Ronaldo Sudah Bermimpi Ingin Bela dan Pensiun di Juventus Sejak Berada di MU

Hal itu diungkapkan oleh agen pemain Jorge Mendes.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Jumat, 13 Juli 2018
Ronaldo Sudah Bermimpi Ingin Bela dan Pensiun di Juventus Sejak Berada di MU
Cristiano Ronaldo (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Saga transfer Cristiano Ronaldo dari Real Madrid ke Juventus akhirnya berakhir. Penyerang sayap berusia 33 tahun telah resmi meninggalkan Real Madrid untuk bergabung dengan Si Nyonya Tua.

Transfer itu selesai setelah Presiden Juventus, Andrea Agnelli, langsung bertolak langsung dari Italia ke Yunani, tempat Ronaldo berlibur, untuk membicarakan tentang transfer tersebut.

Disinyalir, Bianconeri membayarkan uang sebesar 105 juta euro untuk memboyong Ronaldo, yang sudah bermain selama sembilan tahun dengan Madrid. Ronaldo pergi setelah memberikan titel Liga Champions ke-13 untuk El Real.

Kepindahan Ronaldo ke Juventus membuat sang agen Jorge Mendes merasa lega. Mendes mengungkapkan, sebetulnya Ronaldo sudah bermimpi bisa membela Si Nyonya Tua sejak masih berseragam Manchester United.

Namun mimpi itu gagal setelah kapten timnas Portugal tersebut pindah ke Real Madrid. Baru pada bursa transfer awal musim 2018/2019, Ronaldo akhirnya bisa mewujudkan mimpinya.

"Saya berterima kasih kepada Andrea Agnelli (presiden Juventus) untuk usahanya bernegosiasi dengan Real Madrid. Selain itu saya ucapkan terima kasih untuk Beppe Marotta untuk sikap profesionalnya," ujar Mendes seperti dilansir Mirror.

"Juventus akan menjadi klub terakhir Ronaldo. Dengan tim ini dia akan menyelesaikan kariernya yang gemilang," tambahnya.

Kini, Ronaldo tinggal menjalani tes medis bersama Juventus dan langsung diperkenalkan ke publik serta media, pada pekan ini.

Cristiano Ronaldo Juventus Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.827

Berita Terkait

Inggris
Pep Guardiola Jawab Isu Enzo Maresca Gantikan Posisinya di Manchester City
Pep Guardiola menanggapi rumor Enzo Maresca bakal menggantikannya di Manchester City. Sang manajer menegaskan posisinya di Etihad.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Pep Guardiola Jawab Isu Enzo Maresca Gantikan Posisinya di Manchester City
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persija Jakarta vs Persijap Jepara di Super League 2025/2026, Sabtu 3 Januari 2026
Persija menjamu Persijap Jepara di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Sabtu (3/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persija Jakarta vs Persijap Jepara di Super League 2025/2026, Sabtu 3 Januari 2026
Italia
Inter Milan Siap Rampungkan Transfer, Joao Cancelo Masih Tunggu Keputusan Barcelona
Inter Milan bergerak cepat merampungkan transfer Joao Cancelo. Namun, bek Portugal itu masih menanti keputusan Barcelona di bursa transfer.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Inter Milan Siap Rampungkan Transfer, Joao Cancelo Masih Tunggu Keputusan Barcelona
Prediksi
Prediksi dan Statistik Espanyol vs Barcelona: Misi Menjaga Momentum
Barcelona menghadapi Espanyol pada lanjutan LaLiga 2025/2026. Blaugrana wajib menjaga momentum kemenangan demi menjauh dari Real Madrid.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Espanyol vs Barcelona: Misi Menjaga Momentum
Italia
Prediksi dan Statistik Juventus vs Lecce: Bukan Lawan Sebanding
Juventus menjamu Lecce di Allianz Stadium pada lanjutan Serie A. Perbedaan kualitas dan rekor pertemuan membuat Bianconeri sangat diunggulkan.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Juventus vs Lecce: Bukan Lawan Sebanding
Italia
Massimiliano Allegri Bantah AC Milan Berada di Puncak Klasemen karena Jadwal Lebih Sepi
Massimiliano Allegri membantah anggapan AC Milan berada di puncak klasemen Serie A karena jadwal lebih sepi. Rossoneri dinilai pantas memimpin.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Massimiliano Allegri Bantah AC Milan Berada di Puncak Klasemen karena Jadwal Lebih Sepi
Liga Indonesia
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Persebaya Surabaya menantang Madura United di Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Sabtu (3/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Hasil akhir
Hasil Serie A: Tumbangkan Cagliari, AC Milan Geser Inter Milan dari Puncak Klasemen
AC Milan menumbangkan Cagliari 1-0 lewat gol tunggal Rafael Leao. Rossoneri resmi naik ke puncak klasemen Serie A dan menggeser Inter Milan.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Hasil Serie A: Tumbangkan Cagliari, AC Milan Geser Inter Milan dari Puncak Klasemen
Spanyol
Resolusi Tahun Baru Jude Bellingham: Bawa Real Madrid Raih Trofi
Jude Bellingham mengakui performa Real Madrid sepanjang 2025 belum memenuhi harapan, namun optimistis raih trofi pada 2026.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
Resolusi Tahun Baru Jude Bellingham: Bawa Real Madrid Raih Trofi
Liga Indonesia
Persija Jakarta Resmi Lepas Satu Pemain
Persija melepas satu pemain muda, yakni Alwi Fadilah. Alwi dilepas karena kontraknya di Persija sudah habis.
Rizqi Ariandi - Jumat, 02 Januari 2026
Persija Jakarta Resmi Lepas Satu Pemain
Bagikan