SEA Games 2025
SEA Games 2025: Andri Irawan Sumbang Emas untuk Indonesia, Petanque Bertekad Tambah Medali
Andri Irawan sabet emas di nomor Men's Single Petanque SEA Games 2025. Indonesia koleksi 21 medali dan terus kejar Thailand. Simak pencapaian lengkapnya!
Tim petanque Indonesia (NOC Indonesia)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
BolaSkor.com - Atlet petanque, Andri Irawan sukses meraih medali emas di nomor Men's Single Petanque pada SEA Games 2025.
Podium tertinggi berhasil diraihnya setelah tampil apik pada pertandingan yang dilangsungkan di Valaya Alongkorn Rajabhat University under the royal patronage, Pathum Thani, Rabu (10/12).
Dalam keterangannya, Andri menyampaikan rasa terima kasih kepada seluruh masyarakat Indonesia yang terus memberikan doa dan dukungan.
Podium tertinggi berhasil diraihnya setelah tampil apik pada pertandingan yang dilangsungkan di Valaya Alongkorn Rajabhat University under the royal patronage, Pathum Thani, Rabu (10/12).
Dalam keterangannya, Andri menyampaikan rasa terima kasih kepada seluruh masyarakat Indonesia yang terus memberikan doa dan dukungan.
View this post on Instagram
“Terima kasih untuk semua warga Indonesia yang sudah mendukung kami, Tim Petanque Indonesia, dan bisa berhasil meraih satu emas. Dan masih banyak nomor, jadi kita masih berharap masih banyak emas yang kita perebutkan. Terima kasih sekali lagi,” ujar Andri.
Selain Andri, petanque juga menyumbangkan satu perak dan dua perunggu. Perak diraih dari nomor shooting man atas nama Topan Satria dan perunggu melaluli Anni Saputri di nomor shooting woman dan Anjani Dwi nomor single woman.
Hasil gemilang itu membuat Tim Indonesia mulai mengoleksi medali demi medali dan hingga berakhirnya semua pertandingan pada Rabu (10/12), Skuad Merah Putih mencatatkan total 21 medali.
Sebanyak lima medali emas berhasil diraih Tim Indonesia, ditambah sembilan perak dan tujuh perunggu.
Pasukan Merah Putih hanya kalah dari tuan rumah, Thailand, yang sudah meraih total 41 medali yang terdiri dari 19 emas, 13 perak, dan sembilan perunggu.
Selain Andri, petanque juga menyumbangkan satu perak dan dua perunggu. Perak diraih dari nomor shooting man atas nama Topan Satria dan perunggu melaluli Anni Saputri di nomor shooting woman dan Anjani Dwi nomor single woman.
Hasil gemilang itu membuat Tim Indonesia mulai mengoleksi medali demi medali dan hingga berakhirnya semua pertandingan pada Rabu (10/12), Skuad Merah Putih mencatatkan total 21 medali.
Sebanyak lima medali emas berhasil diraih Tim Indonesia, ditambah sembilan perak dan tujuh perunggu.
Pasukan Merah Putih hanya kalah dari tuan rumah, Thailand, yang sudah meraih total 41 medali yang terdiri dari 19 emas, 13 perak, dan sembilan perunggu.
Hasil Kerja Keras
Chef de Mission (CdM) Tim Indonesia, Bayu Priawan Djokosoetono, memberikan apresiasi tinggi atas penampilan Andri dan tim.
Dia menegaskan bahwa kemenangan ini menunjukkan kualitas persiapan dan mental juang atlet Indonesia.
“Prestasi Andri membuktikan bahwa kerja keras, disiplin, dan fokus selama persiapan membuahkan hasil. Ini adalah dorongan besar bagi Tim Indonesia untuk menjaga momentum dan terus mengejar target medali," ujar Bayu.
"Kami bangga dan berharap nomor-nomor lainnya di petanque juga bisa mengikuti jejak emas ini,” tambahnya.
Bayu juga menambahkan bahwa kemenangan ini memperkuat optimisme Tim Indonesia di tengah ketatnya persaingan multievent tahun ini.
Penulis: Gazza Roosaryatama
Ditulis Oleh
Johan Kristiandi
Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts
18.232
Berita Terkait
Timnas
Kelme Resmi Jadi Apparel Baru Timnas Indonesia, Kontrak 4 Tahun
Kelme nantinya tak cuma memproduksi apparel buat timnas sepak bola, tapi juga Timnas Futsal Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 23 Januari 2026
Jadwal
Link Streaming Persija Jakarta vs Madura United di Super League 2025/2026, 23 Januari 2026
izky Ridho dkk. saat ini berada di posisi ketiga klasemen sementara Super League dengan 35 poin dari 17 laga.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 23 Januari 2026
Liga Indonesia
Persija Jakarta Gaet Shayne Pattynama dengan Kontrak Jangka Panjang
Persija Jakarta mendatangkan Shayne Pattynama dari Buriram United. Bek Timnas Indonesia itu dikontrak 2,5 tahun.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Italia
Cerita Lucu Luka Modric di Rumah Striker AC Milan: Jadi Objek Foto
Luka Modric punya cerita lucu bersama striker AC Milan, datang ke rumah hanya pinjam meja pijat, keluarga heboh minta foto bareng
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Timnas
Pemain Persija Lebih Termotivasi karena Ditonton Pelatih Timnas John Herdman
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, dikabarkan mau nonton langsung Persija vs Madura United. Pemain Persija akan lebih termotivasi jika ditonton Herdman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Liga Indonesia
Persija Krisis Pemain Utama, Mauricio Souza Percaya dengan Pengganti
Persija tidak bisa menurunkan tim terbaik menghadapi Madura United malam nanti. Pelatih Persija Mauricio Souza punya rencana mengantisipasi hal tersebut.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Liga Indonesia
Fajar Bisa Main Lawan Madura United, Alaeddine dan Paulo Ricardo Belum Pasti
Persija belum pasti bisa memainkan Alaeddine dan Paulo Ricardo saat menghadapi Madura United malam nanti. Hanya Fajar Fathurrahman yang siap bermain.
Rizqi Ariandi - Jumat, 23 Januari 2026
Spanyol
Ada Sensor di Lengannya, Arda Guler Sempat Dikira Mengidap Diabetes
Arda Guler jadi sorotan usai tampil lawan AS Monaco, sensor di lengannya bikin heboh, isu diabetes mencuat, Real Madrid beri penjelasan.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
E-sports
Jadwal Lower Bracket M7 Hari Ini, Jumat (23/1): Alter Ego vs Team Spirit
Jadwal lengkap lower bracket M7 hari ini, Alter Ego vs Team Spirit, jam tayang, link streaming, peluang AE bertahan, wakil Indonesia di ujung tanduk.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026
Italia
Deretan Statistik AS Roma vs AC Milan: Tim Jarang Kebobolan vs Tim Tidak Pernah Kalah
AS Roma menantang AC Milan di Olimpico, statistik babak kedua dan pertahanan terbaik jadi sorotan, duel krusial Serie A.
Johan Kristiandi - Jumat, 23 Januari 2026