Soal Esteban Vizcarra, Manajemen Persib Bandung Serahkan ke Miljan Radovic

Kemungkinan Persib Bandung merekrut Esteban Gabriel Vizcarra akan segera menemui kejelasan.
Frengky AruanFrengky Aruan - Minggu, 23 Desember 2018
Soal Esteban Vizcarra, Manajemen Persib Bandung Serahkan ke Miljan Radovic
Esteban Vizcarra. (BolaSkor.com/Dzakira)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kemungkinan Persib Bandung merekrut Esteban Gabriel Vizcarra akan segera menemui kejelasan. Persib bisa saja bekerja sama dengan Vizacarra mengingat si gelandang naturalisasi asal Argentina itu menyatakan minatnya.

Vizcarra secara terang-terangan berkeinginan untuk bergabung dengan Persib di Liga 1 2019. Selain akan dilepas Sriwijaya FC karena nilai kontraknya mencapai 1,7 miliar permusim, keinginan Vizcarra untuk bergabung dengan Persib lantaran lebih dekat dengan kediaman istrinya yang berada di Kota Bogor.

Komisaris PT Persib Bandung Bermartabat (PBB), Kuswara S. Taryono belum mau bicara perihal kedekatan manajemen Persib dengan Vizcarra. Menurutnya, manajemen merasa tidak pantas mengeluarkan komentar soal bidikan pemain anyar.

Baca Juga:

Tak Ingin Bermain Jauh dari Bogor, Esteban Vizcarra akan ke Persija atau Persib?

Persib dan Klub Liga 1 Lainnya Berbelasungkawa atas Tsunami Banten dan Lampung

Segala kebutuhan pemain sudah diserahkan sepenuhnya kepada Miljan Radovic sebagai pelatih kepala Persib. "Esteban Vizcarra adalah pemain bagus."

"Tapi apapun saya pastikan dulu karena memang cukup banyak pemain yang melamar ke Persib," ujar Kuswara di Stadion Siliwangi, Jalan Lombok, Bandung, Minggu (23/12).

Kuswara masih perlu menunggu keputusan Miljan Radovic soal pemain yang akan direkrutnya. Termasuk pemain lama yang akan dipertahankan.

"Kami masih menunggu laporan dari Radovic soal pemain. Mungkin akan kami tunggu setelah Hari Natal nanti. Kalau sudah fixed, maka akan beritahukan," jelasnya. (Laporan Kontributor Gigi Gaga/Bandung)

Breaking News Persib Bandung Esteban Vizcarra
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Italia
Napoli Kalahkan Sporting, Antonio Conte dan Kevin De Bruyne Bantah Berselisih
Antonio Conte menjawab isu yang menyebutkan adanya keretakan hubungan dengan Kevin De Bruyne.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
Napoli Kalahkan Sporting, Antonio Conte dan Kevin De Bruyne Bantah Berselisih
Italia
Massimiliano Allegri Inginkan Bek Baru, AC Milan Bersiap Gaet Joe Gomez pada Januari
Joe Gomez yang saat kesulitan mendapatkan waktu bermain di Liverpool kembali menjadi bidikan AC Milan.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
Massimiliano Allegri Inginkan Bek Baru, AC Milan Bersiap Gaet Joe Gomez pada Januari
Inggris
Beri Kebebasan Penuh, Mikel Arteta Ingin Martin Odegaard Lebih Berani Ambil Risiko
Pelatih Arsenal Mikel Arteta menginginkan Martin Odegaard untuk lebih berani mengambil risiko dalam menciptakan kreasi bagi timnya.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
Beri Kebebasan Penuh, Mikel Arteta Ingin Martin Odegaard Lebih Berani Ambil Risiko
Liga Europa
AS Roma vs Lille: Calvin Verdonk Kemungkinan Starter, Gasperini Waspadai Olivier Giroud
AS Roma akan menjamu Lille pada matchday kedua Liga Europa yang akan berlangsung di Stadion Olimpico, Kamis (2/10) pukul 23.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
AS Roma vs Lille: Calvin Verdonk Kemungkinan Starter, Gasperini Waspadai Olivier Giroud
Italia
Cetak Brace, Rasmus Hojlund Samai Jumlah Gol yang Dibuatnya dalam 35 Laga Terakhir di Manchester United
Rasmus Hojlund memborong dua gol saat Napoli mengalahkan Sporting CP 2-1 di Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
Cetak Brace, Rasmus Hojlund Samai Jumlah Gol yang Dibuatnya dalam 35 Laga Terakhir di Manchester United
Italia
Presiden AC Milan Ungkap Detail Stadion Baru, Berbentuk Oval, Berkapasitas 71.500, dan Dua Tingkat
Presiden AC Milan Paolo Scaroni mengatakan stadion baru ini akan memungkinkan para suporter berada lebih dekat dengan lapangan, meningkatkan pengalaman menonton.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
Presiden AC Milan Ungkap Detail Stadion Baru, Berbentuk Oval, Berkapasitas 71.500, dan Dua Tingkat
Liga Champions
Gagal Kalahkan Villarreal, Igor Tudor Anggap Pemain Juventus Tidak Becus dalam Memberikan Umpan
Juventus ditahan imbang Villarreal 2-2 di Liga Champions 2025/2026. Igor Tudor kecewa dengan banyaknya kesalahan umpan pemainnya meski sempat unggul.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Gagal Kalahkan Villarreal, Igor Tudor Anggap Pemain Juventus Tidak Becus dalam Memberikan Umpan
Liga Champions
Luis Enrique Tegaskan PSG Memang Lebih Baik daripada Barcelona
Pelatih PSG, Luis Enrique, menilai timnya tampil lebih baik dari Barcelona setelah menang 2-1 di Estadi Olímpic Lluís Companys pada matchday 2 Liga Champions 2025/2026.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Luis Enrique Tegaskan PSG Memang Lebih Baik daripada Barcelona
Italia
AC Milan Tertarik Tampung Robert Lewandowski
AC Milan dilaporkan berminat mendatangkan Robert Lewandowski yang kontraknya di Barcelona segera berakhir. Rossoneri siap bersaing dengan klub Arab Saudi demi striker berusia 37 tahun itu.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
AC Milan Tertarik Tampung Robert Lewandowski
Liga Champions
Arsenal vs Olympiacos: Tugas Viktor Gyokeres Bukan Hanya Sekadar Cetak Gol
Viktor Gyokeres gagal mencetak gol saat Arsenal menang 2-0 atas Olympiacos di Liga Champions 2025/2026. Meski begitu, Mikel Arteta tetap memberikan pujian atas kontribusi besar Gyokeres dalam permainan.
Johan Kristiandi - Kamis, 02 Oktober 2025
Arsenal vs Olympiacos: Tugas Viktor Gyokeres Bukan Hanya Sekadar Cetak Gol
Bagikan