Senne Lammens Seharusnya ke Galatasaray, Bukan Gabung Manchester United
BolaSkor.com - Berusaha bangkit dari musim 2024-2025 yang berakhir buruk dengan posisi akhir di urutan 15 klasemen Premier League, Manchester United masih mengalami kesulitan.
Red Devils belum sepenuhnya beradaptasi dengan permainan ala Ruben Amorim dan tidak konsisten bermain di awal musim 2025-2026.
Kekalahan 0-3 di Derby Manchester kontra Manchester City sudah memberikan tekanan besar kepada Man United, khususnya nasib Amorim.
Baca Juga:
Altay Bayindir Mudah Panik Hadapi Situasi Bola Mati, Ruben Amorim Harus Memainkan Senne Lammens
Senne Lammens Optimistis Berikan Dampak Besar untuk Manchester United
Profil Senne Lammens, Kiper Baru Manchester United Pesaing Andre Onana
View this post on Instagram
Bahkan pemain baru, Senne Lammens, dianggap salah membuat keputusan kala bergabung dengan Man United pasca meninggalkan Royal Antwerp.
Lebih Baik di Galatasaray ketimbang di Manchester United
Arief Hadi
16.166
Berita Terkait
Ruben Amorim Dipecat, Ole Gunnar Solskjaer Siap Kembali ke Old Trafford
Krisis Pemain Belakang, Manchester City Percepat Perburuan Marc Guehi
Rumor Panas Pengganti Ruben Amorim, Manchester United Akan Dekati Enzo Maresca
5 Opsi Pengganti Ruben Amorim di Manchester United
Sederet Statistik Buruk Manchester United di Era Ruben Amorim
Dikritik, Pedro Neto Tidak Akan Pernah Bisa seperti Eden Hazard di Chelsea
Marah, Ruben Amorim Dikhianati Hierarki Manchester United
Alasan Pemecatan Ruben Amorim yang Tiba-tiba Dilakukan Manchester United
Kejutan di Awal Tahun 2026, Ruben Amorim Dipecat Manchester United
Jadwal Berat Menanti Manchester United, Ruben Amorim Bisa Dipecat Sebelum Februari