Salah Gagal Penalti, Liverpool Samai Rekor Buruk Arsenal


BolaSkor.com - Liverpool memang mencatat kemenangan 3-0 saat menjamu Huddersfield Town di Stadion Anfield, Sabtu (18/10/17). Namun, sejatinya Liverpool bisa menang lebih besar atas klub promosi tersebut.
Salah satu peluang gol Liverpool yang terbuang adalah saat Mohamed Salah gagal menunaikan tugasnya sebagai algojo penalti. Kegagalan Salah itu sekaligus menempatkan Liverpool ke dalam buku sejarah.
Bagi Liverpool, itu merupakan kali ke-34 mereka gagal mengonversi tendangan penalti menjadi gol. Ini adalah rekor terburuk sepanjang sejarah Premier League. Untuk catatan ini, Liverpool kini menyamai Arsenal.
Terkait dengan penalti, Liverpool merupakan klub yang paling banyak mendapatkan hadiah penalti dalam sejarah Premier League dengan 146 kali. Dari jumlah tersebut, 112 kali berbuah gol, juga terbanyak di Premier League.
Yusuf Abdillah
9.335
Berita Terkait
Cara Melatih Mikel Arteta Menginspirasi Mantan Gelandang Arsenal, Jack Wilshere
Enzo Maresca 'Senang' Dapat Kartu Merah pada Laga Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge

Florian Wirtz Melempem di Liverpool, Jurgen Klopp dan Julian Nagelsmann Pasang Badan
Demi Bertahan di Manchester United, Harry Maguire Menolak Gaji Rp11 Miliar per Pekan
Kesulitan di Liverpool, Florian Wirtz Dibela Julian Nagelsmann

Manchester United Punya Segalanya untuk Juara
Tidak Ada Tanda Perpanjangan Kontrak, Arsenal Akan Lepas Gabriel Jesus dengan Banderol Rp996 Miliar

Arne Slot Beruntung Jadi 'Pewaris', Mikel Arteta Berjuang sebagai 'Perintis'

Rapor Tendangan Penalti Buruk, Ini Janji Bruno Fernandes

Kesetiaan Itu Bernama Bruno Fernandes
