Satu-satunya Pemain di Final AFF 2010, Norshahrul Idlan Talaha Begitu Diharapkan Pelatih Timnas Malaysia

Norshahrul Idlan Talaha telah merasakan bagaimana bermain melawan Timnas Indonesia dengan antusias tinggi suporter.
Frengky AruanFrengky Aruan - Rabu, 04 September 2019
Satu-satunya Pemain di Final AFF 2010, Norshahrul Idlan Talaha Begitu Diharapkan Pelatih Timnas Malaysia
Norshahrul Idlan Talaha. (affsuzukicup.com)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pelatih Timnas Malaysia, Tan Cheng Hoe, menaruh harapan pada Norshahrul Idlan Talaha. Pengalamannya tampil di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta dalam final leg kedua Piala AFF 2010 diharapkan bisa meredam kekhawatiran penggawa lainnya.

Hal ini seperti disampaikan Tan Cheng Hoe jelang pertemuan dengan Timnas Indonesia di laga pertama Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 dan Piala Asia 2023 putaran kedua di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta, Kamis (5/9).

Baca Juga:

Pelatih Malaysia Tan Cheng Hoe: Tekanan Suporter Timnas Indonesia Jadi Motivasi Kami

Pelatih Malaysia Tan Cheng Hoe: Kami Juga Punya Pemain Naturalisasi Berkualitas

"Skuat 2010 dan 2019 sangat berbeda. Hanya tinggal Mat Yo (Norshahrul) seorang saja saat ini. Sudah tentu dengan pengalamannya, saya berharap ia dapat memimpin tim terutama di bagian sektor serangan," kata Tan Cheng Hoe dikutip dari Sukan Sinar.

Namun Tan Cheng Hoe enggan memberikan beban untuk meraih kemenangan di pundak Norshahrul Idlan Talaha saja. Ia berharap pemain lain memberi kontribusi.

"Bukannya kami ingin meletakan beban kepadanya. Tetapi sebagai satu tim, kami perlu saling memberi dukungan dan pada saat ini saya yakin mampu bermain sebagai satu tim dengan semangat tinggi," jelasnya.

Dalam latihan terakhir, Tan Cheng Hoe menyebut bahwa 24 pemain yang dibawanya dalam kondisi bagus. Termasuk Mohamadou Sumareh yang sempat mengalami cedera pangkal paha.

Timnas Indonesia Malaysia Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Lainnya
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Bandung bjb Tandamata akan menghadapi Medan Falcons (16/1) dan Jakarta Electric PLN Mobile (17/1) di seri Medan.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Spanyol
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Beberapa nama muncul sebagai opsi potensial menjadi kandidat pelatih baru di Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Spanyol
Debut Buruk Alvaro Arbeloa, Real Madrid Cari Pelatih Baru
Setelah tersingkir dari Copa del Rey, Real Madrid mencari pelatih baru untuk musim depan.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Debut Buruk Alvaro Arbeloa, Real Madrid Cari Pelatih Baru
Lainnya
XSeries 2 Indonesia, Pertarungan Dua Goat Futsal Ricardinho dan Falcao
XSeries-2 juga menghadirkan banyak influncer, hingga pemain sepak bola profesional di Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 16 Januari 2026
XSeries 2 Indonesia, Pertarungan Dua Goat Futsal Ricardinho dan Falcao
Spanyol
Calon Lawan Barcelona di Perempat Final Copa del Rey
Barcelona akan diundi bersama enam klub Divisi Pertama lainnya dengan satu perwakilan dari Divisi Kedua.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Calon Lawan Barcelona di Perempat Final Copa del Rey
Italia
AC Milan Kesulitan Kalahkan Como, Allegri Beberapa Kali Ubah Taktik
AC Milan harus bekerja keras untuk bisa mengalahkan Como 3-1 pada laga lanjutan Serie A, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
AC Milan Kesulitan Kalahkan Como, Allegri Beberapa Kali Ubah Taktik
Hasil akhir
Hasil Copa del Rey: Kalahkan Racing Santander 2-0, Barcelona ke Perempat Final
Barcelona mencatat kemenangan 2-0 atas Racing Santander pada laga babak 16 besar Copa del Rey, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Hasil Copa del Rey: Kalahkan Racing Santander 2-0, Barcelona ke Perempat Final
Hasil akhir
Hasil Serie A: Kalahkan Como 3-1, AC Milan Jaga Rekor Tandang
AC Milan memetik kemenangan 3-1 saat dijamu Como di Stadio Giuseppe Sinigaglia pada laga tunda giornata ke-16 Serie A 2025-2026, Jumat (16/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Hasil Serie A: Kalahkan Como 3-1, AC Milan Jaga Rekor Tandang
Timnas
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia tergabung di Grup A Piala AFF 2026 bersama Vietnam, Singapura, Kamboja, dan pemenang laga play-off antara Brunei dan Timor Leste.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Como vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Link streaming dan jadwal siaran langsung Como vs AC Milan di laga tunda Serie A. Kick-off 02.45 WIB, jangan sampai terlewat!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Como vs AC Milan, Live Sebentar Lagi
Bagikan