Rodgers: Gerrard Tiada Banding!

BolaSkorBolaSkor - Rabu, 12 Februari 2014
Rodgers: Gerrard Tiada Banding!
Rodgers: Gerrard Tiada Banding!
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Liverpool – Manajer Liverpool Brendan Rodgers tak sanggup menyembunyikan kebahagiannya usai The Reds secara dramatis mengalahkan Fulham 2-3 di Craven Cottage (13/2). Pujian khusus diberikan untuk kapten Steven Gerrard.

Meski tertinggal dua kali Liverpool selalu bangkit hingga akhirnya mengantongi tiga poin pada matchday 26 Liga Inggris. Kemenangan The Reds dipastikan lewat penalti Gerrard di injury time babak kedua, tepatnya menit 90+1.

“Dalam situasi seperti ini, Gerrard tidak ada bandingannya. Dia menunjukkan ketenangan yang luar biasa. Ini hasil hebat. Kami telah menunjukkan karakter karena bangkit dari ketinggalan dua kali. Kemenangan brilian,” kata Rodgers dilansir BBC Sport.

Pada laga ini, Gerrard mencatat operan sukses hingga 87 persen serta delapan kali melepas tackle berhasil. Mencetak satu gol dan satu assist membuat namanya terpilih sebagai man of the match.

Kemenangan ini membuat poin Liverpool bertambah jadi 53, tetap di posisi empat selisih satu angka dari Manchester City di atasnya, yang batal main lawan Sunderland karena cuaca buruk. Sedangkan Fulham masih berpredikat tim juru kunci dengan torehan 20 angka.

Liverpool Steven Gerrard Luis Suarez Fulham 2-3 liverpool Brendan Rodgers The reds Fulham Liga Inggris Premier League
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Inter Milan ke Puncak Klasemen Usai Bungkam AS Roma, Arsenal Jaga Tren Positif
Inter Milan naik ke puncak klasemen Serie A 2025/2026 setelah menang 1-0 atas AS Roma berkat gol cepat Ange-Yoan Bonny. Di Premier League, Arsenal menjaga tren positif dengan kemenangan 1-0 atas Fulham lewat gol Leandro Trossard.
Johan Kristiandi - Minggu, 19 Oktober 2025
Hasil Pertandingan: Inter Milan ke Puncak Klasemen Usai Bungkam AS Roma, Arsenal Jaga Tren Positif
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Manchester City Masuk Perburuan Titel Premier League, Barcelona Menang Dramatis
Dua pertandingan di dua liga top Eropa berbeda berakhir untuk kemenangan Manchester City dan Barcelona.
Arief Hadi - Minggu, 19 Oktober 2025
Hasil Pertandingan: Manchester City Masuk Perburuan Titel Premier League, Barcelona Menang Dramatis
Jadwal
Jadwal Live Streaming Premier League Fulham vs Arsenal, Sabtu 18 Oktober 2025
Jadwal live streaming serta siaran langsung laga Premier League antara Fulham vs Arsenal di Craven Cottage.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Jadwal Live Streaming Premier League Fulham vs Arsenal, Sabtu 18 Oktober 2025
Inggris
Waspada Manchester United, Liverpool Siap Bangkit di Anfield
Usai kalah tiga kali beruntun di seluruh kompetisi, Liverpool ingin bangkit kala menjamu Manchester United di Anfield.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Waspada Manchester United, Liverpool Siap Bangkit di Anfield
Hasil akhir
Hasil Premier League: Kembali Bermain dengan 10 Pemain, Chelsea Atasi Nottingham Forest 3-0
Chelsea memenangi pekan delapan Premier League dengan skor akhir 3-0 atas Nottingham Forest.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Hasil Premier League: Kembali Bermain dengan 10 Pemain, Chelsea Atasi Nottingham Forest 3-0
Inggris
Fans Manchester United Harus Menerima Fakta: Roda Berputar, Liverpool Kini di Atas Red Devils
Bak roda yang berputar di dalam kehidupan, Manchester United berbeda dari dulu dan kini berada di bawah Liverpool.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Fans Manchester United Harus Menerima Fakta: Roda Berputar, Liverpool Kini di Atas Red Devils
Inggris
Belum Tampil Sesuai Standar Liverpool, Arne Slot Disarankan Cadangkan Jeremie Frimpong
Ketimbang Jeremie Frimpong, Liverpool disarankan oleh pandit sepak bola untuk lebih sering memainkan Conor Bradley.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Belum Tampil Sesuai Standar Liverpool, Arne Slot Disarankan Cadangkan Jeremie Frimpong
Inggris
Badai Cedera Pemain Seharusnya Tak Jadi Masalah untuk Arsenal
Skuad Arsenal dilanda badai cedera pemain jelang laga Premier League melawan Fulham di Craven Cottage.
Arief Hadi - Sabtu, 18 Oktober 2025
Badai Cedera Pemain Seharusnya Tak Jadi Masalah untuk Arsenal
Inggris
Arne Slot Minta Florian Wirtz Ikuti Jejak Legenda Premier League
Florian Wirtz menjalani awal yang kurang mengesankan sejak bergabung dengan Liverpool dari Bayer Leverkusen.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Arne Slot Minta Florian Wirtz Ikuti Jejak Legenda Premier League
Inggris
Fakta dan Statistik yang Perlu Diketahui Sebelum Menonton Duel Panas Liverpool vs Manchester United
Liverpool dan Manchester United akan bertemu di pekan kedelapan Premier League 2025-2026 di Anfield, Minggu (19/9) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 18 Oktober 2025
Fakta dan Statistik yang Perlu Diketahui Sebelum Menonton Duel Panas Liverpool vs Manchester United
Bagikan