Siapakah Cristian Orozco? Wonderkid Kolombia yang Direkrut Manchester United
BolaSkor.com - Jendela transfer mungkin telah ditutup lebih dari sebulan yang lalu, tetapi Manchester United terus bekerja keras untuk mengamankan pemain-pemain baru.
Setan Merah baru saja mendapatkan Cristian Orozco yang disiapkan menjadi tambahan terbaru di Old Trafford.
Baca Juga:
Manchester United Segel Transfer Pemain Berusia 17 Tahun, Cristian Orozco
Dirumorkan sebagai Pengganti Ruben Amorim, Oliver Glasner Tak Disarankan Latih Manchester United
View this post on Instagram
Untuk mendapatkan pemain Kolombia berusia 17 tahun ini United dikabarkan sepakat membayar sekitar 741 ribu poundsterling.
Orozco akan resmi pindah ke Inggris musim panas mendatang, dan akuisisinya merupakan kelanjutan dari strategi klub untuk menarik beberapa prospek muda paling berbakat di dunia.
Sebelumnya, United sudah memiliki Diego Leon, Sekou Kone, Chido Obi Martin, dan banyak pemain lainnya telah dibujuk.
Siapakah Cristian Orozco?
Yusuf Abdillah
9.566
Berita Terkait
Gara-gara Hansi Flick Tidak Setuju, Barcelona Akhirnya Batal Rekrut Etta Eyong
Napoli Dihajar Virus FIFA, Aurelio De Laurentiis Marah-marah
Terungkap Rencana Manchester United saat Andre Onana Kembali Musim Depan
Untuk Gaet Pengganti Mohamed Salah, Liverpool Siap Pecahkan Rekor Transfer
Georgia vs Spanyol: Luis de la Fuente Sudah Punya Solusi Tanpa Lamine Yamal
Link Streaming Timnas Indonesia U-22 vs Mali Malam Ini 15 November 2025, Begini Cara Nontonnya
Link Streaming Georgia vs Spanyol, Minggu 16 November 2025
Gara-gara Postingan Sosmed, Eks Wonderkid Barcelona Terancam Hukuman Berat
Kroasia Lolos ke Piala Dunia 2026, Luka Modric Akan Samai Rekor Lothar Matthaeus, Cristiano Ronaldo, dan Lionel Messi