AFC Champions League Two 2025/2026
Selangor FC vs Persib Bandung, Saddil Ramdani Berpesan agar Bobotoh Harus Tertib di Negeri Orang
BolaSkor.com - Saddil Ramdani beri pesan untuk Bobotoh, jelang timnya Persib Bandung menghadapi Selangor FC, pada laga lanjutan Grup G AFC Champions League Two 2025/2026 di Stadion Petaling Jaya, Selangor, Malaysia, Kamis (6/11).
Winger Persib Bandung ini meminta kepada Bobotoh untuk mentaati aturan yang diterapkan selama memberikan dukungan kepada timnya.
Apalagi, 800 lembar tiket yang disediakan untuk suporter tim tamu sudah habis terjual.
“Harapan saya, ya (Bobotoh) tetap patuhi aturan yang ada. Tetap jaga nama baik Persib, jaga nama baik Bobotoh dan Indonesia. Harapan saya juga, tetap damai dan selalu berhati-hati di setiap laga away Persib,” harap Saddil di Bali, Selasa (4/11).
Baca Juga:
Hasil Super League 2025/2026: Eks Persib Bandung Bawa Malut United Menang di Kandang Persijap Jepara
Lawan Selangor FC, Persib Bandung Pilih Lakukan Persiapan di Bali
View this post on Instagram
Berikan Kemampuan Terbaik
Tengku Sufiyanto
17.925
Berita Terkait
Jadwal Drawing Playoff 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Bagan Babak 16 Besar Liga Champions 2025-2026
Daftar Lengkap Tim Lolos 16 Besar Liga Champions dan Playoff
Hasil Liga Champions: Chelsea Singkirkan Napoli, Lima Tim Inggris Lolos Langsung ke 16 Besar
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Arsenal vs Kairat, Live Sebentar Lagi
Adaptasi Bagus, Shayne Pattynama Berpeluang Debut untuk Persija saat Lawan Persita
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Qarabag, Live Sebentar Lagi
Masa Depan Harry Maguire Bergantung kepada Nasib Michael Carrick
AC Milan Mulai Misi Rekrut Dua Pemain Manchester City
Diaspora Banjiri Super League, Shayne Pattynama Beri Jawaban Menohok untuk Pengkritik