Skuat Timnas Meksiko Pantang Makan Daging Sapi
Skuat Timnas Meksiko Pantang Makan Daging Sapi
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Meksiko - Pelatih Miguel Herrera melarang skuat yang diasuhnya untuk mengkonsumsi daging sapi selama menjalani persiapan menjelang piala dunia. Larangan tersebut berkaitan dengan ditemukannya daging sapi yang terkontaminasi obat terlarang baru-baru ini.
Sebelumnya, dikabarkan lima pemain Timnas Meksiko yang tengah dipersiapkan mengikuti piala emas Concacaf terbukti terindikasi Clenbuterol. Obat tersebut biasanya dicampur ke dalam makanan ternak agar daging sapi terlihat lebih ramping dan tak berlemak.
Sebagaimana dilansir dari Republika.co.id, Dua orang dari lima pemain ini merupakan pemain yang diboyong ke Brasil, termasuk kiper Guilermo Ochoa dan pemain belakang Francisco Rodriguez. Untungnya, para pemain tak akan terkena hukuman dari Federasi Sepakbola Meksiko dan FIFA karena Clenbuterol bukan golongan doping, namun lebih kepada kesehatan masyarakat.
"Melihat apa yang pernah terjadi, kami memutuskan tidak akan memakan daging merah (sapi). Kami punya koki yang handal dalam memasak dan semua jenis daging yang dibutuhkan, kecuali untuk daging sapi," ujar Herrera dikutip dari Reuters (21/5).
Posts
11.190
Berita Terkait
Piala Dunia
Pembagian Pot, Prosedur, dan Jadwal Drawing Piala Dunia 2026
FIFA resmi mengumumkan prosedur pengundian akhir untuk Piala Dunia 2026 yang akan digelar di John F. Kennedy Center for the Performing Arts di Washington DC.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Timnas
Jadi Tuan Rumah FIFA Series 2026, Timnas Indonesia Akan Hadapi 3 Tim dari Luar Konfederasi Asia
Sukses di edisi perdana pada 2024, FIFA kembali menggelar FIFA Series di tahun 2026. FIFA sudah menunjuk 8 negara sebagai tuan rumah, termasuk Indonesia.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 22 November 2025
Piala Dunia
Lebih Kecil daripada Jakarta, Curacao Jadi Negara Terkecil dalam Sejarah yang Lolos ke Piala Dunia
Kepulauan kecil di Karibia, Curacao, menjadi negara terkecil yang pernah lolos ke Piala Dunia.
Yusuf Abdillah - Rabu, 19 November 2025
Inggris
Kabar Buruk untuk Arsenal, Dua Bek Cedera saat Jeda Internasional November
Arsenal apes pada jeda internasional November karena dua bek mereka, Gabriel Magalhaes dan Riccardo Calafiori, cedera kala membela timnas.
Arief Hadi - Minggu, 16 November 2025
Piala Dunia
Thomas Tuchel Beri Isyarat Akan Nanyikan Lagu Kebangsaan Inggris di Piala Dunia
Pelatih Inggris Thomas Tuchel mengatakan akan mempertimbangkan untuk menyanyikan lagu "God Save the King" di Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 15 November 2025
Italia
Napoli Dihajar Virus FIFA, Aurelio De Laurentiis Marah-marah
Presiden Napoli Aurelio De Laurentiis mengecam UEFA dan FIFA setelah ada pemainnya yang pulang membawa cedera selepas membela tim nasional.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 15 November 2025
Liga Dunia
Sudah Mengumpulkan Kekayaan hingga Rp3,2 Triliun di China, Mantan Pemain Chelsea Diminta Pensiun
Mantan pemain berbakat Chelsea, Oscar, sudah lama meninggalkan Chelsea dan kini di ambang gantung sepatu alias pensiun.
Arief Hadi - Rabu, 12 November 2025
Internasional
FIFA Dituduh Ciptakan Serikat Pemain 'Palsu'
Serikat pemain dunia Fifpro mengatakan FIFA sudah menciptakan organisasi yang pro-FIFA untuk proses konsultasi tentang kesejahteraan pemain.
Yusuf Abdillah - Rabu, 12 November 2025
Jadwal
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Skuad Garuda Muda menghadapi tim kuat Brasil di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Jumat (7/11) pukul 22.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Timnas
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Thom Haye dan Shayne Pattynama mendapatkan sanksi larangan bermain dan denda.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025