Satu Grup dengan PSS di Liga 2 2018, PSIM Akan Minta PT LIB Kaji Ulang

PSIM Yogyakarta bakal se-grup dengan PSS Sleman di Liga 2 2018.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Kamis, 12 April 2018
Satu Grup dengan PSS di Liga 2 2018, PSIM Akan Minta PT LIB Kaji Ulang
Logo PSIM Yogyakarta. (Emosijiwaku.com)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - PSIM Yogyakarta meminta kepada PT Liga Indonesia Baru (LIB) untuk mengkaji kembali perihal pembagian grup di Liga 2 musim 2018. Dari draft yang beredar, PSIM akan bermain di grup timur bertemu dengan saudara mudanya, PSS Sleman.

Suporter kedua tim dikenal memiliki rivalitas yang sengit, sehingga dikhawatirkan akan terjadi gesekan antar suporter yang berimbas kepada kedua tim.

Seperti yang diungkapkan oleh manajer PSIM, Agung Damar Kusumandaru, yang menyebut Derby Yogyakarta (PSIM Vs PSS) rawan terjadi gesekan antar suporter, sehingga dikhawatirkan akan mengganggu keluarnya izin dari pihak kepolisian. Untuk itu, pihaknya akan mengiri surat ke pihak operator liga jika kedua tim tetap tergabung dalam satu grup.

"Yang dikhawatirkan nanti perijinannya sulit. Jika memang nanti berada dalam satu grup, kami akan mengirim surat kepada PT LIB agar mau mengkaji kembali dengan pertimbangan keamanan dan izin pertandingan," ujarnya.

"Namun jika PT LIB memutuskan PSIM tetap berada satu grup dengam PSS, maka kami siap kenjalani keputusan dari PT LIB," imbuhnya.

Di pihak lain, manajer PSS Sleman, Sismantoro, menganggap pembagian grup tersebut belum final. Jadi perubahan masih mungkin terjadi. Terlebih lagi manajer meeting baru akan dilaksanakan pada 16 April mendatang.

"Sejauh ini kami profesional saja. Kami siap bermain digrup manapun. Soal keamanan, itu jadi tanggung jawab pihak kepolisian," ungkap Sismantoro. (Laporan Kontributor Prima Pribadi/Yogyakarta)

PSS Sleman Psim yogyakarta Liga 2 Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.609

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik AC Milan vs AS Roma: Rossoneri Rawan Tergelincir
AC Milan menjamu AS Roma di San Siro pada lanjutan Serie A 2025/2026. Siapa yang lebih unggul? Cek prediksi skor, statistik, dan kondisi tim terbaru di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Prediksi dan Statistik AC Milan vs AS Roma: Rossoneri Rawan Tergelincir
Prediksi
Prediksi dan Statistik Hellas Verona vs Inter Milan: Kesempatan Pangkas Jarak
Inter Milan memburu tiga poin saat menghadapi Hellas Verona di Bentegodi. Cek prediksi skor, statistik, dan kondisi tim jelang laga Serie A pekan ke-10!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Prediksi dan Statistik Hellas Verona vs Inter Milan: Kesempatan Pangkas Jarak
Hasil akhir
Timnas Futsal Indonesia Kalahkan Australia di Indonesia Arena, Cetak Rekor Penonton Terbanyak Asia Tenggara
Timnas Futsal Indonesia menang 3-1.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 02 November 2025
Timnas Futsal Indonesia Kalahkan Australia di Indonesia Arena, Cetak Rekor Penonton Terbanyak Asia Tenggara
Lainnya
Timnas Futsal Indonesia Vs Australia Pecahkan Rekor Penonton Asia Tenggara, Games of Society Sukses Kemas Futsal 'The Next Level'
Pertandingan berakhir untuk kemenangan Timnas Futsal Indonesia 3-1.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 02 November 2025
Timnas Futsal Indonesia Vs Australia Pecahkan Rekor Penonton Asia Tenggara, Games of Society Sukses Kemas Futsal 'The Next Level'
Jadwal
Link Streaming Real Madrid vs Valencia, 2 November 2025
Pekan ke-11 LaLiga 2025-2026 akan menyajikan pertandingan sengit antara Real Madrid melawan Valencia.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025
Link Streaming Real Madrid vs Valencia, 2 November 2025
Liga Indonesia
Terungkap, Gustavo Almeida Main di 3 Laga dengan Menahan Rasa Sakit karena Cedera
Gustavo Almeida pada akhirnya memutuskan untuk menjalani operasi di Brasil agar bisa pulih 100 persen.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Terungkap, Gustavo Almeida Main di 3 Laga dengan Menahan Rasa Sakit karena Cedera
Jadwal
Link Streaming Liverpool vs Aston Villa, Minggu 2 November 2025
Liverpool akan menjalani ujian berat saat menjamu Aston Villa di Stadion Anfield, Minggu (2/11) dini hari WIB
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025
Link Streaming Liverpool vs Aston Villa, Minggu 2 November 2025
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Curi 3 Poin dari Markas Bali United
Persib Bandung menang dengan skor 1-0.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 01 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Curi 3 Poin dari Markas Bali United
Hasil akhir
Hasil ACGL 2025/2026: Menang 4-1 atas Shan United, Dewa United Banten FC ke Perempat Final
Dewa United Banten FC akan berjumpa klub Filipina, Manila Digger, di perempat final zona timur.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Hasil ACGL 2025/2026: Menang 4-1 atas Shan United, Dewa United Banten FC ke Perempat Final
Liga Indonesia
Jalani Operasi di Brasil, Gustavo Almeida Absen Bela Persija hingga 3 Bulan ke Depan
Gustavo Almeida baru main tiga kali musim ini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Jalani Operasi di Brasil, Gustavo Almeida Absen Bela Persija hingga 3 Bulan ke Depan
Bagikan