Sebelum Bersua Liverpool, Milan Ingin Nikmati Pesta Kemenangan Kontra Lazio

Setelah menggasak Lazio, Milan akan bertamu ke markas Liverpool pada matchday 1 Grup B Liga Champions 2021-2022.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 13 September 2021
Sebelum Bersua Liverpool, Milan Ingin Nikmati Pesta Kemenangan Kontra Lazio
AC Milan (Twitter Milan)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bek AC Milan, Alessio Romagnoli, meminta rekan-rekannya menikmati momen kemenangan melawan Lazio. Sebab, setelah itu Rossoneri sudah ditunggu Liverpool pada matchday 1 Liga Champions 2021-2022.

AC Milan tampil impresif ketika menjamu Lazio pada pertandingan pekan ketiga Serie A 2021-2022, di Stadion San Siro, Minggu (12/9). Il Diavolo Rosso unggul berkat gol Rafael Leao dan Zlatan Ibrahimovic. Kini, Milan bercokol di posisi kedua dengan poin sempurna dari tiga laga.

Romagnoli merasa, Milan tampil sempurna pada pertandingan tersebut. Namun, Romagnoli mengingatkan ini baru awal musim.

Baca Juga:

AC Milan 2-0 Lazio: Rossoneri Merebut Puncak Klasemen

Pelatih Milan Tak Khawatirkan Masa Depan Franck Kessie

Zlatan Ibrahimovic: Saya Sebagus Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi

AC Milan

"Hari ini kami melakoni pertandingan dengan sempurna melawan tim kuat. Kami melakukan apa yang harus dilakukan," kata Romagnoli seperti dikabarkan Milan News.

Setelah menggasak Lazio, Milan akan bertamu ke markas Liverpool pada matchday 1 Grup B Liga Champions 2021-2022, di Stadion Anfield, Kamis (16/9). Ini merupakan pertemuan ketiga sepanjang sejarah.

"Ini masih awal musim. Kami berada di pekan ketiga dan musim masih sangat panjang. Mari menikmati hari ini dan kemudian pikirkan laga hari rabu," sambung eks AS Roma itu.

Alessio Romagnoli pun mulai mendapatkan kepercayaan kembali dari Stefano Pioli. Padahal, pada musim lalu ia kesulitan menggeser duet Simon Kjaer dan Fikayo Tomori. Romagnoli mengaku sudah banyak memperbaiki diri.

"Saya selalu berusaha memberikan yang terbaik di latihan mau pun di pertandingan. Tahun lalu, saya membuat sejumlah kesalahan."

"Namun, yang paling penting adalah tahu bagaimana caranya memperbaiki dan meningkatkan kualitas. Selain itu, yang paling penting lainnya adalah membuat pelatih kesulitan memilih," jelas Romagnoli.

AC Milan Breaking News Liverpool
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.172

Berita Terkait

Spanyol
Misi Alvaro Arbeloa: Bangkitkan Mental Juara Real Madrid
Sebagai pelatih baru, Alvaro Arbeloa menyatakan misi untuk membangkitkan mental juara Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Misi Alvaro Arbeloa: Bangkitkan Mental Juara Real Madrid
Spanyol
Resmi Gabung Barcelona, Joao Cancelo Tak Sabar Main di Camp Nou
Bek kanan Joao Cancelo resmi kembali berseragam Barcelona sebagai pemain pinjaman hingga akhir musim ini.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Resmi Gabung Barcelona, Joao Cancelo Tak Sabar Main di Camp Nou
Prediksi
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Chelsea akan menjamu Arsenal di Stamford Bridge pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Chelsea vs Arsenal: Ujian Berat di Laga Kandang Pertama Liam Rosenior
Spanyol
Cerita di Balik Kepergian Xabi Alonso: Ada Kegagalan Manajemen Real Madrid
Kepergian Xabi Alonso dari Real Madrid ternyata tak sepenuhnya salah sang pelatih. Laporan media Spanyol menyebut ada kegagalan manajemen Los Blancos di balik keputusan ini.
Johan Kristiandi - Rabu, 14 Januari 2026
Cerita di Balik Kepergian Xabi Alonso: Ada Kegagalan Manajemen Real Madrid
Hasil akhir
Hasil Piala Liga Inggris: Bekuk Newcastle United 2-0, Satu Kaki Manchester City di Final
Manchester City meraih kemenangan 2-0 atas Newcastle United pada laga leg pertama semifinal Piala Liga Inggris di St James' Park.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Hasil Piala Liga Inggris: Bekuk Newcastle United 2-0, Satu Kaki Manchester City di Final
Inggris
Resmi Jadi Pelatih Baru, Michael Carrick Tahu yang Dibutuhkan untuk Sukses di Manchester United
Manchester United akhirnya resmi menunjuk Michael Carrick sebagai pelatih baru hingga akhir musim 2025-2026.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Resmi Jadi Pelatih Baru, Michael Carrick Tahu yang Dibutuhkan untuk Sukses di Manchester United
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Newcastle United akan menjamu Manchester City pada leg pertama semifinal Piala Liga Inggris. Simak jadwal siaran langsung dan link streaming pertandingannya di sini.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Newcastle United vs Manchester City, Live Sebentar Lagi
Timnas
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman berkomitmen untuk membawa sebanyak mungkin pelatih lokal ke tim kepelatihannya di Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Bicara soal Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Italia
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
AC Milan dikabarkan memantau peluang merekrut Leon Goretzka dengan status bebas transfer. Minim menit bermain di Bayern Munchen bikin masa depannya disorot.
Johan Kristiandi - Selasa, 13 Januari 2026
Cari Pemain Gratisan, AC Milan Intip Peluang Rekrut Leon Goretzka
Galeri Foto
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
John Herdman resmi menangani Timnas Indonesia untuk dua tahun ke depan.
Tengku Sufiyanto - Selasa, 13 Januari 2026
Galeri Foto: John Herdman Diperkenalkan sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Bagikan