K League 1
Shin Tae-yong Latihan Ulsan HD, Ada Peluang Pemain Timnas Indonesia Direkrut?
BolaSkor.com - Mantan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, resmi menjadi pelatih anyar klub K League 1, Ulsan HD.
Ulsan HD mengumumkan kedatangan Shin Tae-yong pada Selasa (6/8).
Shin Tae-yong ditunjuk sebagai pelatih baru menggantikan Kim Pan-gon yang dipecat klub.
Ini menjadi klub K League 1 kedua yang dilatih Shin Tae-yong, setelah Seongnam Ilhwa Chunma pada 2008-2012.
Baca Juga:
Andre Rosiade Bertemu Shin Tae-yong di Korsel, Bahas Perkembangan Sepak Bola Indonesia
View this post on Instagram
Kembali aktifnya Shin Tae-yong direspons positif oleh pencinta sepak bola Indonesia, mengingat sang pelatih telah menjadi pelatih Timnas Indonesia selama 5 tahun.
Banyak yang berharap Shin Tae-yong merekrut pemain-pemain muda Timnas Indonesia, yang pernah digembleng olehnya dari kelompok umur hingga ke level senior, seperti Rizky Ridho, Marselino Ferdinan, hingga Pratama Arhan.
Sulit Shin Tae-yong Rekrut Pemain Indonesia
Tengku Sufiyanto
17.854
Berita Terkait
Jadwal Siaran dan Link Streaming Barcelona vs Athletic Bilbao, Live di Televisi Nasional
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Parma vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
FIFA Perkenalkan Inovasi Berbasis AI Jelang Piala Dunia 2026
Letih karena Jadwal Padat, Pep Guardiola Yakin Para Pemain Manchester City Akan Tampil Total
AC Milan Jajaki Perpanjangan Kontrak Rafael Leao
Jelang Persib vs Persija, Suporter Diingatkan Bahwa Rivalitas Hanya 90 Menit
Bournemouth vs Tottenham Hotspur Jadi Laga Perpisahan Antoine Semenyo?
Ko Hyung-jin dari Korea Selatan Jadi Wasit Laga Panas Persib Bandung vs Persija Jakarta
Manchester City vs Brighton: Tuan Rumah Selalu Cetak Gol, Tim Tamu Sulit Menang
7 Fakta Statistik Menarik Jelang Duel Burnley vs Manchester United