Sergio Ramos Lolos dari Hukuman UEFA
BolaSkor.com - UEFA menyatakan tak akan mengambil tindakan terhadap Sergio Ramos terkait insiden yang terjadi antara kapten Real Madrid tersebut dengan kiper Liverpool, Loris Karius, di final Liga Champions.
Komisi disiplin UEFA, yang menangani insiden serius yang luput dari pantauan wasit, menyatakan tak ada apa-apa antara Ramos dan Karius.
Ramos dituding menghantam kepada Karius dengan siku kanannya di awal babak kedua, ketika kedudukan masih 0-0. Dari tayang ulang televisi, Ramos terlihat kehilangan keseimbangan ke arah Karius setelah menerima dorongan dari bek Liverpool, Virgil van Dijk.
Selain itu, UEFA juga mengungkap tak ada protes lain di luar kejadian tersebut. Ramos sendiri menjadi sorotan dan menjadi sasaran amarah suporter Liverpool dan Mesir karena dinilai telah sengaja mencederai Mohamed Salah.
Yusuf Abdillah
9.922
Berita Terkait
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol