Singapore Open 2019: Hafiz/Gloria Melaju ke Semifinal

Hafiz/Gloria sukses revans atas Chan Peng Soon/Goh Liu Ying.
Andhika PutraAndhika Putra - Jumat, 12 April 2019
 Singapore Open 2019: Hafiz/Gloria Melaju ke Semifinal
Gloria Emanuelle Widjaja (BWF)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ganda campuran Indonesia, Hafiz Faisal/Gloria Emanuelle Widjaja, berhasil mengamankan tiket semifinal Singapore Open 2019. Hafiz/Gloria memenangi duel ketat kontra Chan Peng Soon/Goh Liu Ying di perempat final dengan skor 18-21, 21-12, 21-16, Jumat (12/4).

Hasil ini berhasil membalas pertemuan pertama Hafiz/Gloria dengan Chan/Goh, di BWF World Tour Finals 2018 lalu. Saat itu Hafiez/Gloria kalah 14-21, 12-21.

“Kalau untuk permainan kami hari ini, Puji Tuhan dari awal sampai akhir bisa yakin. Kami jalani maksimal. Jadi di lapangan juga kami mainnya tenang, tidak buru-buru dan tidak kepikiran kemarin kalah dari mereka. Yang penting kami bisa tenang dan positif di lapangan,” kata Gloria.

Baca Juga:

Singapore Open 2019: Anthony Sinisuka Ginting Melaju ke Perempat Final

James Harden Samai Rekor Prestisius Legenda NBA, Michael Jordan

Menurut Gloria, permainan Chan/Goh tidak banyak berubah. Namun, Hafiz/Gloria sudah memelajari semua gaya bermain peraih medali perak Olimpiade Rio 2016 itu.

“Perubahan permainan mereka tidak ada. Cuma kami pelajari dari pertemuan sebelumnya di final super series, itu bolanya berat banget jadi enak buat mereka main defend. Di sini ada faktor angin dan bolanya kencang, jadi suatu keunggulan buat kami,” terang Gloria.

Di semifinal, Hafiz/Gloria bakal berjumpa dengan pemenang laga Ricky Karanda Suwardi/Pia Zebadiah Bernadet kontra Tan Kian Meng/Lai Pei Jing.*

Breaking News Indonesia Pbsi Hafiz Faizal Bulu Tangkis Gloria Emanuelle Widjaja
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Timnas
Bentrok dengan Pramusim Tim Eropa, Piala AFF 2026 Jadi Kesempatan Pemain Pelapis Timnas Indonesia
Piala AFF 2026 berlangsung pada 24 Juli-26 Agustus mendatang. Jadwal yang bentrok dengan agenda pramusim tim Eropa membuat Herdman kesulitan membawa tim utama.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Bentrok dengan Pramusim Tim Eropa, Piala AFF 2026 Jadi Kesempatan Pemain Pelapis Timnas Indonesia
Italia
Juventus Tertarik Rekrut Anak Legenda AC Milan
Juventus dikaitkan dengan Daniel Maldini, putra legenda AC Milan. Simak kabar transfer, alasan ketertarikan Bianconeri, dan peluang pindah di Serie A.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Juventus Tertarik Rekrut Anak Legenda AC Milan
Liga Indonesia
Ketum The Jakmania Minta Persija Contoh Persib, Datangkan Pemain Diaspora Selevel Legiun Asing
Persija Jakarta akan mendatangkan pemain diaspora pada putaran kedua Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Ketum The Jakmania Minta Persija Contoh Persib, Datangkan Pemain Diaspora Selevel Legiun Asing
Inggris
Superkomputer Prediksi Hasil Chelsea vs Arsenal: Tim Tamu Punya Peluang Menang Lebih Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Chelsea vs Arsenal di Piala Liga Inggris. Simak peluang menang, statistik, head to head, dan prediksi skor lengkap di sini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Chelsea vs Arsenal: Tim Tamu Punya Peluang Menang Lebih Besar
Liga Indonesia
Alasan Vico Duarte Terima Pinangan Dewa United Banten FC
Vico Duarte didatangkan Dewa United Banten FC dengan status pinjaman dari Malut United pada putaran kedua Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Alasan Vico Duarte Terima Pinangan Dewa United Banten FC
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Lecce pada Laga Serie A, Kamis 15 Januari 2026
Superkomputer Opta memprediksi hasil Inter Milan vs Lecce di Serie A. Simak peluang menang, statistik, kondisi tim, dan prediksi skor lengkap di sini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Lecce pada Laga Serie A, Kamis 15 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Albacete vs Real Madrid: Menanti Racikan Alvaro Arbeloa
Real Madrid menantang Albacete di Copa del Rey. Simak prediksi skor, statistik pertandingan, head to head, kondisi tim, dan peluang Los Blancos melaju ke babak berikutnya.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Albacete vs Real Madrid: Menanti Racikan Alvaro Arbeloa
Inggris
Alasan Antoine Semenyo Bisa Langsung Gacor di Manchester City
Antoine Semenyo kembali menunjukkan ketajamannya setelah mencetak satu gol saat Manchester City mengalahkan Newcastle United pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Alasan Antoine Semenyo Bisa Langsung Gacor di Manchester City
Italia
Gagal Menang Beruntun, AC Milan Masih dalam Pacuan Scudetto
Massimo Ambrosini yakin AC Milan tidak bisa dikesampingkan dalam perebutan Scudetto, meski baru-baru ini kehilangan poin.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Gagal Menang Beruntun, AC Milan Masih dalam Pacuan Scudetto
Liga Indonesia
Dewa United Banten FC Datangkan Gelandang Malut United Vico Duarte
Dewa United Banten FC mendatangkan Vico Duarte dari Malut United dengan status pinjaman sampai akhir musim.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
Dewa United Banten FC Datangkan Gelandang Malut United Vico Duarte
Bagikan