Sempat Idap Penyakit Misterius, Pembalap Ini Jadi Lawan Dimas Ekky di Moto2 Katalunya

Nama Jonas Folger sempat mencuat di MotoGP 2017.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Sabtu, 08 Juni 2019
 Sempat Idap Penyakit Misterius, Pembalap Ini Jadi Lawan Dimas Ekky di Moto2 Katalunya
Jonas Folger (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Nama Jonas Folger sempat mencuri perhatian pada MotoGP 2017. Kala itu berstatus pembalap rookie atau debutan, ia bisa finis kedua MotoGP Jerman.

Sayang ia tidak dapat menyelesaikan musim 2017. Dia divonis mengidap penyakit misterius: Gilbert's syndrome yang membuatnya sangat kelelahan dan tidak bisa beraktifitas berat.

Baca Juga:

Valentino Rossi Mengenai Sulitnya MotoGP Era Sekarang: Dulu, Hari Kamis, Kita Masih Bisa Bermain Sepak Bola

Menang di Mugello, Sama Seperti Finis Pertama Lomba F1 di Monako

Karena penyakit di atas, Folger juga harus melewatkan MotoGP 2018 meski terikat kontrak bersama tim Tech 3. Kini setelah lama absen, Folger siap kembali balapan.

Folger, yang kini berstatus pembalap penguji Yamaha, akan turun pada lomba Moto2 Katalunya, akhir pekan depan. Pembalap asal Jerman itu mengisi posisi pembalap Petronas Sprinta Racing, Mattia Pasini yang dibebat cedera.

Praktis, Folger akan menjadi salah satu lawan pembalap Indonesia yang mengikuti kelas Moto2, Dimas Ekky Pratama.

Folger sendiri tidak bisa menyembunyikan rasa gembiranya bisa kembali mengaspal di lintasan. Terlebih ia juga punya rekam jejak positif saat berlomba di Katalunya.

"Petronas Sprinta Racing sendiri merupakan tim yang sangat profesional baik di Moto3, Moto2 maupun MotoGP. Saya mengenal beberapa kru tim ini di kelas Moto2," Folger menuturkan.

Lebih lanjut Folger juga sudah tidak sabar untuk mencoba motor Moto2 yang mulai musim 2019 menggunakan mesin pasokan Triumph. Menurutnya. mesin Triumph membuat motor Moto2 mendekati performa mesin motor MotoGP.*

Baca Berita Selengkapnya soal MotoGP Lainnya di KabarOto.com

Breaking News Moto2 2019 Dimas Ekky Jonas Folger
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Internasional
Prancis vs Ukraina: Les Bleus Dihantam Badai Cedera
Prancis kehilangan banyak bintang jelang duel melawan Ukraina di kualifikasi Piala Dunia 2026. Mampukah Mbappe memimpin Les Bleus meraih kemenangan?
Johan Kristiandi - Kamis, 13 November 2025
Prancis vs Ukraina: Les Bleus Dihantam Badai Cedera
Piala Dunia
5 Pemain Inggris yang Harus Ganti Klub demi Piala Dunia 2026
Meski masih menyisakan dua laga dalam Kualifikasi zona Eropa, Inggris sudah memastikan tempat di Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Kamis, 13 November 2025
5 Pemain Inggris yang Harus Ganti Klub demi Piala Dunia 2026
Jadwal
Link Streaming Moldova vs Italia, Jumat 14 November 2025
Simak link streaming Moldova vs Italia pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa, Jumat (14/11) dini hari WIB. Gli Azzurri wajib menang demi menjaga asa lolos langsung ke putaran final.
Johan Kristiandi - Kamis, 13 November 2025
Link Streaming Moldova vs Italia, Jumat 14 November 2025
Prediksi
Link Streaming Inggris vs Serbia, Jumat 14 November 2025
Nonton siaran langsung Inggris vs Serbia dini hari ini! The Three Lions siap lanjutkan tren sempurna di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Johan Kristiandi - Kamis, 13 November 2025
Link Streaming Inggris vs Serbia, Jumat 14 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Irlandia vs Portugal: Tiga Poin Akan Membuka Jalan
Simak prediksi Irlandia vs Portugal pada kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa, Jumat (14/11) dini hari WIB. Cristiano Ronaldo dan kolega wajib menang demi tiket lolos langsung ke putaran final.
Johan Kristiandi - Kamis, 13 November 2025
Prediksi dan Statistik Irlandia vs Portugal: Tiga Poin Akan Membuka Jalan
Prediksi
Prediksi dan Statistik Moldova vs Italia: Gli Azzurri Butuh Keajaiban
Italia wajib menang atas Moldova dan berharap Norwegia tergelincir demi tiket langsung ke Piala Dunia 2026. Mampukah Gli Azzurri bangkit?
Johan Kristiandi - Kamis, 13 November 2025
Prediksi dan Statistik Moldova vs Italia: Gli Azzurri Butuh Keajaiban
Italia
Juventus Ingin Bajak Kiper AC Milan, Chelsea Siap Ganggu
Sejauh ini proses pembicaraan kontrak baru Mike Maignan dengan AC Milan masih menemui jalan buntu.
Yusuf Abdillah - Kamis, 13 November 2025
Juventus Ingin Bajak Kiper AC Milan, Chelsea Siap Ganggu
Timnas
Sumardji Membenarkan Timur Kapadze Masuk Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Sumardji membenarkan, nama Timur Kapadze sudah berada di meja Dirtek PSSI, Alexander Zwiers.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 13 November 2025
Sumardji Membenarkan Timur Kapadze Masuk Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Piala Dunia
Prediksi dan Statistik Prancis vs Ukraina: Misi Amankan Tiket
Prancis akan menghadapi Ukraina di Stadion Parc des Princes dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa Grup D.
Yusuf Abdillah - Kamis, 13 November 2025
Prediksi dan Statistik Prancis vs Ukraina: Misi Amankan Tiket
Piala Dunia
Prediksi dan Statistik Inggris vs Serbia: Jaga Rekor 100 Persen
Inggris akan menjamu Serbia di Stadion Wembley dalam pertandingan lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa Grup K.
Yusuf Abdillah - Kamis, 13 November 2025
Prediksi dan Statistik Inggris vs Serbia: Jaga Rekor 100 Persen
Bagikan