SEA Games 2019: Berharap Medali Emas Pertama dari Tim Polo Air Indonesia

Tim polo air Indonesia merebut medali perak pada SEA Games 2017.
Andhika PutraAndhika Putra - Sabtu, 23 November 2019
SEA Games 2019: Berharap Medali Emas Pertama dari Tim Polo Air Indonesia
Tim Polo Air Indonesia (INasgoc)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Tim nasional polo air Indonesia mengemban tugas berat. Mereka diharapkan bisa menjadi penyumbang medali pertama SEA Games 2019 untuk Tanah Air.

Tim polo air Indonesia sudah bertolak ke Filipina, Jumat (22/11). Cabang olahraga akuatik itu akan memulai pertandingan terlebih dahulu sebelum opening ceremony.

“Polo air menjadi kontingen keempat yang berangkat lebih dulu ke Filipina dan akan bertanding sebelum opening ceremony digelar. Saya harap polo air bisa menjadi penyumbang medali pertama bagi Indonesia di SEA Games 2019,'’ CdM Indonesia, Harry Warganegara.

Baca Juga:

Filipina Lawan Terberat bagi Tim Sepeda Indonesia di SEA Games 2019

Kemenpora Bakal Guyur Peraih Medali Emas SEA Games 2019 dengan Bonus Rp200 Juta

Pelatih tim nasional polo air Indonesia, Milos Sakovic, optmistis bisa merebut medali emas SEA Games 2019. Prestasi pada ajang serupa dua tahun lalu menjadi patokan pria asal Serbia itu.

“Memang SEA Games 2017 kami berakhir di peringkat kedua, hanya kalah dari Singapore. Itupun hanya selisih gol. Tahun ini saya optimis kami bisa juara,” ujar Milos.

Tim nasional polo air Indonesia beranggotakan 13 pemain yakni Rezza Auditya Putra, Ridjkie Mulia, Novian Dwi Putra, Delvin Felliciano, Fakri Mahmud, Andi Muhammad Uwaizulqarni, Beby Willy Eka Paksi Tarigan, Zaenal Arifin, Rafi Alfaris, Made Agung Dwicahya Arsana, Silvester Goldberg Manik, Yusuf Budiman, dan Rian Rinaldo.

Breaking News Indonesia SEA GAMES SEA Games 2019
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Inggris
5 Pemain Manchester United yang Meningkat Performanya di Bawah Michael Carrick
Michael Carrick baru memimpin dua pertandingan sejak menggantikan Ruben Amorim, namun beberapa pemain Manchester United sudah menunjukkan peningkatan.
Yusuf Abdillah - Senin, 26 Januari 2026
5 Pemain Manchester United yang Meningkat Performanya di Bawah Michael Carrick
Berita
Rayakan HUT ke-42, RS Setia Mitra Gelar Turnamen Futsal untuk Dorong Gaya Hidup Sehat
RS Setia Mitra merayakan HUT-42 dengan spesial. Mereka merayakannya dengan menggelar turnamen futsal perdana.
Rizqi Ariandi - Senin, 26 Januari 2026
Rayakan HUT ke-42, RS Setia Mitra Gelar Turnamen Futsal untuk Dorong Gaya Hidup Sehat
Italia
Ada Udang di Balik Batu, Real Madrid Berharap Mario Gila Dibeli AC Milan
AC Milan membidik bek Lazio, Mario Gila, di bursa transfer. Diam-diam Real Madrid ikut tersenyum karena klausul penjualan yang bisa menghadirkan dana segar. Ada skenario tersembunyi?
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Ada Udang di Balik Batu, Real Madrid Berharap Mario Gila Dibeli AC Milan
Inggris
Bawa Manchester United Menang Derby dan Tekuk Arsenal, Michael Carrick Jawab Peluang Dipermanenkan
Manchester United menang beruntun atas Manchester City dan Arsenal. Michael Carrick bicara peluang dipermanenkan usai Setan Merah tembus empat besar Premier League.
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Bawa Manchester United Menang Derby dan Tekuk Arsenal, Michael Carrick Jawab Peluang Dipermanenkan
Klasemen
Klasemen Terkini LaLiga: Barcelona Ogah Terlalu Lama di Belakang Real Madrid
Barcelona kembali ke puncak klasemen LaLiga 2025/2026 usai menggeser Real Madrid. Selisih tipis di papan atas membuat persaingan juara kian memanas jelang pekan krusial.
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Klasemen Terkini LaLiga: Barcelona Ogah Terlalu Lama di Belakang Real Madrid
Italia
Massimiliano Allegri Bersyukur Milan Mampu Menahan Roma
Massimiliano Allegri mensyukuri hasil imbang AC Milan kontra AS Roma di Stadio Olimpico. Rossoneri gagal menang, jarak dengan Inter Milan kini makin mengkhawatirkan!
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Massimiliano Allegri Bersyukur Milan Mampu Menahan Roma
Klasemen
Klasemen Terkini Premier League: Manchester United Tembus Empat Besar, Manchester City Dekati Arsenal
Premier League makin panas! Manchester United naik ke posisi empat besar usai menang dramatis di markas Arsenal. Manchester City terus membayangi, persaingan puncak klasemen kian sengit.
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Klasemen Terkini Premier League: Manchester United Tembus Empat Besar, Manchester City Dekati Arsenal
Klasemen
Klasemen Terkini Serie A: Milan Imbang, Inter Mulai Menjauh
Persaingan Serie A makin panas! AC Milan gagal meraih kemenangan, sementara Inter Milan kian menjauh di puncak klasemen usai pekan ke-22. Juventus terus menekan zona Liga Champions.
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Klasemen Terkini Serie A: Milan Imbang, Inter Mulai Menjauh
Liga Indonesia
Kaesang dan Aga Thohir Datang, Sinyal Persis Solo Bakal Belanja Pemain Lagi
Kabarnya Persis Solo akan merekrut eks pemain asing Persebaya Surabaya.
Tengku Sufiyanto - Senin, 26 Januari 2026
Kaesang dan Aga Thohir Datang, Sinyal Persis Solo Bakal Belanja Pemain Lagi
Analisis
Rapor Pemain Arsenal vs Manchester United: Kiper dan Striker Setan Merah Gemilang, The Gunners Banyak di Bawah Standar
Manchester United sukses mencuri kemenangan dramatis di Emirates Stadium. Kiper dan striker Setan Merah tampil gemilang, sementara banyak pemain Arsenal berada di bawah standar. Simak rapor lengkapnya!
Johan Kristiandi - Senin, 26 Januari 2026
Rapor Pemain Arsenal vs Manchester United: Kiper dan Striker Setan Merah Gemilang, The Gunners Banyak di Bawah Standar
Bagikan