Ronaldo Sebut Real Madrid Membutuhkan Neymar

Ronaldo juga meramalkan Neymar akan melejit menjadi pemain terbaik di dunia dalam beberapa tahun ke depan.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Kamis, 08 Februari 2018
Ronaldo Sebut Real Madrid Membutuhkan Neymar
Ronaldo Luis Nazario de Lima. (mirror)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Legenda sepak bola Brasil, Ronaldo Luis Nazario de Lima memanaskan spekulasi kepindahan Neymar ke Real Madrid. Ronaldo menyatakan mendukung penuh jika Neymar pindah ke Los Blancos.

Dalam acara peluncuran sepatu baru Nike Nike Mercurial 360 di London, Ronaldo mengatakan Real Madrid membutuh sosok pemain seperti Neymar. Tak hanya itu, Ronaldo juga meramalkan Neymar akan melejit menjadi pemain terbaik di dunia dalam beberapa tahun ke depan.

"Neymar adalah pemain super. Kemungkinan dia akan menjadi yang terbaik dalam beberapa tahun ke depan. Real Madrid membutuhkan yang terbaik," ujar Ronaldo kepada Marca.

Neymar yang belum semusim penuh bersama Paris Saint-Germain usai hengkang dari Barcelona memang gencar disebut menjadi incaran Real Madrid. Neymar sendiri saat ini masih terikat kontrak dengan PSG hingga 2022.

Saat menjadi pemain, Ronaldo merupakan salah satu yang "berkhianat" karena berganti kostum dari Barcelona ke Real Madrid via Inter Milan. Ronaldo bertahan di Madrid selama lima tahun dengan mengoleksi total 104 gol di berbagai kompetisi.

Neymar Real Madrid
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.976

Berita Terkait

Spanyol
Menang tapi Disiuli Fans, Hal yang Wajar untuk Real Madrid
Real Madrid menang 2-0 atas Levante pada lanjutan laga LaLiga tetapi disiuli fans di Santiago Bernabeu. Sang pelatih, Alvaro Arbeloa, mewajarkan hal tersebut.
Arief Hadi - Minggu, 18 Januari 2026
Menang tapi Disiuli Fans, Hal yang Wajar untuk Real Madrid
Klasemen
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026 Usai Real Madrid Menekuk Levante 2-0: Punggung Barcelona Mulai Terlihat
Update klasemen terkini LaLiga 2025/2026 setelah Real Madrid menang 2-0 atas Levante. Jarak dengan Barcelona kian menipis, persaingan juara makin panas. Simak posisi lengkap tim-tim papan atas!
Johan Kristiandi - Minggu, 18 Januari 2026
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026 Usai Real Madrid Menekuk Levante 2-0: Punggung Barcelona Mulai Terlihat
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan dan Real Madrid Menang, Juventus Tumbang, Arsenal Gagal Raih Poin Penuh
Hasil pertandingan Eropa yang berlangsung di akhir pekan ini, melibatkan Inter Milan, Real Madrid, Juventus, dan Arsenal.
Arief Hadi - Minggu, 18 Januari 2026
Hasil Pertandingan: Inter Milan dan Real Madrid Menang, Juventus Tumbang, Arsenal Gagal Raih Poin Penuh
Hasil akhir
Hasil LaLiga: Kalahkan Levante 2-0, Real Madrid Tempel Barcelona
Real Madrid memetik kemenangan 2-0 saat menjamu Levante di Estadio Bernabeu pada laga pekan ke-20 LaLiga, Santu (17/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 17 Januari 2026
Hasil LaLiga: Kalahkan Levante 2-0, Real Madrid Tempel Barcelona
Prediksi
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Levante: Momentum Kebangkitan
Real Madrid bertekad bangkit saat menjamu Levante di Santiago Bernabéu. Simak prediksi skor, statistik pertemuan, kondisi tim, dan peluang kemenangan Los Blancos di LaLiga.
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Levante: Momentum Kebangkitan
Spanyol
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Beberapa nama muncul sebagai opsi potensial menjadi kandidat pelatih baru di Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Spanyol
Debut Buruk Alvaro Arbeloa, Real Madrid Cari Pelatih Baru
Setelah tersingkir dari Copa del Rey, Real Madrid mencari pelatih baru untuk musim depan.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Debut Buruk Alvaro Arbeloa, Real Madrid Cari Pelatih Baru
Liga Champions
Toni Kroos Klaim Barcelona Tidak Akan Juara Liga Champions
Toni Kroos meragukan peluang Barcelona menjuarai Liga Champions musim ini. Meski tampil dominan di Spanyol, Blaugrana dinilai bakal kesulitan di Eropa.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Toni Kroos Klaim Barcelona Tidak Akan Juara Liga Champions
Spanyol
Kepergian Xabi Alonso Memengaruhi Nasib Masa Depan Satu Pemain Real Madrid
Seiring pemecatan Xabi Alonso yang dilakukan Real Madrid, masa depan beberapa pemain Real Madrid tak menentu, salah satunya Arda Guler.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Kepergian Xabi Alonso Memengaruhi Nasib Masa Depan Satu Pemain Real Madrid
Spanyol
Real Madrid Disingkirkan Tim Divisi 2 Liga Spanyol, Mimpi Buruk Debut Alvaro Arbeloa
Debut Alvaro Arbeloa sebagai pelatih Real Madrid berjalan buruk. Los Blancos kalah 2-3 melawan Albacete di 16 besar Copa del Rey.
Arief Hadi - Kamis, 15 Januari 2026
Real Madrid Disingkirkan Tim Divisi 2 Liga Spanyol, Mimpi Buruk Debut Alvaro Arbeloa
Bagikan