Ronaldo : Real Madrid Akan Berjuang Pertahankan Trophy Liga Champions

Belum pernah ada juara Liga Champions yang sanggup mempertahankan gelar sejak struktur dan nama kompetisi berganti dari Piala Champions pada 1992.
satriasatria - Selasa, 13 September 2016
Ronaldo : Real Madrid Akan Berjuang Pertahankan Trophy Liga Champions
©getty-images
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Ronaldo : Real Madrid Akan Berjuang Pertahankan Trophy Liga Champions- Belum pernah ada juara Liga Champions yang sanggup mempertahankan gelar sejak struktur dan nama kompetisi berganti dari Piala Champions pada 1992.

Namun, Cristiano Ronaldo meyakini "kutukan" tersebut akan bisa diakhiri Real Madrid dengan tampil kembali sebagai kampiun di edisi terkini setelah menyabet titel musim lalu.

Los Merengues asuhan Zinedine Zidane merebut trofi La Orejona untuk kali ke-11 usai menundukkan Atletico Madrid lewat adu penalti di final 2015/16, dan akan mengawali kampanye baru dengan menjamu Sporting CP, mantan klub Ronaldo, Rabu (14/09/16) esok.

"Ini sebuah tantangan, tantangan besar, dan saya pikir di Real Madrid kami memiliki kans untuk memenanginya lagi," kata kapten Portugal di laman resmi UEFA.

"Kami tahu ini kompetisi yang sangat sulit, tapi tak ada yang mudah, jadi kami akan berusaha."



"Kami akan fokus menjalani laga demi laga, dan pertama-tama memikirkan tentang fase grup, karena menurut saya ini adalah grup yang kuat [selain Sporting, Madrid juga segrup dengan Borussia Dortmund dan Legia Warsawa]," ujarnya seperti dikutip dari Goal.

"Kita akan melihat bagaimana kompetisi ini berjalan. Tapi berpikir positif, bahwa mungkin untuk menjuarainya lagi."

Sumber : Goal
Real Madrid Cristiano Ronaldo Liga Champions 2016-2017
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Jadwal
Cara Menonton dan Link Streaming Real Madrid vs Juventus, Live Sebentar Lagi
Real Madrid akan menjamu Juventus pada lanjutan Liga Champions di Santiago Bernabeu, Kamis (23/10) pukul 02.00 WIB. Los Blancos tampil impresif dengan dua kemenangan awal, sementara Juventus masih mencari kemenangan perdana usai lima laga tanpa menang.
Johan Kristiandi - Rabu, 22 Oktober 2025
Cara Menonton dan Link Streaming Real Madrid vs Juventus, Live Sebentar Lagi
Liga Champions
Superkomputer Berteknologi AI Prediksi Pemenang Duel Real Madrid vs Juventus
Superkomputer Opta pakai teknologi AI prediksi Real Madrid vs Juventus di Liga Champions. Siapa pemenangnya? Hasilnya bikin kaget fans!
Johan Kristiandi - Rabu, 22 Oktober 2025
Superkomputer Berteknologi AI Prediksi Pemenang Duel Real Madrid vs Juventus
Liga Champions
Real Madrid vs Juventus: Tidak Ada Kata Takut dalam Kamus Bianconeri
Khephren Thuram tegaskan Juventus tak gentar hadapi Real Madrid di Liga Champions. Bianconeri siap tempur meski Madrid sedang on fire!
Johan Kristiandi - Rabu, 22 Oktober 2025
Real Madrid vs Juventus: Tidak Ada Kata Takut dalam Kamus Bianconeri
Prediksi
Real Madrid vs Juventus: Los Blancos Hanya Punya Lima Bek
Real Madrid dihantam badai cedera jelang laga kontra Juventus di Liga Champions. Xabi Alonso cuma punya lima bek fit di Santiago Bernabeu!
Johan Kristiandi - Rabu, 22 Oktober 2025
Real Madrid vs Juventus: Los Blancos Hanya Punya Lima Bek
Jadwal
Link Streaming Real Madrid vs Juventus, Kamis 23 Oktober 2025
Real Madrid akan menghadapi Juventus pada lanjutan Liga Champions di Stadion Santiago Bernabeu, Kamis (23/10) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Rabu, 22 Oktober 2025
Link Streaming Real Madrid vs Juventus, Kamis 23 Oktober 2025
Liga Champions
Juventus Sedang Rapuh, Xabi Alonso Tidak Mau Real Madrid Lengah
Real Madrid akan menjamu Juventus di Stadion Santiago Bernabeu pada laga lanjutan Liga Champions, Kamis (23/10) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Rabu, 22 Oktober 2025
Juventus Sedang Rapuh, Xabi Alonso Tidak Mau Real Madrid Lengah
Prediksi
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Juventus: Tren Gol Mbappe Berlanjut?
Duel sengit akan tersaji pada lanjutan Liga Champions di Stadion Santiago Bernabeu saat tuan rumah Real Madrid menjamu Juventus, Kamis (23/10) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Rabu, 22 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Juventus: Tren Gol Mbappe Berlanjut?
Sosok
Rising Stars: 7 Penyerang U-21 yang Bersinar di Eropa pada 2025
Penyerang-penyerang U-21 yang tampil memukau dan juga bersinar di Eropa pada 2025.
Arief Hadi - Selasa, 21 Oktober 2025
Rising Stars: 7 Penyerang U-21 yang Bersinar di Eropa pada 2025
Liga Champions
Real Madrid vs Juventus: Bukan Sekadar Balas Dendam Final 2016/2017
Real Madrid dan Juventus kembali bentrok di Liga Champions 2025/2026. Bukan sekadar balas dendam final 2017, duel ini jadi pembuktian dua raksasa Eropa.
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Real Madrid vs Juventus: Bukan Sekadar Balas Dendam Final 2016/2017
Spanyol
Madesu di Real Madrid, Endrick Akan Hengkang pada Januari 2026
Karier Endrick di Real Madrid makin suram. Minim menit bermain, striker muda Brasil itu disebut siap hengkang pada bursa transfer Januari 2026.
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Madesu di Real Madrid, Endrick Akan Hengkang pada Januari 2026
Bagikan