul 15.30 WIB.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 29 Januari 2026
The Jakmania Boleh Datang ke Tangerang, Persita Siapkan 750 Tiket
Inggris
Menengok Nasib Mason Greenwood Usai Meninggalkan Manchester United: Sudah Cetak 20 Gol di Musim Ini
Mason Greenwood menemukan kembali performa terbaiknya setelah berpisah dari Manchester United. Bersinar di klub barunya, sang striker berpotensi membuat Setan Merah menyesal.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Menengok Nasib Mason Greenwood Usai Meninggalkan Manchester United: Sudah Cetak 20 Gol di Musim Ini
Italia
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Juventus mendapat sinyal positif dalam perburuan Randal Kolo Muani. Penyerang PSG itu dikabarkan tertarik ke Turin meski proses transfer diprediksi penuh rintangan.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Dapat Angin Segar, Juventus Percaya Diri Rekrut Randal Kolo Muani
Italia
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Fabio Capello tanpa ragu menyebut Inter Milan memiliki kualitas skuad yang lebih baik daripada AC Milan. Rossoneri dinilai masih punya banyak pekerjaan rumah di Serie A musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Pelatih Legendaris Italia Akui Inter Lebih Kuat daripada Milan
Inggris
Kisah Sedih Raheem Sterling
Raheem Sterling mengalami masa sulit bersama Chelsea hingga akhirnya tersingkir dari rencana utama. Dipinjamkan ke Arsenal dan kini dikaitkan dengan Napoli, ke mana sang winger akan berlabuh?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Kisah Sedih Raheem Sterling
Italia
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Meski absen dari kompetisi Eropa, AC Milan diam-diam mencermati hasil Liga Champions dan Liga Europa. Ada misi khusus Rossoneri untuk memanfaatkan bursa transfer tengah musim.
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Cuma Jadi Penonton, AC Milan Punya Alasan Khusus Mencermati Hasil Liga Champions dan Liga Europa
Inggris
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Manchester United dikabarkan berubah sikap dan siap melepas Joshua Zirkzee jelang penutupan bursa transfer tengah musim. Juventus jadi kandidat terdepan, skema pinjaman jadi solusi
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Siapa Cepat Dia Dapat, Manchester United Bersedia Melepas Joshua Zirkzee
Italia
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
AC Milan mulai menyusun daftar striker incaran untuk musim depan. Nama besar dari Juventus hingga Barcelona masuk radar Rossoneri. Siapa yang bakal dikorbankan demi striker anyar?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Daftar Striker yang Masuk Radar AC Milan, Ada Ujung Tombak Juventus dan Barcelona
Bagikan