Kualifikasi Piala Dunia 2026
Satu Asisten Pelatih Nova Arianto Masuk ke Timnas Indonesia Senior
BolaSkor.com - Satu asisten pelatih lokal masuk ke dalam Skuad Timnas Indonesia Senior. Dia adalah pelatih fisik Timnas Indonesia U-17, Sofie Imam Faizal.
Hal ini dikonfirmasi langsung oleh pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto. Meski begitu, eks pelatih fisik Sabah FC itu tak langsung bergabung,
Namun, menurut Nova Arianto, Sofie Imam Faizal tidak akan langsung bergabung dengan Timnas Indonesia senior. Sofie terlebih dahulu harus terus bekerja di Timnas Indonesia U-17, yang akan menghadapi Piala Asia U-17 2025.
Baca Juga:
Belum Pulih Cedera, Egy Maulana Vikri Gagal Bela Timnas Indonesia Kontra Australia
"Statusnya, ya sebetulnya saya masih bekerja di Timnas Indonesia U-17 ya. Jadi itu menjadi fokus saya dulu sampai di bulan April. Ya, kita lihat statusnya nanti di Timnas bagaimana," kata Nova Arianto.
Seleksi Asisten Pelatih Lokal
Tengku Sufiyanto
17.884
Berita Terkait
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Manchester City: Menanti Racikan Michael Carrick
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan