Skema Peminjaman Rasmus Hojlund Ditolak, Napoli Negosiasi Ulang dengan Manchester United


BolaSkor.com - Napoli bersiap melakukan negosiasi baru dengan Manchester United dalam usaha mendapatkan Rasmus Hojlund.
Meski Napoli terbuka untuk pinjaman dengan kewajiban pembelian, mereka masih berharap untuk mengaitkan kewajiban tersebut dengan jumlah penampilan minimum, tetapi United tidak sepakat.
Menurut laporan dari jurnalis Italia Gianluca Di Marzio, akan ada negosiasi baru antara Napoli dan United.
Baca Juga:
Buka Musim dengan Kemenangan, Antonio Conte: Napoli Masih Beradaptasi
View this post on Instagram
Kedua klub sejatinya sudah sepakan soal kepindahan Hojlund dengan status pinjaman dan kewajiban pembelian.
Namun Napoli masih berharap untuk mencapai kesepakatan di mana mereka wajib membeli Hojlund setelah sejumlah penampilan, sementara United berharap untuk menyetujui pinjaman dengan kewajiban pembelian tanpa syarat.
Hojlund sebelumnya didatangkan United dari Atalanta dua tahun lalu dengan nilai transfer 72 juta poundsterling.
Napoli Butuh Penggant Lukaku
Yusuf Abdillah
9.326
Berita Terkait
Sambut Baik Regulasi Baru IBL 2026, Kaleb Ramot Siap Tambah Gelar Dewa United Banten

Beckham Putra Terima Kritik Warganet dan Pahami Kekecewaan Suporter Timnas Indonesia

Cara Menonton dan Link Streaming Estonia vs Italia, Live Sebentar Lagi

Dewa United Banten Dinakhodai Pelatih Baru, Kaleb Ramot Optimistis Tatap IBL 2026

Terungkap, Legenda Napoli Ini Nyaris Bergabung dengan AC Milan

Tak Merasa Terbebani, Agusti Julbe Siap Bawa Dewa United Banten Berjaya di IBL dan BCL Asia

Bersama Cristiano Ronaldo, Bruno Fernandes Impikan Juara Piala Dunia

Link Streaming Portugal vs Irlandia, Minggu 12 Oktober 2025

Tidak Ada Tanda Perpanjangan Kontrak, Arsenal Akan Lepas Gabriel Jesus dengan Banderol Rp996 Miliar

Link Streaming Irak vs Timnas Indonesia di Round 4 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Minggu 12 Oktober 2025 Dini Hari WIB
