Soal De Ligt, Tawaran Perdana Juventus Masih Jauh dari Harapan Ajax

Juventus mencuat sebagi tim yang paling berpeluang memboyong Matthijs de Ligt dibanding Barcelona, Manchester United, dan Paris Saint-Germain.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Kamis, 04 Juli 2019
Soal De Ligt, Tawaran Perdana Juventus Masih Jauh dari Harapan Ajax
Matthijs de Ligt (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Juventus dilaporkan telah menyiapkan tawaran perdana untuk mendapatkan bek Ajax Amsterdam, Matthijs de Ligt. Bianconeri berharap, Ajax mau menerima tawaran tersebut.

Juventus mencuat sebagi tim yang paling berpeluang memboyong Matthijs de Ligt dibanding Barcelona, Manchester United, dan Paris Saint-Germain. Padahal, Juventus baru melakukan pendekatan pada sang pemain pada beberapa pekan terakhir.

Melesatnya Juventus dalam perlombaan mendatangkan De Ligt tak terlepas dari klausul rilis dalam kontrak. Kabarnya, La Vecchia Signora bersedia memasukkan klausul rilis senilai 150 juta euro dalam kontrak De Ligt.

Klausul tersebut sebelumnya juga sempat ditawarkan pada PSG, namun Les Parisiens menolak. Adapun, nantinya penggawa tim nasional Belanda itu akan meneken kontrak berdurasi lima musim dengan gaji mencapai 12 juta euro.

Baca Juga:

Juventus dalam Tikungan Terakhir untuk Memboyong Matthijs De Ligt

Menanti Juventus Lama Rasa Baru Ala Maurizio Sarri

Matthijs de Ligt

Kini, Juventus perlu mendapatkan kesepakatan dari Ajax Amsterdam. Tawaran perdana Bianconeri masih jauh dari harapan Ajax.

Juventus dikabarkan bersedia memberikan 55 juta euro plus bonus 10 juta euro. Sedangkan, Ajax menilai, pemain andalannya tersebut setidaknya berharga 75 juta euro. Ajax juga tidak ingin pembayaran dilakukan secara berkala.

Proposal yang diajukan Juventus tersebut sejatinya jauh lebih rendah dari milik PSG. Namun, seperti yang sudah dijelaskan di atas, Bianconeri telah mendapatkan kata sepakat dari Matthijs de Ligt.

Sebelumnya, megabintang Juventus, Cristiano Ronaldo, tertangkap kamera tengah membujuk De Ligt untuk bergabung. Ketika itu, CR7 dan De Ligt sedang bertarung pada final UEFA Nations League.

Kehadiran Matthijs de Ligt di sektor pertahanan Juventus diharapkan mampu menjadi penerus Giorgio Chiellini dan Leonardo Bonucci. Selain itu, De Ligt diharapkan bisa mempermulus mimpi Juventus jadi jawara Liga Champions.

Juventus Breaking News Matthijs de Ligt Ajax Amsterdam Bursa transfer
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.147

Berita Terkait

Lainnya
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Bandung bjb Tandamata gagal melanjutkan tren positif usai kalah dari Jakarta Popsivo Polwan. Di laga pembuka musim, Bandung bjb Tandamata menang atas Livin.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Inter Milan akan menghadapi Napoli pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026, di Stadion Giuseppe Meazza, Senin (12/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Bagikan