Sadar Diri, Rodrygo Akui Belum Sekaliber Karim Benzema

Rodrygo sadar Benzema lebih baik.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Senin, 19 September 2022
Sadar Diri, Rodrygo Akui Belum Sekaliber Karim Benzema
Rodrygo (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Striker Real Madrid, Rodrygo Goes, menegaskan dirinya belum sepadan jika dibandingkan dengan sang senior, Karim Benzema. Meski demikian, Rodrygo akan selalu memberikan yang terbaik jika diberikan kesempatan.

Karim Benzema masih belum kembali tampil usai mengalami cedera pada laga melawan Celtic. Carlo Ancelotti mencoba sejumlah pemain untuk mengisi tempat Benzema seperti Rodrygo.

Rodrygo menjawabnya dengan performa gemilang. Ia mencetak satu gol pada kemenangan Madrid melawan Atletico Madrid. Los Blancos menutup laga dengan keunggulan 2-1.

Baca Juga:

5 Pemain Terkini yang Pernah Memperkuat Real Madrid dan Atletico Madrid

Diego Simeone Tidak Sungkan Beri Sanjungan untuk Real Madrid

Hasil Pertandingan: Napoli Berjaya di San Siro, Derby Madrid Milik Los Blancos

Meski demikian, Rodrygo tidak mau besar kepala. Bahkan, ia mengakui jika sulit mencapai level Benzema.

"Tidak mungkin untuk saya menggantikan Karim Benzema. Namun, setiap ada kesempatan melakukan itu, saya akan mencobanya. Saya merasa setidaknya tampil cukup baik," ungkap Rodrygo kepada Movistar+.

"Saya harus mengatakan punya gaya main yang berbeda dengan Benzema. Jadi, ketika satu di antara kami bermain, Madrid telah mengubah gaya permainan."

Kini, Rodrygo hanya ingin terus memperbaiki penampilannya. Satu di antaranya adalah dalam hal mencetak gol.

"Saya selalu memiliki kepercayaan diri. Musim lalu, saya mendulang lebih banyak gol pada akhir kompetisi. Sekarang, saya juga ingin mengemas lebih banyak gol di awal," kata sang striker.

"Saya cukup bagus pada musim lalu. Saya ingin lebih baik lagi," terang pemain asal Brasil itu.

Kemenangan melawan Atletico membawa Madrid kembali ke puncak klasemen. Los Blancos mengemas 18 poin dari enam pertandingan.

Real Madrid Breaking News LaLiga Rodrygo
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.713

Berita Terkait

Liga Champions
Momentum Real Madrid Berakhir di Anfield, Xabi Alonso Terima Kekalahan dari Liverpool
Real Madrid kalah 0-1 kontra Liverpool di Anfield pada laga Liga Champions dan Xabi Alonso menerima kekalahan tersebut.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Momentum Real Madrid Berakhir di Anfield, Xabi Alonso Terima Kekalahan dari Liverpool
Hasil akhir
Hasil Liga Champions: Liverpool Kalahkan Real Madrid, PSG Tumbang, Arsenal Pesta Gol, dan Juventus Imbang
Hasil hari pertama pekan empat fase liga Liga Champions pada Rabu (05/11) dari klub seperti Liverpool, Real Madrid, Paris Saint-Germain (PSG), Arsenal, dan Juventus.
Arief Hadi - Rabu, 05 November 2025
Hasil Liga Champions: Liverpool Kalahkan Real Madrid, PSG Tumbang, Arsenal Pesta Gol, dan Juventus Imbang
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Sempat Unggul, Timnas Indonesia U-17 Kalah oleh Zambia
Pada laga berikutnya Timnas Indonesia U-17 akan bertemu Brasil yang menang 7-0 atas Honduras.
Rizqi Ariandi - Rabu, 05 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Sempat Unggul, Timnas Indonesia U-17 Kalah oleh Zambia
Ragam
5 Penyerang Termahal Dunia pada 2025
Berdasarkan Transfermarkt, berikut lima penyerang termahal dunia saat ini pada 2025.
Arief Hadi - Selasa, 04 November 2025
5 Penyerang Termahal Dunia pada 2025
Jadwal
Jadwal Live Streaming Liga Champions Liverpool vs Real Madrid di Anfield, Rabu 5 November 2025
Link live streaming serta jadwal siaran langsung laga Liga Champions Liverpool vs Real Madrid di Anfield.
Arief Hadi - Selasa, 04 November 2025
Jadwal Live Streaming Liga Champions Liverpool vs Real Madrid di Anfield, Rabu 5 November 2025
Jadwal
Jadwal dan Link Streaming PSG vs Bayern Munchen, Rabu 5 November 2025
Paris Saint-Germain (PSG) menjamu Bayern Munchen pada lanjutan Liga Champions 2025-2026 di Parc des Princes.
Yusuf Abdillah - Selasa, 04 November 2025
Jadwal dan Link Streaming PSG vs Bayern Munchen, Rabu 5 November 2025
Timnas
Link Streaming Piala Dunia U-17 2025 Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17, Live Sebentar Lagi
Laga Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17 tidak ditayangkan televisi nasional.
Rizqi Ariandi - Selasa, 04 November 2025
Link Streaming Piala Dunia U-17 2025 Timnas Indonesia U-17 vs Zambia U-17, Live Sebentar Lagi
Liga Champions
Liverpool vs Real Madrid: Teror Mulai Terasa, Mural Alexander-Arnold Dekat Anfield Dirusak
Kepulangan Trent Alexander-Arnold ke Anfield sebagai pemain Real Madrid diwarnai perusakan mural ikoniknya. Sentimen pengkhianat dan tulisan 'Adios El Rata' menghiasi Sybil Street jelang laga UCL.
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Liverpool vs Real Madrid: Teror Mulai Terasa, Mural Alexander-Arnold Dekat Anfield Dirusak
Italia
Kabar Terkini soal Kontrak Baru Mike Maignan
Kontrak baru Mike Maignan di AC Milan belum juga menemui kata sepakat. Meski tampil gemilang lawan AS Roma, sang kiper justru dikabarkan enggan bertahan di San Siro!
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Kabar Terkini soal Kontrak Baru Mike Maignan
Liga Champions
Fabrizio Romano Ungkap Masa Depan Arne Slot jika Liverpool Kalah Lawan Real Madrid
Liverpool vs Real Madrid: Laga Champions penentu karier Arne Slot. Simak update eksklusif dari Fabrizio Romano soal posisi Slot di Anfield.
Johan Kristiandi - Selasa, 04 November 2025
Fabrizio Romano Ungkap Masa Depan Arne Slot jika Liverpool Kalah Lawan Real Madrid
Bagikan