Satu Tim di Ferrari, Charles Leclerc Jadi Ancaman Serius Sebastian Vettel

Charles Leclerc menggantikan posisi Kimi Raikkonen di Scuderia Ferrari pada F1 2019.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Kamis, 20 Desember 2018
Satu Tim di Ferrari, Charles Leclerc Jadi Ancaman Serius Sebastian Vettel
Charles Leclerc (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pembalap debutan yang bersinar di Formula 1 (F1) 2018, Charles Leclerc akan naik kelas dengan memperkuat salah satu tim papan atas, Scuderia Ferrari pada musim 2019.

Leclerc mengisi posisi Kimi Raikkonen yang hengkang ke Sauber. Praktis pembalap asal Monako tersebut bakal jadi rekan setim juara dunia F1 empat kali, Sebastian Vettel.

Baca Juga:

Jika Performa Kembali Buruk, Mercedes Pertimbangkan Depak Valtteri Botas pada F1 2020

Kemampuan Andrea Dovizioso untuk Jadi Juara Dunia MotoGP Diragukan

Direktur Olahraga F1, Ross Brawn pun percaya Vettel akan mendapat tantangan berat dari Leclerc untuk bersaing jadi juara dunia F1 2019.

Brawn sendiri merupakan sosok vital di balik sukses tim Ferrari pada era Michael Schumacher. Brawn bekerja pada tim tahun 1997-2006.

"Saya tidak membayangkan Leclerc akan sangat akomodatif seperti Kimi ketika menjadi rekan setim Vettel. Kimi punya kepribadian menarik. Tapi saya pikir ia tahu betul posisinya di dalam tim," kata Brawn.

Pada sebuah kesempatan wawancara, Vettel telah memproklamirkan enggan terlibat persaingan tidak sehat dengan Leclerc sebagai rekan setim.

Namun jika keduanya sama-sama bisa bersaing di baris depan, kans hubungan keduanya memanas begitu besar. Terlebih Vettel sedang mendapat sorotan usai kembali gagal mengalahkan Lewis Hamilton di F1 2018.

Adapun Leclerc, berusia 21 tahun, tampil memukau bersama tim papan bawah Sauber di F1 2018. Dia 10 kali sukses finis di 10 besar dengan hasil terbaik urutan enam GP Azerbaijan.*

Baca Berita Selengkapnya soal F1 Lainnya di KabarOto.com

Breaking News Ferrari Formula 1 2019 Charles Leclerc Sebastian vettel
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Piala Dunia
Carlo Ancelotti Bantah Telah Sarankan Endrick Tinggalkan Real Madrid demi Amankan Tempat di Skuad Brasil
Carlo Ancelotti dengan cepat membantah klaim dirinya mendesak Endrick untuk meninggalkan Real Madrid di bursa transfer mendatang.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Carlo Ancelotti Bantah Telah Sarankan Endrick Tinggalkan Real Madrid demi Amankan Tempat di Skuad Brasil
Prediksi
Prediksi dan Statistik Polandia vs Belanda: De Oranje Bidik Tiket
Polandia akan menjamu Belanda dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Eropa Grup G yang digelar di Stadion Narodowy.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Prediksi dan Statistik Polandia vs Belanda: De Oranje Bidik Tiket
Jadwal
Link Streaming Angola vs Argentina, Jumat 14 November 2025
Nonton Angola vs Argentina malam ini! Cek link streaming resmi, jadwal lengkap, serta kondisi skuad terbaru jelang laga uji coba internasional.
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Link Streaming Angola vs Argentina, Jumat 14 November 2025
Internasional
Prediksi dan Statistik Luksemburg vs Jerman: Satu Langkah Lebih Dekat ke Piala Dunia 2026
Jerman incar kemenangan krusial saat menantang Luksemburg pada Kualifikasi Piala Dunia 2026. Cek prediksi skor, susunan pemain, dan statistik lengkap.
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Prediksi dan Statistik Luksemburg vs Jerman: Satu Langkah Lebih Dekat ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia
Dapat Kartu Merah, Cristiano Ronaldo Terancam Tidak Tampil di Dua Laga Pertama Piala Dunia 2026
Cristiano Ronaldo bisa mendapatkan hukuman tambahan yang membuatnya terancam absen dari pertandingan dua laga pertama Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Dapat Kartu Merah, Cristiano Ronaldo Terancam Tidak Tampil di Dua Laga Pertama Piala Dunia 2026
Internasional
Prediksi dan Statistik Angola vs Argentina: Membiasakan Diri Lawan Wakil Afrika
Argentina tandang ke markas Angola pada uji coba internasional. Messi main, Angola tanpa beban. Prediksi skor, susunan pemain, dan statistik lengkap.
Johan Kristiandi - Jumat, 14 November 2025
Prediksi dan Statistik Angola vs Argentina: Membiasakan Diri Lawan Wakil Afrika
Piala Dunia
Bukayo Saka Main Penuh, Tanda Dipercaya Thomas Tuchel sebagai Pendamping Harry Kane?
Inggris memetik kemenangan 2-0 atas Serbia di Stadion Wembley pada pertandingan Grup K Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Bukayo Saka Main Penuh, Tanda Dipercaya Thomas Tuchel sebagai Pendamping Harry Kane?
Spanyol
Zlatan Ibrahimovic Desak AC Milan Rekrut Robert Lewandowski dari Barcelona
AC Milan telah meningkatkan upaya mereka untuk mendapatkan Robert Lewandowski dari Barcelona.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Zlatan Ibrahimovic Desak AC Milan Rekrut Robert Lewandowski dari Barcelona
Spanyol
Pedri Ungkap Impian yang Tidak Terwujud di Barcelona
Sejak bergabung dengan Barcelona pada 2019-2020, Pedri menjelma menjadi salah satu gelandang terbaik di Spanyol.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Pedri Ungkap Impian yang Tidak Terwujud di Barcelona
Piala Dunia
Vinicius Percaya Brasil Semakin Berkembang di Bawah Carlo Ancelotti
Vinicius Junior menegaskan bahwa di bawah pelatih Carlo Ancelotti, tim nasional Brasil akan semakin berkembang dan bisa bicara banyak di Piala Dunia 2026.
Yusuf Abdillah - Jumat, 14 November 2025
Vinicius Percaya Brasil Semakin Berkembang di Bawah Carlo Ancelotti
Bagikan