Sinyal MotoGP 2020 akan Kembali Dikuasai Marc Marquez

"Musim 2019 hampir selesai, 2020 sudah dimulai," kata pembalap Repsol Honda itu.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Kamis, 05 September 2019
Sinyal MotoGP 2020 akan Kembali Dikuasai Marc Marquez
Marc Marquez (Twitter/Repsol Honda)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - "Musim 2019 hampir selesai, 2020 sudah dimulai," kata pembalap Repsol Honda, Marc Marquez pada sela-sela tes privat di Sirkuit Misano, San Marino, beberapa waktu lalu.

Marquez benar. Secara matematis, kakak pembalap Moto2, Alex Marquez ini bisa mengunci gelar pada lomba putaran 15 di Thailand, 6 Oktober, atau paling lambat putaran 16 di Jepang, 20 Oktober.

Marquez memang kalah berduel pada dua lomba terakhir di Red Bull Ring (dari Andrea Dovizioso) dan Silverstone (dari Alex Rins). Namun tidak bisa dimungkiri, ia sangat konsisten.

Baca Juga:

Ingin Jadi Sponsor di Tim Papan Atas MotoGP, Anda Harus Keluarkan Rp 187 Miliar

Pengamat MotoGP: Marc Marquez Bisa Kunci Juara Dunia di Thailand

Saat menyentuh garis finis (hanya di Austin, ia kecelaakan), Marquez pasti bisa pertama atau kedua. Sebaliknya, semua lawan seperti Dovizioso inkonsistensi dan kerap tidak dinaungi keberuntungan. Oleh karena itulah, menuju lomba di Misano, 15 September, Marquez sudah unggul 78 poin atas Dovizioso.

Masalahnya jika melihat jalannya sesi tes di Misano, sepertinya MotoGP 2020, bakal kembali didominasi Marquez. Adalah fakta Direktur Teknik Honda Racing Corporation (HRC), Takeo Yokohama telah menegaskan rekan setim Marquez, Jorge Lorenzo tidak akan terlalu terlibat dalam pengembangan motor RC213V 2020.

"Marquez merupakan prioritas pengembangan motor kami," Yokohama menuturkan. Pernyataan Yokohama terdengar menyakitkan buat Lorenzo. Tapi realitanya, Marquez, juara dunia MotoGP enam kali (gelar 2019 tinggal menunggu waktu) kurun waktu tujuh musim terakhir, layak jadi kiblat pengembangan motor Honda.

Marquez pun sudah memberikan bocoran mengenai motor RC213V musim 2020. "Apa target kami terkait motor baru? Membuatnya jadi lebih cepat dan mudah dikendarai."

MotoGP 2020 memang belum dimulai. Tapi melihat para pesaing seperti Ducati atau Yamaha masih meraba-raba arah pengembangan motor musim depan, Honda sudah pasti: ikuti masukan Marquez dan RC213V bakal kembali kompetitif, walau Lorenzo kesulitan.*

Breaking News MotoGP 2020 Repsol Honda Marc marquez
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Inggris
Alasan Antoine Semenyo Bisa Langsung Gacor di Manchester City
Antoine Semenyo kembali menunjukkan ketajamannya setelah mencetak satu gol saat Manchester City mengalahkan Newcastle United pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Alasan Antoine Semenyo Bisa Langsung Gacor di Manchester City
Italia
Gagal Menang Beruntun, AC Milan Masih dalam Pacuan Scudetto
Massimo Ambrosini yakin AC Milan tidak bisa dikesampingkan dalam perebutan Scudetto, meski baru-baru ini kehilangan poin.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Gagal Menang Beruntun, AC Milan Masih dalam Pacuan Scudetto
Liga Indonesia
Dewa United Banten FC Datangkan Gelandang Malut United Vico Duarte
Dewa United Banten FC mendatangkan Vico Duarte dari Malut United dengan status pinjaman sampai akhir musim.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Dewa United Banten FC Datangkan Gelandang Malut United Vico Duarte
Sosok
Profil Michael Carrick: Fans Newcastle, Penjaga Identitas Manchester United
Michael Carrick kembali ke klub yang membesarkan namanya untuk menggantikan Ruben Amorim yang diberhentikan pekan lalu.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Profil Michael Carrick: Fans Newcastle, Penjaga Identitas Manchester United
Inggris
Steve Holland Jadi Asisten Michael Carrick, Buka Jalan untuk Gareth Southgate?
Untuk menjalankan tugasnya, Michael Carrick telah merekrut staf pendukungnya, termasuk mantan tangan kanan Gareth Southgate.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Steve Holland Jadi Asisten Michael Carrick, Buka Jalan untuk Gareth Southgate?
Spanyol
Misi Alvaro Arbeloa: Bangkitkan Mental Juara Real Madrid
Sebagai pelatih baru, Alvaro Arbeloa menyatakan misi untuk membangkitkan mental juara Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Misi Alvaro Arbeloa: Bangkitkan Mental Juara Real Madrid
Spanyol
Resmi Gabung Barcelona, Joao Cancelo Tak Sabar Main di Camp Nou
Bek kanan Joao Cancelo resmi kembali berseragam Barcelona sebagai pemain pinjaman hingga akhir musim ini.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Resmi Gabung Barcelona, Joao Cancelo Tak Sabar Main di Camp Nou
Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Chelsea akan menjamu Arsenal di Stamford Bridge pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Spanyol
Cerita di Balik Kepergian Xabi Alonso: Ada Kegagalan Manajemen Real Madrid
Kepergian Xabi Alonso dari Real Madrid ternyata tak sepenuhnya salah sang pelatih. Laporan media Spanyol menyebut ada kegagalan manajemen Los Blancos di balik keputusan ini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Cerita di Balik Kepergian Xabi Alonso: Ada Kegagalan Manajemen Real Madrid
Hasil akhir
Hasil Piala Liga Inggris: Bekuk Newcastle United 2-0, Satu Kaki Manchester City di Final
Manchester City meraih kemenangan 2-0 atas Newcastle United pada laga leg pertama semifinal Piala Liga Inggris di St James' Park.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Hasil Piala Liga Inggris: Bekuk Newcastle United 2-0, Satu Kaki Manchester City di Final
Bagikan