Segrup Timnas Indonesia, UEA Nyaris Depak Pelatihnya

Jorge Luis Pinto akan tetap memimpin Timnas UEA.
Frengky AruanFrengky Aruan - Selasa, 24 November 2020
Segrup Timnas Indonesia, UEA Nyaris Depak Pelatihnya
Pelatih Timnas Uni Emirat Arab (UEA), Jorge Luis Pinto. (UAEFA)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih asal Kolombia, Jorge Luis Pinto dipastikan akan terus memimpin Timnas Uni Emirat Arab (UEA). Belakangan memang ada potensi Jorge Luis Pinto didepak.

Hal ini menyusul hasil tidak konsisten Timnas UEA dalam uji coba. Pasca menang 3-2 atas Tajikistan, UEA ditekuk Bahrain 1-3.

Jorge Luis Pinto juga disebut-sebut punya hubungan kurang baik dengan pemain. Ini tak lepas dari program latihan yang diterapkan.

Baca Juga:

FAT Tanggapi Kabar Laga Thailand Kontra Timnas Indonesia di Tempat Netral

Lawan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia di Ambang Keretakan

Mengutip dari Al Bayan, latihan digelar selama lebih dari tiga jam sejak Jorge Luis Pinto menjadi pelatih. Hal ini berdampak, dengan cedera sejumlah pemain mengingat pemain sudah berhenti cukup lama karena pandemi virus corona.

Jorge Luis Pinto dilaporkan bersikeras. Pinto menyebut bahwa dirinya berpacu dengan waktu mengantar pemain ke tingkat fisik lebih tinggi sebelum lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2022 dan Piala Asia 2023, yang belakangan dijadwalkan Maret dan Juni 2021.

Lanjutnya karier Jorge Luis Pinto seperti dilaporkan Al Bayan. Dijelaskan bahwa sebelumnya pihak federasi melakukan diskusi sekaligus konsolidasi atas target Timnas UEA lolos dari Kualifikasi Piala Dunia 2022 dan Piala Asia 2023.

"Dengan ini, Federasi Sepak Bola menutup spekulasi mengenai pelatih lanjut atau tidak, terutama setelah hubungan tegang antara pelatih dengan pemain," tulis Al Bayan.

Federasi selanjutnya akan mengadakan pertemuan dengan pemain, untuk meneguhkan ambisi. UEA terdekat menghadapi Malaysia di lanjutan kualifikasi putaran kedua Grup G pada Maret. Kemudian dijamu Indonesia pada bulan yang sama. Pada Juni, UEA menjamu Thailand dan Vietnam.

Timnas UEA berada di tempat keempat dengan enam poin dari empat laga. Puncak Grup diisi Vietnam dengan 11 poin dari lima pertandingan, diikuti Malaysia (9 poin) dan Thailand (8 poin). Sedangkan Indonesia di dasar tanpa poin setelah menelan lima kekalahan.

UEA Uni emirat arab Timnas Indonesia Kualifikasi Piala Dunia 2022 Breaking News Jorge Luis Pinto
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Ragam
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Persib Bandung dan Persija Jakarta memiliki catatan sejarah bertanding sejak 1931.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Prediksi
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Chelsea akan menjalani laga tandang melawan Charlton Athletic pada putaran ketiga Piala FA 2025-2026 yang akan digelar di The Valley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Tembus Semifinal
Dari lima perwakilan Indonesia di babak delapan besar, dua berhasil lolos ke semifinal.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Tembus Semifinal
Inggris
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Penyerang Arsenal Gabriel Martinelli telah meminta maaf kepada bek Liverpool Conor Bradley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Inggris
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Arsenal berhasil memagari bintang mereka Bukayo Saka dengan kontrak baru berdurasi lima tahun.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Sepakat, Arsenal Ikat Bukayo Saka dengan Kontrak Baru hingga 2031
Inggris
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Manchester United dikabarkan memasukkan Luis Enrique dalam daftar kandidat pelatih baru. Isu hengkang dari PSG bikin spekulasi kian panas.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Inggris
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Sam Allardyce menilai hanya Carlo Ancelotti yang mampu membenahi Manchester United. Ia menyoroti kualitas manajemen manusia sang pelatih.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Inggris
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Manchester United dikabarkan mengerucutkan pilihan pelatih interim ke dua nama. Waktu pengumuman mulai terungkap usai laga akhir pekan.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Inggris
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Antoine Semenyo mengaku siap berkembang setelah bergabung dengan Manchester City. Sang penyerang berjanji memberi dampak besar di paruh musim.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Liga Indonesia
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Ketua Umum VPC, Tobias Ginanjar Sayidina mengatakan koreo itu sebagai bentuk dukungan kepada timnya agar bisa mengalahkan Persija Jakarta.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Bagikan