SEA Games 2021: Taekwondo Sumbang Tiga Perunggu
BolaSkor.com - Cabang olahraga taekwondo menyumbang tiga medali perunggu untuk Indonesia di SEA Games 2021 Vietnam. Ini melalui dua dari tiga kategori yang dipertandingkan di Tay Ho Gymnasium, Senin (16/5).
Medali perunggu pertama lahir dari kategori Men's Individual Recognize Poomsae. Adalah Muhammad Alfi Kusuma yang mempersembahkannya.
Baca Juga:
SEA Games 2021: Rifda Irfanaluthfi Kembali Persembahkan Emas untuk Indonesia
SEA Games 2021: Cabor Bowling Awali Perjuangan dengan Raihan Medali Perunggu
Ia mengantongi 7.566 poin. Poinnya sama dengan wakil Thailand Sippakorn Wetchakornpatiwong yang juga mendapat perunggu.
Medali perunggu kedua lahir dari tim Muhammad Alfi Kusuma, Muhammad Rizal, dan Muhammad Hafizh. Ini melalui kategori Men's Team Recognize Poomsae. Muhammad Alfi Kusuma dkk. mengoleksi 7.446 poin.
Lalu medali perunggu ketiga lahir dari kategori Woman's Individual Recognize Poomsae. Adalah Defia Rosmaniar yang mengumpulkan 7.549 poin.
Tengku Sufiyanto
17.874
Berita Terkait
Dipecat Manchester United, Ruben Amorim Kembali ke Portugal dan Jadi Pengangguran Banyak Duit
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol