Sempat Tersingkir dari Timnas U-19, Risky Sudirman Siap Maksimalkan Kesempatan di Latihan Virtual

Risky Sudirman sempat tersingkir dari Timnas Indonesia U-19 karena mengalami cedera.
Frengky AruanFrengky Aruan - Senin, 09 November 2020
Sempat Tersingkir dari Timnas U-19, Risky Sudirman Siap Maksimalkan Kesempatan di Latihan Virtual
Risky Sudirman. (Persija.id)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Kiper muda Persija Jakarta, Risky Sudirman mendapat kesempatan untuk meyakinkan Shin Tae-yong. Ia dipanggil untuk mengikuti latihan secara virtual di rumah masing-masing, yang menjadi program lanjutan Timnas Indonesia U-19.

Risky Sudirman sempat tersingkir dari Timnas Indonesia U-19. Hal itu akibat mengalami cedera.

Bersama kiper lain Ernando Ari Sutaryadi, ia gagal unjuk gigi dalam pemusatan latihan Timnas Indonesia U-19 di Kroasia. Ernando juga mengalami cedera dan harus menjalani operasi.

Baca Juga:

Shin Tae-yong Panggil 4 Nama Baru untuk Ikut Latihan Virtual Timnas Indonesia U-19

Dua Pemain Dipanggil Timnas Indonesia U-19, Begini Harapan Semen Padang

"Alhamdulilah dapat pemanggilan kembali ke timnas dan ini kesempatan yang tidak mungkin saya sia-siakan. Terutama setelah tahap pertama saya harus tereliminasi karena cedera," kata Risky Sudirman dikutip dari laman Persija.

Risky Sudirman merasa kondisinya sudah jaug lebih baik. Ia pun berani memasang target besar menembus skuat Timnas Indonesia U-19.

"Untuk kali ini setelah saya merasa sehat dan sembuh total, saya siap kembali bersaing bersama rekan rekan dan berjanji akan memberikan yang terbaik bagi Timnas sendiri dan Persija Jakarta," terangnya.

Selainnya, ada empat nama lain dari Persija yang dipanggil mengikuti latihan virtual Timnas U-19. Keempat nama itu adalah Sandi Arta Samosir, Salman Alfarid, Alfriyanto Nico Saputro, dan Braif Fatari.

Latihan virtual digelar sejak 5 November dan berakhir 15 November 2020. Ada peluang Garuda Muda menjalani pemusatan latihan lagi di luar negeri, dengan Belanda dan Korea Selatan sebagai opsi tempat.

Timnas Indonesia U-19 Risky sudirman Persija jakarta
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Klasemen
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 13: Borneo FC Masih Sempurna, Persija dan Persib Mengekor
Borneo FC terus melaju sendirian, sedangkan persaingan Persija dan Persib juga semakin ketat.
Rizqi Ariandi - Minggu, 23 November 2025
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 13: Borneo FC Masih Sempurna, Persija dan Persib Mengekor
Liga Indonesia
Jakmania Bakal Pecahkan Rekor, Panpel Siapkan 50 Ribu Tiket Laga Persija vs PSIM di SUGBK
Persija akan menjamu PSIM di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11). Panpel menyiapkan 50 ribu lembar tiket untuk The Jakmania.
Rizqi Ariandi - Minggu, 23 November 2025
Jakmania Bakal Pecahkan Rekor, Panpel Siapkan 50 Ribu Tiket Laga Persija vs PSIM di SUGBK
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persik Kediri, Persija Catatkan 5 Kemenangan Beruntun
Persija menang 3-1 atas Persik Kediri. Kemenangan ini membuat Persija makin dekat dengan puncak klasemen yang masih dikuasai Borneo FC.
Rizqi Ariandi - Kamis, 20 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persik Kediri, Persija Catatkan 5 Kemenangan Beruntun
Liga Indonesia
Link Streaming Super League 2025/2026 Persija Jakarta vs Persik Kediri, Live Sebentar Lagi
Berikut ini informasi mengenai cara menonton dan link streaming pertandingan Persija Jakarta vs Persik Kediri.
Rizqi Ariandi - Kamis, 20 November 2025
Link Streaming Super League 2025/2026 Persija Jakarta vs Persik Kediri, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Persija Hadapi Persik di Solo, 4000 Jakmania Akan Penuhi Tribun Timur Manahan
Jumlah tersebut sesuai dengan tiket offline yang telah didistribusikan kepada anggota Jakmania yang datang dari wilayah Jabodetabek dan Jateng.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 20 November 2025
Persija Hadapi Persik di Solo, 4000 Jakmania Akan Penuhi Tribun Timur Manahan
Liga Indonesia
Gantikan Jordi Amat, Thales Lira Bertekad Bantu Persija Kalahkan Persik
Thales Lira akan kembali menjadi starter saat Persija menjamu Persik. Bek asal Brasil itu menggantikan Jordi Amat yang absen karena kartu merah.
Rizqi Ariandi - Kamis, 20 November 2025
Gantikan Jordi Amat, Thales Lira Bertekad Bantu Persija Kalahkan Persik
Liga Indonesia
Jamu Persik Kediri di Manahan, Persija Jakarta Bidik Kemenangan Kelima Beruntun
Persija tetap menargetkan tiga poin meski harus kembali memainkan laga kandang di Stadion Manahan, Solo. Persik dibidik sebagai korban selanjutnya.
Rizqi Ariandi - Kamis, 20 November 2025
Jamu Persik Kediri di Manahan, Persija Jakarta Bidik Kemenangan Kelima Beruntun
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Persija Jakarta vs Persik Kediri, Kamis 20 November 2025
Persija akan menjamu Persik di Stadion Manahan, Solo, Kamis (20/11), pukul 19.00 WIB. Pertandingan ini disiarkan langsung Indosiar dan Vidio.
Rizqi Ariandi - Kamis, 20 November 2025
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026 Persija Jakarta vs Persik Kediri, Kamis 20 November 2025
Timnas
SEA Games 2025 Makin Dekat, Pemain Timnas Indonesia U-22 Diizinkan Kembali ke Klub Asal Dimainkan
Beberapa klub Super League seperti Borneo FC hingga Persija meminta pemainnya yang ada di Timnas U-22 kembali dulu untuk main di Super League.
Rizqi Ariandi - Selasa, 18 November 2025
SEA Games 2025 Makin Dekat, Pemain Timnas Indonesia U-22 Diizinkan Kembali ke Klub Asal Dimainkan
Timnas
Ada Rizky Ridho di Nomine, Kapan Pengumuman FIFA Puskas Award 2025?
Pemenang Puskas Award 2025 nanti ditentukan via 50 persen dari voting dan 50 persen penilaian juri-juri FIFA.
Tengku Sufiyanto - Senin, 17 November 2025
Ada Rizky Ridho di Nomine, Kapan Pengumuman FIFA Puskas Award 2025?
Bagikan