SEA Games 2021: Opening Ceremony Berlangsung Meriah, Ketua NOC Indonesia Angkat Topi

Raja Sapta Oktohari memuji kesiapan tuan rumah dalam melakukan opening ceremony SEA Games 2021.
Andhika PutraAndhika Putra - Jumat, 13 Mei 2022
SEA Games 2021: Opening Ceremony Berlangsung Meriah, Ketua NOC Indonesia Angkat Topi
Kontingen Indonesia dalam parade defile: Emilia Nova membawa bendera Merah Putih diikuti CdM dan rombongan perwakilan atlet serta tim HQ dalam opening ceremony SEA Games 2021 Vietnam di Stadion Miyn D
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ketua National Olympic Comitee (NOC) Indonesia, Raja Sapta Oktohari, mengangkat topi atas pelaksanaan opening ceremony SEA Games 2021. Pria yang akrab disapa Okto itu terkesan dengan kemeriaha acara dan kesiapan Vietnam selaku tuan rumah untuk menyiapkan event tersebut.

Hal yang paling membuat Okto kagum adalah keberadaan penonton yang penuh di Stadion My Dinh, Hanoi, Vietnam, Kamis (12/5). Di masa pandemi Covid-19 yang melanda, bisa melakukan hal tersebut sangat luar biasa.

“Respect dengan Vietnam karena malam ini mereka bisa menghadirkan opening ceremony dengan full capacity penonton di stadion,” ujar Okto.

“Untuk kali pertama dalam tiga tahun, kita dapat melihat opening ceremony multievent regional di masa pandemi dengan kapasitas penonton yang memadati stadion,” imbuhnya.

Baca Juga:

SEA Games 2021: Stadion My Dinh Mulai Dipadati Pengunjung Jelang Acara Pembukaan

SEA Games 2021: Atraksi Balon Udara Meriahkan Upacara Pembukaan

Selain dari sisi penyelenggaraan, Okto juga tak habis dibuat kagum rombongan defile Indonesia. Dipimpin Emilia Nova sebagai flag barrier, kontingen Indonesia berhasil menarik perhatian mata.

Defile Indonesia tampil dengan busana elegen, tetapi kental dengan nuansa casual. Padanan celana coklat, blazer merah, dan dalaman putih membuat para atlet tampak gagah.

“Di samping itu, saya sangat bangga melihat parade defile yang ditampilkan Tim Indonesia untuk SEA Games 2021 Vietnam. Mereka tampil percaya diri, sangat gagah dan sangat stylist. Semoga dengan gegap pembukaan yang luar biasa ini, Tim Indonesia dapat meraih prestasi terbaik mereka di SEA Games Vietnam,” pesan Okto.

Breaking News SEA GAMES SEA Games 2021 Raja Sapta Oktohari
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Inggris
7 Fakta dan Statistik Menarik Chelsea vs Arsenal: The Gunners Sulit Dikalahkan
Derbi panas Chelsea vs Arsenal kembali tersaji! Temukan 7 fakta mengejutkan yang bikin The Blues waspada, mulai dari rekor pertemuan, tren gol, hingga statistik gila Arteta. Wajib baca sebelum kickoff!
Johan Kristiandi - Jumat, 28 November 2025
7 Fakta dan Statistik Menarik Chelsea vs Arsenal: The Gunners Sulit Dikalahkan
Italia
Massimiliano Allegri Bocorkan Rencana AC Milan pada Bursa Transfer Januari
Massimiliano Allegri mengungkap rencana AC Milan di bursa transfer Januari 2026. Rossoneri disebut akan bergerak hati-hati dan tidak banyak belanja.
Johan Kristiandi - Jumat, 28 November 2025
Massimiliano Allegri Bocorkan Rencana AC Milan pada Bursa Transfer Januari
Ragam
5 Pelatih yang Masuk Bursa Kandidat Pengganti Arne Slot di Liverpool
Posisi Arne Slot di Liverpool makin terancam setelah rangkaian hasil buruk. Lima nama pelatih top disebut masuk bursa pengganti, termasuk kandidat kejutan yang memancing reaksi fans. Siapa saja sosoknya?
Johan Kristiandi - Jumat, 28 November 2025
5 Pelatih yang Masuk Bursa Kandidat Pengganti Arne Slot di Liverpool
Italia
AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Bernardo Silva
AC Milan dan Juventus terlibat perebutan panas untuk mendatangkan Bernardo Silva yang memasuki tahun terakhir kontraknya di Manchester City. Apakah gelandang Portugal itu bakal merapat ke Serie A? Cek fakta, persaingan, dan hambatan transfernya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 28 November 2025
AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Bernardo Silva
Spanyol
Liverpool Bisa Tersenyum, Real Madrid Batalkan Rencana Rekrut Ibrahima Konate
Real Madrid disebut membatalkan rencana merekrut Ibrahima Konate. Keputusan ini membuka peluang besar bagi Liverpool untuk memperpanjang kontrak sang bek.
Johan Kristiandi - Jumat, 28 November 2025
Liverpool Bisa Tersenyum, Real Madrid Batalkan Rencana Rekrut Ibrahima Konate
Liga Indonesia
Link Streaming Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Live Sebentar Lagi
Simak informasi mengenai jadwal dan link streaming pertandingan Persija vs PSIM, Jumat (28/11), melalui artikel di bawah ini.
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Link Streaming Persija Jakarta vs PSIM Yogyakarta, Live Sebentar Lagi
Indonesia
Ribuan Pesepak Bola Muda Ramaikan GMT Soccer Tournament 2025 di Kandang Persita Tangerang
Turnamen GMT Soccer 2025 ini akan berlangsung di Kelapa Dua Sport Center, Tangerang, pada 29 dan 30 November mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Ribuan Pesepak Bola Muda Ramaikan GMT Soccer Tournament 2025 di Kandang Persita Tangerang
Inggris
Petinggi Liverpool Dukung Arne Slot, tapi Cemaskan Performa Mohamed Salah
Meski performa Liverpool sedang buruk, posisi Arne Slot untuk saat ini masih aman tidak terancam.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Petinggi Liverpool Dukung Arne Slot, tapi Cemaskan Performa Mohamed Salah
Ragam
Nostalgia - Identitas Merah-Putih Kejayaan Persija Jakarta
Persija Jakarta merayakan hari jadinya yang ke-97 pada hari ini, Jumat (28/11). #96WeRiseAgain
Tengku Sufiyanto - Jumat, 28 November 2025
Nostalgia - Identitas Merah-Putih Kejayaan Persija Jakarta
Liga Europa
Robin van Persie dan 7 Pelatih yang Memberikan Debut kepada Anaknya
Pelatih Feyenoord Robin van Persie memberikan kesempatan sang anak Shaqueel untuk melakoni debut seniornya.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Robin van Persie dan 7 Pelatih yang Memberikan Debut kepada Anaknya
Bagikan