Semifinal Coppa Italia: Motivasi AC Milan Bukan untuk Hancurkan Impian Treble Inter Milan

AC Milan akan berhadapan dengan rival sekota mereka Inter Milan pada leg kedua Coppa Italia di Stadion Giuseppe Meazza, Kamis (24/4) dini hari WIB. Pada leg pertama, kedua kubu bermain imbang 1-1.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Rabu, 23 April 2025
Semifinal Coppa Italia: Motivasi AC Milan Bukan untuk Hancurkan Impian Treble Inter Milan
AC Milan (Football-Italia)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - AC Milan akan berhadapan dengan rival sekota mereka Inter Milan pada leg kedua Coppa Italia di Stadion Giuseppe Meazza, Kamis (24/4) dini hari WIB. Pada leg pertama, kedua kubu bermain imbang 1-1.

Pada laga ini, Milan dapat menjadi pihak pertama yang menghancurkan peluang Inter untuk meraih tiga gelar dalam satu musim alias treble. Namun, pelatih Milan, Sergio Conceicao menegaskan bahwa motivasi timnya bukan untuk membuyarkan mimpi treble Inter.

“Motivasi tidak datang dari lawan, tetapi dari kerja keras kami setiap hari,” kata Conceicao dikutip dari Reuters.

Baca Juga:

Prediksi dan Statistik Inter Milan Vs AC Milan: Upaya Nerazzurri Jaga Peluang Treble

Prediksi Luis Figo: PSG Juara Liga Champions, Inter Milan Juga Punya Peluang Raih Treble Winner

AC Milan Tak Punya Identitas, Disarankan Jual Rafael Leao

AC
AC Milan Vs Inter Milan (X/Milan)

"Sayangnya, tidak ada lagi peluang di liga, bahkan untuk Liga Champions, jadi kami hanya memikirkan laga nanti."

Demi Selamatkan Musim

Menurut Conceicao ada hal lain yang bisa menjadi sumber motivasi tim asuhannya. Menurut pelatih asal Portugal itu, Rossoneri dapat menyelamatkan sesuatu dari musim yang mengecewakan lewat kesuksesan di Coppa Italia. Lolos ke final dan menjuarai Coppa Italia akan menyelamatkan musim Milan.

Meski demikian, Conceicao menyadari pentingnya pertandingan semifinal bagi klub seperti Milan, yang tidak bisa puas hanya dengan memenangkan Piala Super Italia musim ini.

"Ini adalah pertandingan penting, bagi pemain, klub, dan suporter dan kami menyadari hal itu," kata Conceicao.

"Milan sejatinya berjuang untuk Scudetto dan Liga Champions, mereka sudah terbiasa dengan itu. Bagi klub seperti Milan, mencapai final Coppa Italia adalah capaian yang wajar."

"Bagi kami pertandingan ini sangat penting karena kami ingin menang dan melaju ke final untuk memberikan trofi kepada para suporter," ujar Conceicao lagi.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Coppa Italia Inter Milan AC Milan Sergio Conceicao Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.503

Berita Terkait

Jadwal
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Simak link streaming Juventus vs Torino pada Derby della Mole, Minggu 9 November 2025 pukul 00.00 WIB. Juventus butuh kemenangan, tetapi Torino siap membuat kejutan. Cek jadwal dan link nontonnya di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Juventus menjamu Torino pada Derby della Mole di pekan ke-11 Serie A 2025/2026. Bianconeri unggul jauh dalam catatan head to head. Apakah Torino mampu membuat kejutan?
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Jadwal
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Saksikan laga Tottenham Hotspur vs Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026, Sabtu 8 November 2025 pukul 19.30 WIB. Cek jadwal, kondisi skuad, dan link streaming resmi di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Sunderland jadi kejutan besar Premier League 2025/2026 dan siap menjamu Arsenal yang sedang melaju sempurna. Siapa yang lebih kuat? Simak prediksi skor, statistik, dan kondisi pemain terbaru.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Prediksi
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Tottenham Hotspur menjamu Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026. MU belum menang dari Spurs sejak 2022. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Liga Indonesia
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Garudayaksa FC takluk 0-1 dari Sumsel United, pada laga lanjutan Championship Indonesia 2025/2026 di Staidon Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Rekor Tak Terkalahkan Terhenti di Tangan Sumsel United, Garudayaksa FC Jadikan Hal Ini sebagai Evaluasi untuk Putaran Kedua
Timnas
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Garuda Qatar memastikan bakal memberikan dukungan maksimal untuk Timnas Indonesia U-17 di laga kontra Brasil U-17, Jumat (7/11). Dhani Mizanna, Divisi Publikasi dan Media Garuda Qatar
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Jadwal
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Skuad Garuda Muda menghadapi tim kuat Brasil di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Jumat (7/11) pukul 22.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Bagikan