Shin Tae-yong Sebut Timnas Bisa Langsung Menang jika Punya 5 Asnawi Mangkualam
BolaSkor.com - Manajer pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, melontarkan pujian kepada anak asuhnya yang bermain di Ansan Greeners, Asnawi Mangkualam Bahar.
Menurut Shin Tae-yong, Timnas Indonesia bisa langsung memenangkan pertandingan jika punya lima pemain bertahan seperti Asnawi Mangkualam Bahar. Dia menilai kalau Asnawi merupakan salah satu pemain berkelas di Asia Tenggara.
"(Timnas Indonesia) punya penyerang sayap yang bermain di Eropa, sehingga Asnawi dapat dipakai untuk bertahan. Di Asia Tenggara, dia pemain bertahan yang berkelas," kata Shin Tae-yong dikutip dari Chosun.
"Kalau punya lima pemain seperti Asnawi, kita bisa langsung menang," tambahnya.
Baca Juga:
Dikalahkan Pohang Steelers, Timnas U-23 Berusaha Bangkit di Uji Coba Terakhir
Asnawi Mangkualam Starter, Pelatih Ansan Greeners Cukup Senang
Di bawah asuhan Shin Tae-yong, Asnawi Mangkualam Bahar tumbuh sebagai seorang fullback berkualitas yang tidak hanya bagus saat menyerang, tapi juga kuat dalam bertahan.
Pada ajang Piala AFF 2020 lalu Asnawi jadi salah satu pemain Timnas Indonesia yang paling konsisten bermain bagus.
Rizqi Ariandi
7.682
Berita Terkait
Hasil Piala Liga Inggris: Bekuk Newcastle United 2-0, Satu Kaki Manchester City di Final
Resmi Jadi Pelatih Baru, Michael Carrick Tahu yang Dibutuhkan untuk Sukses di Manchester United
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Ditargetkan Juara AFF 2026 dan 8 Besar Piala Asia 2027, John Herdman Menjawab
Menilik Performa Xabi Alonso sebagai Pelatih Real Madrid: Keok pada Beberapa Laga Besar
Xabi Alonso Kirim Pesan Mengharukan Usai Berpisah dengan Real Madrid
Breaking News: Michael Carrick Teken Kontrak sebagai Manajer Anyar Manchester United